Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Babinsa Koramil Nusa Penida Dampingi Droping Bantuan Pangan Di Desa Lembongan

Babinsa Koramil Nusa Penida Dampingi Droping Bantuan Pangan Di Desa Lembongan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Sebagai bentuk pelayanan dan kepedulian TNI akan kesejahteraan masyarakat, Babinsa Lembongan Koramil 1610-04/Nusa Penida Koptu Kuswara melaksanakan pendampingan dan pengawasan distribusi bantuan pangan beras dan minyak goreng Desa lembongan dan Jungutbatu, Rabu ( 26/11/25 ).

Pagi ini bantuan pangan dari program Penerima Bantuan Pangan ( PBP ) beras dan Migor periode bulan Oktober dan November 2025 untuk Desa lembongan dan Jungutbatu tiba,”ucap Koptu Kuswara.

Pendampingan dan pengawasan yang dilakukan dirinya ini adalah dalam rangka memastikan bantuan pangan yang didistribusikan aman dan lengkap. Kehadiran dirinya juga sebagai bagian dari komitmen Babinsa yang selalu hadir dan berkontribusi dalam berbagai kegiatan di wilayah binaan.

Adapun jumlah bantuan pangan yang datang untuk Desa Lembongan sejumlah 780 Kg beras dan 156 liter minyak goreng yang nantinya akan disalurkan kepada 39 warga. Sedangkan untuk Desa Jungutbatu menerima 340 Kg beras dan 72 liter minyak goreng yang akan disalurkan kepada 18 warga,”imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasdim 1628/KSB Hadiri Konser ADA Band Wakili Dandim 1628/KSB Ribuan Warga Meriahkan Hari Lahir KSB ke-22

    Kasdim 1628/KSB Hadiri Konser ADA Band Wakili Dandim 1628/KSB Ribuan Warga Meriahkan Hari Lahir KSB ke-22

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Ribuan masyarakat memadati Alun-Alun Kota Taliwang pada Sabtu malam (22/11/2025) dalam Konser Musik Hiburan Rakyat memperingati Hari Lahir Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) ke-22. Acara yang menghadirkan ADA Band sebagai bintang utama ini berlangsung meriah dan mendapat sambutan luar biasa dari lebih dari 3.000 warga. Kegiatan yang digelar oleh PAPPRI KSB bekerja […]

  • Melalui Free Medical Care Satgas Yonif 743/PSY Terus Dekatkan Kesehatan untuk Masyarakat Pedalaman Papua

    Melalui Free Medical Care Satgas Yonif 743/PSY Terus Dekatkan Kesehatan untuk Masyarakat Pedalaman Papua

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Senyum dan rasa syukur terpancar dari wajah masyarakat Kampung Wuyuneri saat prajurit Satgas Yonif 743/PSY Pos Wuyuneri hadir memberikan pelayanan kesehatan gratis, Selasa (13/01/2026). Pelayanan Free Medical Care dilaksanakan dengan menyambangi warga satu per satu, memberikan pemeriksaan kesehatan, obat-obatan, serta edukasi hidup bersih sebagai langkah pencegahan penyakit di wilayah pegunungan. Danpos Wuyuneri Letda Inf Fariz Tamonob menyampaikan […]

  • ‎Babinsa Surabaya Utara Gelar Patroli Kongkow Bersama Warga di Dusun Dayen Kubur

    ‎Babinsa Surabaya Utara Gelar Patroli Kongkow Bersama Warga di Dusun Dayen Kubur

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Surabaya Utara, Sertu Wasis, melaksanakan patroli kongkow-kongkow bersama warga di Dusun Dayen Kubur, Desa Surabaya Utara, Kecamatan Sakra Timur, Kabupaten Lombok Timur. Minggu(30/11/2025). ‎ ‎Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 19.30 Wita hingga selesai ini bertujuan untuk menjaga keamanan lingkungan sekaligus mempererat silaturahmi dengan masyarakat setempat. ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, Sertu Wasis […]

  • Babinsa Bukit Damai Hadiri Musyawarah Desa Bahas Perencanaan Pembangunan Tahun Anggaran 2026

    Babinsa Bukit Damai Hadiri Musyawarah Desa Bahas Perencanaan Pembangunan Tahun Anggaran 2026

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Pemerintah Desa Bukit Damai, Kecamatan Maluk, menggelar Musyawarah Desa (Musdes) dalam rangka penyusunan Perencanaan Pembangunan Desa untuk Tahun Anggaran 2026. Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Kantor Desa Bukit Damai, Kecamatan Maluk Kabupaten Sumbawa Barat. Rabu, (03/12/2025), pukul 08.00 WITA Babinsa Desa Bukit Damai, Kopda Achmad Fahri, hadir mewakili Koramil 1628-04/Maluk sebagai […]

  • Rayakan HUT TNI ke-80, Dandim 1601/ST Hadirkan Lomba Burung Berkicau

    Rayakan HUT TNI ke-80, Dandim 1601/ST Hadirkan Lomba Burung Berkicau

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80, Kodim 1601/Sumba Timur, menggelar Kontes Burung Berkicau Dandim Cup II Bertempat di Pujasera (Kampung Got) Kelurahan Matawai kl, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Minggu (28/09/2025) acara ini penuh antusiasme dari peserta maupun masyarakat. Acara dibuka dengan registrasi peserta, serta penyambutan Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, […]

  • 31 Keluarga Ekstrem Kurang Mampu Terima BLT DD Juli 2025, Babinsa Turut Kawal Langsung!

    31 Keluarga Ekstrem Kurang Mampu Terima BLT DD Juli 2025, Babinsa Turut Kawal Langsung!

    • calendar_month Jumat, 11 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Gerokgak, Buleleng– Senyum sumringah terpancar dari 31 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Desa Celukanbawang, Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng. Pada hari Jumat, 11 Juli 2025, bertempat di Aula Kantor Desa Celukanbawang, mereka menerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa (DD) untuk bulan Juli tahun 2025 sejumlah Rp300.000 per keluarga. Penyaluran bantuan ini merupakan angin segar bagi […]

expand_less