Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Aparat TNI Polri Bersinergi Gelar Pengamanan Festival Goa Lawah

Aparat TNI Polri Bersinergi Gelar Pengamanan Festival Goa Lawah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka menjaga dan memastikan pelaksanaan Festival Goa Lawah Tahun 2025 berjalan aman, tertib dan lancar, Dandim Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han mengerahkan personel untuk melaksanakan pengamanan, Jumat ( 21/11/25 ).

Pengamanan tersebut terlihat saat para prajurit Kodim Klungkung bersinergi bersama Kepolisian dan instansi serta unsur terkait tampak bersiaga dibeberapa titik di area Festival Goa Lawah yang digelar di Plaza Kuliner Goa Lawah Desa Pesinggahan Kecamatan Dawan Kabupaten Klungkung.

Saat dikonfirmasi, Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han pun membenarkan adanya pengerahan personel untuk menjaga keamanan berlangsungnya Festival Goa Lawah Tahun 2025 ini bersama pihak Kepolisian maupun instansi terkait di wilayah Klungkung.

Hari ini secara resmi Festival Goa Lawah Tahun 2025 telah dibuka oleh Asisten III Provinsi Bali yang mewakili Gubernur Bali, dimana event ini akan berlangsung 3 hari mulai dari tanggal 21 sampai dengan 23 Nopember 2025,”ungkapnya.

Adapun agenda hari ini, setelah pembukaan dilaksanakan Lomba Balaganjur Ngarap. Event ini dilaksanakan untuk mengangkat potensi spiritual, budaya dan pariwisata kawasan Pura Suci Goa Lawah menuju Klungkung yang Mahotama.

Pengamanan bersama ini juga menjadi wujud nyata sinergitas seluruh pihak di kabupaten Klungkung ini terjalin dengan baik dan harapannya dengan sinergitas ini, pencapaian tugas akan semakin optimal,”lanjutnya.

Dirinya juga berharap dan mengajak seluruh pihak dan masyarakat untuk bersama-sama mendukung dan mensukseskan event ini, salah satunya dengan berperan aktif menjaga keamanan dan ketertiban selama pelaksanaan kegiatan,”tegasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danrem 161/Wira Sakti Resmikan 10 Titik Sumur Bor di NTT untuk Kesejahteraan Masyarakat

    Danrem 161/Wira Sakti Resmikan 10 Titik Sumur Bor di NTT untuk Kesejahteraan Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 121
    • 0Komentar

    Kupang – Danrem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Joao Xavier Barreto Nunes, S.E., M.M., memimpin acara Peresmian 10 Titik Sumur Bor yang tersebar di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), hasil kerja sama Korem 161/WS dengan Yayasan AFC Care, pada Rabu (23/7/2025) di Desa Tablolong, Kecamatan Kupang Barat, Kabupaten Kupang. Program ini menjadi wujud kepedulian TNI AD […]

  • Bangun Kemandirian dan Ketangguhan, Dandim Klungkung Sampaikan Arahan untuk Persit

    Bangun Kemandirian dan Ketangguhan, Dandim Klungkung Sampaikan Arahan untuk Persit

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S. Sos., M. M., M. Han memberikan arahan kepada seluruh Persit KCK Cabang XXXIII Kodim 1610/Klungkung di Aula Kodim Klungkung, Kelurahan Semarapura Kaja, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung, Senin ( 14/07/25 ). Kegiatan ini digelar pucuk pimpinan di Kodim 1610/Klungkung ini dalam rangka perkenalan sebagai pejabat Dandim baru serta […]

  • Babinsa Desa Pakisan (Ketut Widiartawan) Hadir dalam giat Gotong Royong dalam menciptakan desa Pakisan yang bersih dan Sehat

    Babinsa Desa Pakisan (Ketut Widiartawan) Hadir dalam giat Gotong Royong dalam menciptakan desa Pakisan yang bersih dan Sehat

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Kubutambahan : Jumat tanggal 10 Oktober 2025 pukul 07.00 Wita bertempat di Seputaran bantaran Tukad Apit yeh Banjar Dinas Tegehe Desa Pakisan Babinsa Desa Pakisan Serda Ketut Widiartawan menghadiri kegiatan Gotong royong dalam rangka meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap lingkungan serta mencegah terjadinya banjir dan pencemaran lingkungan,Jumat bersih – bersih di Tukad Apit yeh Desa Pakisan, […]

  • Peltu I Wayan Sujana, Babinsa Tamanbali Melaksanakan Pengamanan dan Pengawalan Kegiatan Nganyut

    Peltu I Wayan Sujana, Babinsa Tamanbali Melaksanakan Pengamanan dan Pengawalan Kegiatan Nganyut

    • calendar_month Jumat, 11 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung kelancaran dan ketertiban kegiatan adat rangkaian Atma Wedana Meligia Ida Sri Empu Sinuhun Geria Tamansari, Babinsa Desa Tamanbali, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Peltu I Wayan Sujana, bersama unsur terkait melaksanakan pengamanan dan pengawalan kegiatan Nganyut ke Pantai Goa Lawah. Jumat (11/07/25). Kegiatan yang diikuti oleh sekitar 700 warga Desa Adat […]

  • Turun Langsung ke Ladang, Babinsa Serda Lalu Bantu Petani Momol Panen Cabai

    Turun Langsung ke Ladang, Babinsa Serda Lalu Bantu Petani Momol Panen Cabai

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Manggarai Barat – Kemanunggalan TNI dan rakyat kembali terjalin erat di sektor pertanian. Babinsa Koramil 1630-03/Macang Pacar, Serda Lalu Muhamad Pasah, melaksanakan kegiatan pendampingan intensif kepada masyarakat petani di wilayah binaannya, Desa Momol, Kecamatan Ndoso, Kabupaten Manggarai Barat Kamis, 13/11/2025. Fokus utama pendampingan kali ini adalah membantu petani dalam memanen hasil perkebunan. Serda Lalu Muhamad […]

  • Babinsa SoE Dukung Pembangunan Koperasi Merah Putih, Tinjau Langsung Lokasi di Desa Kuatae

    Babinsa SoE Dukung Pembangunan Koperasi Merah Putih, Tinjau Langsung Lokasi di Desa Kuatae

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    SoE, 25 Oktober 2025 — Dalam rangka mendukung program pemerintah daerah dalam pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui koperasi, Babinsa Koramil 1621-01/SoE, Sertu Agus Takesan, melaksanakan kegiatan peninjauan sekaligus pengambilan titik koordinat lokasi rencana pembangunan Gedung Koperasi Merah Putih di wilayah RT 010/RW 005 Dusun 2, Desa Kuatae, Kecamatan Kota SoE (Kampung Leobisa), pada Sabtu (25/10/2025) pukul […]

expand_less