Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Danramil 1628-01/Taliwang Tinjau Lokasi Pembangunan KDKMP di Desa Tepas

Danramil 1628-01/Taliwang Tinjau Lokasi Pembangunan KDKMP di Desa Tepas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka mendukung percepatan pembangunan di wilayah, Komandan Koramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifullah bersama Babinsa Desa Tepas, Serda Rusdiansyah, melaksanakan peninjauan lokasi pembangunan Kampung Keluarga Berkualitas Mandiri dan Produktif (KDKMP) di Desa Tepas, Kecamatan Brang Rea, Selasa (25/11/2025) pukul 11.30 Wita.

Kegiatan peninjauan tersebut dilakukan bersama Tim Pendamping Kabupaten, Sekretaris Desa Tepas, staf desa, serta aparat dusun setempat. Peninjauan lapangan dilakukan untuk memastikan kesiapan lokasi serta menilai berbagai aspek teknis yang dibutuhkan dalam pelaksanaan program KDKMP.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Danramil 1628-01/Taliwang, Danposramil Brang Rea, Pendamping KDKMP Kabupaten, Babinsa Desa Tepas, Sekretaris Desa Tepas, Kepala Dusun Desa Tepas.

Kapten Inf Saifullah menyampaikan bahwa TNI melalui jajaran Koramil akan terus bersinergi dengan pemerintah daerah dan desa untuk mendukung setiap program pembangunan yang bermanfaat bagi masyarakat.

“Kami hadir untuk memastikan pembangunan dapat berjalan sesuai rencana dan memberikan manfaat sebesar-besarnya bagi warga Desa Tepas,” ujarnya.

Kegiatan berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari pemerintah desa dan masyarakat setempat.

Dengan adanya peninjauan ini, diharapkan pembangunan KDKMP dapat segera direalisasikan dan menjadi salah satu program strategis dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat di Kecamatan Brang Rea.

Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1628/Sumbawa Barat Gelar Pembersihan Pangkalan, Wujudkan Lingkungan Bersih dan Nyaman.

    Kodim 1628/Sumbawa Barat Gelar Pembersihan Pangkalan, Wujudkan Lingkungan Bersih dan Nyaman.

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Komando Distrik Militer (Kodim) 1628/Sumbawa Barat melaksanakan kegiatan pembersihan pangkalan dan rumah dinas, Rabu (03/09/2025) pukul 08.00 WITA. Kegiatan yang dipusatkan di Makodim 1628/Sumbawa Barat, Jalan Labuhan Balat No. 03, Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan bersih, rapi, dan nyaman. Komandan Kodim 1628/Sumbawa Barat, Letkol Inf Rendre Agit […]

  • Sertu Usman Ajak Warga Dusun Dasan Bagik Luar Jaga Lingkungan dan Keamanan

    Sertu Usman Ajak Warga Dusun Dasan Bagik Luar Jaga Lingkungan dan Keamanan

    • calendar_month 16 jam yang lalu
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Babinsa Desa Bagik Manis Koramil setempat, Sertu Usman, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat yang bertempat di Dusun Dasan Bagik Luar, Desa Bagik Manis, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur. Kamis (15/01/2026). Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi serta meningkatkan kepedulian dan kesadaran masyarakat terhadap keamanan, kebersihan lingkungan, dan kesiapsiagaan menghadapi potensi bencana alam, […]

  • Babinsa Koramil 02/Pantai Baru Dampingi Petani Bantu Bersihkan Bawang Merah Selesai Panen

    Babinsa Koramil 02/Pantai Baru Dampingi Petani Bantu Bersihkan Bawang Merah Selesai Panen

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Serka Haris Lakuy komsos dengan warga komplek persawahan Suhu Desa Lekona kecamatan pantai baru,Kabupaten Rote Ndao,Babinsa bantu membersihkan hasil panen bawang merah yang selesai di panen,Rabu (20/8/25) Babinsa menyampaikan saat pendampingan kepada petani, bawang merah adalah perkuatan ketahanan pangan, di samping tanaman yang sudah lazim ditanam petani di lahan ini. Ternyata […]

  • Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Dampingi Pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis di SD Negeri Goa
    NTB

    Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Dampingi Pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis di SD Negeri Goa

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali digelar di wilayah Kabupaten Sumbawa Barat. Babinsa Desa Goa, Koramil 1628-05/Jereweh, Koptu Agus Dermawan, melaksanakan pendampingan langsung pada kegiatan MBG yang berlangsung di SD Negeri Goa, Desa Goa, Kecamatan Jereweh. Jum’at (22/11/2025) Kegiatan ini merupakan bagian dari dukungan TNI AD melalui jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat […]

  • Koramil Selong Gelar GPM, Warga Antusias Dapatkan Beras Murah

    Koramil Selong Gelar GPM, Warga Antusias Dapatkan Beras Murah

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 104
    • 0Komentar

    Lombok Timur-Koramil 1615-01/Selong bersama instansi terkait melaksanakan kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) dalam rangka mendukung program Stabilitas Pasokan dan Harga Pangan (SPHP). Kegiatan ini dipusatkan di halaman Kantor Camat Selong, Kecamatan Selong, Kabupaten Lombok Timur, dengan tujuan membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok, khususnya beras, dengan harga terjangkau. Antusiasme warga terlihat sejak pagi, di mana mereka […]

  • Ratusan Personel Gelar Apel Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi di Mataram

    Ratusan Personel Gelar Apel Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi di Mataram

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Lapangan Sangkareang, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, menjadi titik kumpul ratusan personel dari Pemerintah Kota (Pemkot), TNI–Polri dan relawan dalam rangka Apel Siaga Bencana Hidrometeorologi (Basah) Kota Mataram Tahun 2025, Jumat (31/10/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Wali Kota Mataram, Dr. H. Mohan Roliskana, S.Sos., M.H., dan juga melibatkan jajaran Forum Komunikasi […]

expand_less