Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » TNI dan Warga Muslim Kerja Bakti Cor Lantai Masjid di Maliti

TNI dan Warga Muslim Kerja Bakti Cor Lantai Masjid di Maliti

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Anggota Kodim 1613/Sumba Barat melaksanakan kegiatan gotong royong bersama warga umat Muslim dalam pengecoran lantai Masjid Baitur Ridwan yang berlokasi di Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Minggu (23/11/2025).

 

Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian TNI terhadap masyarakat serta upaya mempererat hubungan yang harmonis antara prajurit Kodim 1613/Sumba Barat dengan warga setempat.

 

Melalui aksi gotong royong tersebut, TNI hadir untuk membantu mempercepat proses pembangunan masjid sehingga dapat segera dimanfaatkan sebagai tempat ibadah oleh jamaah.

 

Selain membantu pekerjaan fisik, anggota Kodim juga memanfaatkan momen ini untuk menjalin komunikasi dan silaturahmi dengan masyarakat, guna memperkuat kebersamaan serta menjaga toleransi antarumat beragama di wilayah Kabupaten Sumba Barat.

(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Personel Kodim 1602/Ende Kawal Ketat Gala Dinner dan Panggung Eksotika Tour de Entete 2025

    Personel Kodim 1602/Ende Kawal Ketat Gala Dinner dan Panggung Eksotika Tour de Entete 2025

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende — Personel Kodim 1602/Ende turut berperan aktif dalam membantu pengamanan kegiatan Gala Dinner dan Panggung Eksotika Nusa Bunga yang diselenggarakan dalam rangka mendukung ajang balap sepeda Tour de Entete Tahun 2025 di Kabupaten Ende, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan tersebut berlangsung pada Kamis malam, 18 September 2025, mulai pukul 18.00 Wita hingga 23.00 Wita, dengan […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Dorong Kepercayaan Diri Anak-Anak PAUD Melati Lewat Komsos Edukatif

    Babinsa Kodim 1602/Ende Dorong Kepercayaan Diri Anak-Anak PAUD Melati Lewat Komsos Edukatif

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Nasrudin Latif, mengadakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan anak-anak di PAUD Melati, Kelurahan Lokoboko, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, Rabu pagi (8/10/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.20 WITA dan diikuti oleh 12 anak didik bersama para guru. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memberikan permainan edukatif sekaligus memotivasi anak-anak agar berani dan percaya diri. […]

  • Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar Turun Langsung Dukung Program Posyandu Terpadu

    Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar Turun Langsung Dukung Program Posyandu Terpadu

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Gianyar – Senin (14/7/2025) Sebagai wujud kepedulian terhadap kesehatan masyarakat dan generasi penerus bangsa, Babinsa Desa Sidan Koramil 1616-01/Gianyar, Serka I Wayan Mardika, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Dewa Nyoman Oka Yasa dan Kelian Dinas Jagaperang, I Wayan Sukajaya, memantau langsung pelaksanaan kegiatan Posyandu Siklus Hidup yang digelar di Balai Banjar Jagaperang, Desa Sidan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Kegiatan […]

  • Aparat Gabungan Di Nusa Penida Gelar Monitoring Pelabuhan

    Aparat Gabungan Di Nusa Penida Gelar Monitoring Pelabuhan

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 127
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka memastikan stabilitas keamanan di wilayah, Wadanramil 1610-04/Nusa Penida Kapten Inf Gede Putra Yadnya menerjunkan personel untuk melaksanakan monitoring wilayah, khususnya di area pelabuhan, Sabtu ( 16/08/25 ). Dengan bersinergi bersama instansi dan unsur terkait, pemantauan stabilitas wilayah ini dilakukan dengan penjagaan dan patroli di area pelabuhan untuk memastikan situasi dan kondisi serta […]

  • Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Jaga Ketertiban Lingkungan

    Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Jaga Ketertiban Lingkungan

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, 15 Agustus 2025 — Anggota Koramil 1628-02/Sekongkang, Sertu Isrorul Amri, melaksanakan kegiatan patroli di seputaran wilayah binaan pada Jumat (15/8). Patroli ini dilaksanakan untuk memastikan kondisi keamanan tetap terjaga serta memberikan rasa aman kepada masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Isrorul Amri juga mengingatkan masyarakat agar selalu menjaga ketertiban, memperkuat kebersamaan dalam menjaga keamanan […]

  • Berkah Edugarden: Ibu Ketua Persit Salurkan Hasil Panen ke Warga

    Berkah Edugarden: Ibu Ketua Persit Salurkan Hasil Panen ke Warga

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Ibu Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXVIII Kodim 1614/Dompu, Ny. Annisa Janu Hendarto, bersama jajaran Persit, didampingi Pasi Ter Kodim 1614/Dompu Letda Inf Abubakar, S.H., melaksanakan kegiatan berbagi hasil panen sayur organik dari Kebun Edugarden Wirabakti kepada masyarakat di depan Makodim 1614/Dompu, Jumat (5/9/2025). Kegiatan yang berlangsung sederhana namun penuh makna […]

expand_less