Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Hari Libur Tak Menghalangi Babinsa Karera Dampingi Warga Panen Padi di Desa Nangga

Hari Libur Tak Menghalangi Babinsa Karera Dampingi Warga Panen Padi di Desa Nangga

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Tak kenal hari libur, Babinsa Koramil 06/Karera jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Hezron Wora tetap melaksanakan tugas pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) dengan membantu warga melaksanakan panen padi di Desa Nangga, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur, pada Minggu (23/11/2025).

 

Pratu Hezron Wora turun langsung ke sawah bersama para petani untuk membantu proses panen, sebagai bentuk dukungan TNI AD kepada masyarakat dalam meningkatkan hasil pertanian dan menjaga ketahanan pangan di wilayah. Kehadiran Babinsa juga memberikan motivasi kepada petani agar tetap semangat dalam mengolah lahan pertanian.

 

Ia menyampaikan bahwa pendampingan kepada warga tidak terbatas pada hari kerja saja, namun berlanjut hingga hari libur demi memastikan kegiatan pertanian berjalan lancar. “Kami Babinsa selalu siap membantu masyarakat, terutama dalam mendukung program ketahanan pangan. Panen padi ini merupakan hasil kerja keras warga yang patut didukung,” ujarnya.

 

Para petani mengapresiasi kehadiran Babinsa yang selalu setia membantu mereka di lapangan. Dengan adanya dukungan tersebut, diharapkan produksi padi di Desa Nangga semakin meningkat dan mampu memenuhi kebutuhan pangan masyarakat setempat.

 

Kegiatan ini sekaligus menjadi bentuk nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat, khususnya dalam mendukung sektor pertanian di wilayah Kecamatan Karera.

 

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danramil Klungkung Atensi Rakor Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan Kabupaten Klungkung

    Danramil Klungkung Atensi Rakor Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan Kabupaten Klungkung

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dihadiri Wakil Bupati Klungkung Tjokorda Gde Surya Putra, kegiatan Rapat Koordinasi Forum Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan Kabupaten Klungkung digelar di Ruang Rapat Dinas Perhubungan Kabupaten Klungkung Jln. Raya Watu Klotok,Desa Tojan Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Jumat ( 05/12/25 ). Disamping dihadiri oleh instansi dan unsur trekait di wilayah, Rakor yang mengusung tema “Wujudkan Budaya Keamanan […]

  • Siswa SMKN Bikomi Selatan Dibina Babinsa dan Polsek Miotim untuk Paskibra HUT RI 2025

    Siswa SMKN Bikomi Selatan Dibina Babinsa dan Polsek Miotim untuk Paskibra HUT RI 2025

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Rabu 13 Agustus 2025, Dengan latihan yang terarah, mendidik generasi muda menjadi pribadi yang tangguh, disiplin, dan siap meraih masa depan gemilang, Bertempat di lapangan Kecamatan Bikomi Selatan, Kab TTU, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Sertu Mikhael Kolo dan Sertu Mixson Magang, bersama tiga anggota Polsek Miotim, yakni Aipda Yulius Selan, Aipda Dominggus Samba, dan Brigpol […]

  • Dandim 1611/Badung Pimpin Apel Gabungan dan Gotong Royong Bersihkan Pasar Badung–Kumbasari Pasca Banjir

    Dandim 1611/Badung Pimpin Apel Gabungan dan Gotong Royong Bersihkan Pasar Badung–Kumbasari Pasca Banjir

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Denpasar, – Ratusan personel gabungan TNI-Polri bersama Pemerintah Kota Denpasar, organisasi masyarakat, dan relawan menggelar Apel Gabungan dalam rangka Gotong Royong Serentak Pemulihan Pasca Banjir di kawasan Pasar Badung dan Kumbasari, Minggu (21/9/2025). Kegiatan dipimpin langsung oleh Dandim 1611/Badung, Kolonel Inf I Putu Tangkas Wiratawan, S.I.P., dan diikuti sekitar 650 peserta. Apel gabungan ini turut […]

  • Babinsa Wilamaci Himbau Warga Waspada Bencana dan Serangan Hama Saat Musim Hujan
    NTB

    Babinsa Wilamaci Himbau Warga Waspada Bencana dan Serangan Hama Saat Musim Hujan

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Monta _ Pada Jumat, 9 Januari 2026, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) yang intensif di beberapa desa binaan. Di Desa Parado Rato, Serka Nasution mengajak masyarakat bergotong royong dan mendukung program pemerintah desa serta koperasi merah putih untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Edukasi tentang kebersamaan serta pentingnya musyawarah menjadi fokus utama kegiatan […]

  • Melalui Komsos Babinsa Pahami Sifat Positif Dan Negatif Dalam Bermasyarakat

    Melalui Komsos Babinsa Pahami Sifat Positif Dan Negatif Dalam Bermasyarakat

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Untuk meningkatkan kebersamaan dalam sebuah kehidupan bermasyarakat tentu yang sangat penting adalah memelihara relasi, toleransi dan saling hormat menghormati antar satu sama lain sebagai wujud cinta dengan sesama. Hal itu di katakan Babinsa Aik Bual Serma Kuwurudin, saat melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama tokoh agama, tokoh masyarakat dan tokoh pemuda di dusun […]

  • Kopda Melkyanus Terjun Langsung Monitoring Wilayah Binaan di Kecamatan Ndori

    Kopda Melkyanus Terjun Langsung Monitoring Wilayah Binaan di Kecamatan Ndori

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Wonda, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, pada Senin, 1 September 2025 pukul 08.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) […]

expand_less