Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Upacara Mingguan Jadi Momentum Peningkatan Tanggung Jawab Prajurit Kodim 1622/Alor

Upacara Mingguan Jadi Momentum Peningkatan Tanggung Jawab Prajurit Kodim 1622/Alor

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
  • comment 0 komentar

 

NTT-ALOR_, Untuk memelihara kedisiplinan dan nasionalisme, para prajurit di Kodim 1622/Alor diwajibkan mengikuti upacara bendera mingguan di lapangan makodim 1622/Alor, Jln. El. Tari No.13, Kel. Mutiara, Kec.Teluk Mutiara, Kab. Alor, Senin (24/11/2025).

 

bertindak sebagai Inspektur Upacara Pasi Ter Kodim 1622/ Alor Kapten Inf Samuel Ulle, Komandan Upacara Serka Fried Laumal dan Perwira Upacara Serma Ambrosius Magang.

 

Hadir dalam mengikuti upacara ini, para perwira staf, Danramil jajaran Kodim 1622/Alor, serta anggota Bintara dan Tamtama Kodim 1622/Alor.

 

Pasi Pers dalam pengarahannya menyampaikan bahwa, upacara bendera harus di maknai sebagai implementasi penghormatan kepada jasa para pahlawan dan memupuk jiwa nasionalisme prajurit, bukan dijadikan sebagai rutinitas.

 

Upcara bendera mingguan yang dilaksanakan ini, selain untuk meningkatkan kedisiplinan para prajurit, juga untuk menjaga jiwa nasionalisme dan patriotisme setiap anggota TNI.

 

(Pendim 1622/Alor)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Meriahkan HUT kemerdekaan RI ke-80, Dandim 1623/Karangasem lepas peserta lomba gerak jalan umum 45 km

    Meriahkan HUT kemerdekaan RI ke-80, Dandim 1623/Karangasem lepas peserta lomba gerak jalan umum 45 km

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Berikan motivasi dan semangat, Dandim 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir melepas peserta lomba gerak jalan umum 45 km dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025, bertempat di Dusun Yeh Malet, Desa Antiga Kelod, Kec. Manggis, Kab. Karangasem pada Jumat (15/08/2025) Acara perlombaan gerak jalan umum 45 km diikuti oleh 48 regu […]

  • Wisuda Purna Tugas, Serma Made Wetra Akhiri 32 Tahun Pengabdian Sebagai Prajurit

    Wisuda Purna Tugas, Serma Made Wetra Akhiri 32 Tahun Pengabdian Sebagai Prajurit

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 93
    • 0Komentar

    Klungkung,- Suasana bahagia dan haru bercampur jadi satu menyelimuti Kodim 1610/Klungkung pagi ini saat digelarnya acara wisuda purna tugas dan korps raport kenaikan pangkat PNS TMT 1 Agustus 2025. Acara yang diikuti oleh seluruh personel militer dan PNS tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han dilapangan upacara Makodim 1610/Klungkung, […]

  • TNI–Polri dan Pemdes Melaya Bersinergi Gelar Karya Bakti Cegah Banjir di Jembrana
    NTT

    TNI–Polri dan Pemdes Melaya Bersinergi Gelar Karya Bakti Cegah Banjir di Jembrana

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Dalam semangat gotong royong yang kuat dan kesiapan menghadapi potensi cuaca ekstrem, aparat keamanan dan Pemerintah Desa Melaya, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, menggelar Karya Bakti Bersama yang berfokus pada pencegahan banjir. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Kamis, 13 November 2025 ini menjadi langkah proaktif lintas instansi untuk melindungi seluruh wilayah desa dari dampak […]

  • Rapat Pembatasan Penggunaan Plastik Sekali Pakai dan Pengelolaan Sampah
    NTT

    Rapat Pembatasan Penggunaan Plastik Sekali Pakai dan Pengelolaan Sampah

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Babinsa Kelurahan Ubung, Serda Saidi Marjiono, menghadiri rapat tentang pembatasan penggunaan plastik sekali pakai dan pengelolaan sampah berbasis sumber di Ruang Rapat Kantor Kelurahan Ubung, Jln. Pondok Indah 1 Nomor 01, Kelurahan Ubung, Kecamatan Denpasar Utara, Kota Denpasar. Sabtu, (19/07/2025). Rapat dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk Tim Percepatan Pembatasan Penggunaan Sampah Plastik, […]

  • Babinsa Pekat Ajak Warga Desa Pancasila Jaga Kerukunan dan Silaturahmi

    Babinsa Pekat Ajak Warga Desa Pancasila Jaga Kerukunan dan Silaturahmi

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Jumat (31/10/2025) Babinsa Koramil 1614-05/Pekat, Serda Maman, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di Dusun Garuda, Desa Pancasila, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu. Kegiatan yang berlangsung pukul 10.15 WITA ini berjalan dengan lancar dan aman. Dalam kegiatan tersebut, Serda Maman mengajak warga untuk terus menjaga hubungan baik antar sesama serta mempererat tali silaturahmi […]

  • Serda Decky Sufmera Perkuat Jaring Teritorial Bersama Tokoh Masyarakat

    Serda Decky Sufmera Perkuat Jaring Teritorial Bersama Tokoh Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Soliu Koramil 1604-03/Naikliu, Serda Decky Sufmera melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus pembinaan jaring teritorial bersama tokoh masyarakat, Bapak Jem Riwu dan keluarga yang berprofesi sebagai tukang bangunan. Kegiatan berlangsung di RT 008, RW 004, Dusun 3, Desa Soliu, Kecamatan Amfoang Barat Laut, Kabupaten Kupang. Komsos ini dilakukan sebagai upaya mempererat hubungan […]

expand_less