Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Babinsa Montongbaan Selatan Gelar Patroli Malam Perkuat Keamanan Lingkungan
NTB

Babinsa Montongbaan Selatan Gelar Patroli Malam Perkuat Keamanan Lingkungan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
  • comment 0 komentar

‎Montongbaan Selatan, Lombok Timur — Babinsa Desa Montongbaan Selatan, Serma Abdurrahman, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Montongbaan Selatan, Kecamatan Sikur, Kabupaten Lombok Timur. Minggu(23/11/2015).

‎Patroli ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan bersama masyarakat.

‎Dalam kegiatan tersebut, Serma Abdurrahman memberikan imbauan kepada masyarakat dan para pemuda agar tidak melakukan aktivitas hingga larut malam tanpa keperluan mendesak. Ia juga menekankan pentingnya menjaga kesehatan pribadi dan keluarga, serta memastikan kebersihan lingkungan tempat tinggal tetap terjaga demi menciptakan lingkungan yang nyaman dan sehat.

‎Babinsa turut mengingatkan warga untuk tetap aktif melaksanakan ronda malam secara bergiliran. Menurutnya, kegiatan ronda menjadi langkah penting dalam meminimalisir potensi gangguan keamanan maupun tindak kejahatan di lingkungan desa. Ia menambahkan bahwa setiap hal mencurigakan hendaknya segera dikoordinasikan dengan RT, kepala wilayah, dan dilaporkan kepada Babinsa maupun Bhabinkamtibmas untuk ditindaklanjuti dengan cepat.

‎Selain itu, Serma Abdurrahman mengajak masyarakat dan pemuda agar terus menjaga hubungan silaturahmi antarwarga. Ia menegaskan bahwa kerukunan dan keharmonisan merupakan pondasi penting dalam mendukung terciptanya lingkungan yang damai, rukun, serta kondusif. Saling menghormati dan menjaga komunikasi yang baik menjadi kunci utama dalam kehidupan bermasyarakat.

‎Pelaksanaan patroli malam berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar. Kehadiran Babinsa di tengah warga memberikan rasa aman dan memperkuat sinergi antara aparat TNI dengan masyarakat dalam menciptakan lingkungan desa yang lebih tertib dan kondusif. Patroli ini juga mendapat apresiasi dari masyarakat yang menilai kegiatan tersebut sangat bermanfaat bagi keamanan wilayah.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Hadir di Tengah Tradisi, Danramil Tembuku Upasaksi Ngusaba Desa dan Ngusaba Nini di Desa Jehem

    TNI Hadir di Tengah Tradisi, Danramil Tembuku Upasaksi Ngusaba Desa dan Ngusaba Nini di Desa Jehem

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Bangli – Danramil 1626-03/Tembuku Kapten Cke I Komang Gita didampingi Babinsa Desa Jehem menghadiri upacara Ngusaba Desa dan Ngusaba Nini Padudusan Agung yang berlangsung di Pura Puseh Adat Griye Kelempung, Desa Jehem, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Selasa (7/10/2025). Upacara keagamaan ini merupakan kegiatan adat rutin yang memiliki makna penting dalam menjaga keseimbangan dan keharmonisan antara […]

  • Babinsa Matua Gelar Ronda Malam Bersama Warga, Tingkatkan Keamanan dan Kekompakan

    Babinsa Matua Gelar Ronda Malam Bersama Warga, Tingkatkan Keamanan dan Kekompakan

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa Desa Matua, Koramil 1614-01/Dompu, Serda Kardin, melaksanakan kegiatan patroli ronda malam bersama Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM), karang taruna, dan warga di Dusun Perumahan Baru, Minggu malam (19/10/2025). Kegiatan tersebut menjadi salah satu upaya Babinsa dalam mempererat hubungan silaturahmi dan kerja sama […]

  • Wujud Dukungan Babinsa Terhadap Generasi Muda Desa Medahan

    Wujud Dukungan Babinsa Terhadap Generasi Muda Desa Medahan

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Sabtu (25/10/2025) — Sebagai wujud dukungan terhadap kegiatan kepemudaan di wilayah binaannya, Babinsa Desa Medahan Koramil 1616-04/Blahbatuh Serda Nyoman Sukadana bersama Bhabinkamtibmas Medahan Aiptu I Made Sudiarta menghadiri Pengukuhan dan Pelantikan Sekaa Yowana Dharma Satya Banjar Penulisan Periode 2025–2028, yang berlangsung dengan khidmat dan penuh semangat kebersamaan. Kegiatan diawali dengan penampilan Tari […]

  • Babinsa Ramil 1602-01/Ende Tingkatkan Kamtibmas Melalui Komsos dan Pamwil di Rewarangga Selatan

    Babinsa Ramil 1602-01/Ende Tingkatkan Kamtibmas Melalui Komsos dan Pamwil di Rewarangga Selatan

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Sertu Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 08.30 WITA hingga selesai di Jalan Gatot Subroto km 04. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus meningkatkan kehadiran TNI di tengah masyarakat, […]

  • Babinsa Batutua Laksanakan Komsos Bersama Perangkat Desa Netenaen

    Babinsa Batutua Laksanakan Komsos Bersama Perangkat Desa Netenaen

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari Rabu, tanggal 19 November 2025 pukul 12.20 WITA, bertempat di Kantor Desa Netenaen, Dusun Netenaen Timur, Kecamatan Rote Barat Laut, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Kopda Sutrisno Saptayadin melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama perangkat desa. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam mempererat hubungan dan kerja sama […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Aktif Dengarkan Aspirasi Masyarakat

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Aktif Dengarkan Aspirasi Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Maurole, Dalam rangka menjalankan tugas pokok sebagai aparat teritorial, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernande, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, tepatnya di Desa Rangalaka, Kecamatan Kota Baru, pada Rabu (23/7/2025) pagi hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat hubungan emosional antara TNI dengan masyarakat serta menciptakan kondisi keamanan […]

expand_less