Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Desa Kokarlian Amankan Aktivitas di Pelabuhan Poto Tano, Pastikan Layanan Penyeberangan Berjalan Lancar

Babinsa Desa Kokarlian Amankan Aktivitas di Pelabuhan Poto Tano, Pastikan Layanan Penyeberangan Berjalan Lancar

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Guna menjaga keamanan dan kelancaran arus transportasi laut, Babinsa Desa Kokarlian Serda Beni Eka S. melaksanakan kegiatan pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, cabang Kayangan, Kamis (20/11/2025).

Pelabuhan Poto Tano merupakan salah satu jalur vital penghubung Pulau Sumbawa dengan Pulau Lombok, sehingga memerlukan pengawasan intensif agar aktivitas masyarakat, kendaraan, dan barang berlangsung tertib. Kehadiran Babinsa di lapangan menjadi bagian dari tugas pembinaan wilayah yang dijalankan secara rutin.

Dalam pelaksanaannya, Serda Beni Eka S. memastikan setiap proses pelayanan penumpang, pemeriksaan, serta aktivitas bongkar muat kapal berjalan aman tanpa kendala. Ia juga berkoordinasi dengan pihak ASDP, petugas pelabuhan, dan aparat terkait untuk menjaga situasi tetap kondusif.

“Kegiatan pengamanan berjalan aman dan lancar. Kami selalu siap memberikan pelayanan terbaik dan memastikan kenyamanan masyarakat yang melakukan perjalanan,” terang Serda Beni.

Dengan pengamanan yang optimal, aktivitas pelabuhan sepanjang hari berlangsung tertib dan situasi dilaporkan aman terkendali.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satgas Pamtas Pos Ailala Gotong Royong Bersihkan Kapela Santus Frans Asisi di Perbatasan

    Satgas Pamtas Pos Ailala Gotong Royong Bersihkan Kapela Santus Frans Asisi di Perbatasan

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Personel Pos Ailala Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur melaksanakan kegiatan Karya Bakti membersihkan Kapela Santus Frans Asisi di Desa Alas Utara, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka. Kegiatan ini dilakukan sebagai wujud kepedulian Satgas terhadap fasilitas keagamaan warga di wilayah perbatasan. Para prajurit turun langsung bersama masyarakat untuk menciptakan lingkungan ibadah yang bersih dan nyaman. Minggu […]

  • Babinsa Koptu Imran Amankan Kedatangan KM Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    Babinsa Koptu Imran Amankan Kedatangan KM Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Pantai Baru, 27 November 2025 – Situasi keamanan di Pelabuhan Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, kembali dipastikan dalam keadaan aman dan kondusif berkat pelaksanaan tugas pengamanan oleh Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru. Pada Kamis malam, tepatnya pukul 20.00 WITA, Babinsa Koptu Imran yang bertugas sebagai piket Koramil melaksanakan pemantauan dan pengamanan […]

  • Satukan  Visi Misi, Pemdes Bersama Babinsa Dan Mahasiswa KKN Gelar Musyawarah Bahas Jalan Santai HUT RI Ke 80

    Satukan Visi Misi, Pemdes Bersama Babinsa Dan Mahasiswa KKN Gelar Musyawarah Bahas Jalan Santai HUT RI Ke 80

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka memeriahkan peringatan HUT Ke 80 Kemerdekaan RI tahun 2025, Pemerintah Desa Bakas, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung mulai menggelar berbagai persiapan dengan melaksanakan kegiatan musyawarah, Selasa ( 29/076/25 ). Kegiatan musyawarah ini digelar di Aula Kantor Desa Bakas yang dipimpin oleh Perbekel beserta BPD dan LPM serta perwakilan dari mahasiswa KKN dan Babinsa […]

  • Babinsa Sumita Dukung Tradisi Ngayah, Warga Kompak Gotong Royong Ukir Pura Dalem

    Babinsa Sumita Dukung Tradisi Ngayah, Warga Kompak Gotong Royong Ukir Pura Dalem

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Gianyar – Sumita, Selasa (28/10/2025) Sebagai bentuk dukungan terhadap pelestarian budaya dan semangat kebersamaan warga, Babinsa Desa Sumita Koramil 1616-01/Gianyar Kopka I Made Juliarta turut hadir dan mendukung kegiatan gotong royong mengukir kayu untuk bahan bangunan Tempat ibadah dalam rangka perehaban Pura Dalem Desa Adat Sumita, di Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini dipimpin langsung […]

  • Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan Ajak Walikota Keliling Komplek Jajal Maung
    NTB

    Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan Ajak Walikota Keliling Komplek Jajal Maung

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 44
    • 0Komentar

    Kota Bima, 2025 – Suasana keakraban dan semangat kebersamaan terlihat jelas saat Walikota Bima H. A. Rahman H. Abidin, SE, Wakil Walikota Feri Sofiyan, SH, serta Wakapolres Kota Bima Kompol Herman, SH, bersama jajaran Forkopimda lainnya menjajal mobil Maung hasil karya anak bangsa dari PT Pindad. Kesempatan berkesan ini semakin spesial karena Dandim 1608/Bima Letkol […]

  • Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano  Lakukan Komsos dan Monitoring Rutin, Wujud Kepedulian TNI pada Kondisi Wilayah Binaan

    Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Lakukan Komsos dan Monitoring Rutin, Wujud Kepedulian TNI pada Kondisi Wilayah Binaan

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB,  Dalam rangka memperkuat pembinaan teritorial dan menjaga situasi keamanan di wilayah, Babinsa Desa Poto Tano Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Wiliadi, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring wilayah pada Sabtu, (22 November 2025) pukul 10.00 WITA. Kegiatan tersebut menyasar masyarakat dan perangkat desa setempat untuk memastikan perkembangan situasi, mendengar langsung berbagai […]

expand_less