Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa 1602/Ende Hadiri Peletakan Batu Pertama Koperasi Merah Putih di Desa Fataatu

Babinsa 1602/Ende Hadiri Peletakan Batu Pertama Koperasi Merah Putih di Desa Fataatu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Praka Candra Aditya Saputra dan Pratu Suwardin Jumadin, menghadiri kegiatan Seremonial Adat Peletakan Batu Pertama Pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Fataatu, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, Kamis (20/11/2025).

 

Kegiatan ini diawali dengan seremonial adat oleh tokoh setempat, yang dipandu oleh Bapak Musolaki, sebagai simbolik dimulainya pembangunan koperasi tersebut. Selanjutnya, Bapak Musolaki melakukan peletakan batu pertama di lokasi pembangunan. Acara berlangsung khidmat dan dihadiri oleh Kepala Desa Fataatu, Bapak Polikarpus; Sekcam Wewaria, Bapak Sebas; Ketua Koperasi, Bapak Albertus Marselinus Mage; tokoh adat, Babinsa, dan masyarakat Desa Fataatu.

 

Babinsa hadir untuk mendukung kelancaran kegiatan, sekaligus memantau situasi dan menjaga keamanan wilayah binaan. Kehadiran TNI melalui Babinsa menunjukkan komitmen untuk selalu berada di tengah masyarakat, membantu pelaksanaan pembangunan, dan memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat.

 

Kegiatan berlangsung lancar, aman, dan selesai pukul 13.00 Wita. Kegiatan ini diharapkan menjadi langkah awal dalam pengembangan koperasi lokal yang akan memberdayakan masyarakat setempat secara ekonomi dan sosial.

 

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dekatkan Diri dengan Warga, Babinsa Ende Dengarkan Aspirasi Masyarakat Desa Jopu

    Dekatkan Diri dengan Warga, Babinsa Ende Dengarkan Aspirasi Masyarakat Desa Jopu

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka meningkatkan kedekatan dengan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Antonius Wae, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Jopu, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende. Kegiatan dilaksanakan pada Kamis, 11 September 2025, mulai pukul 08.10 WITA hingga selesai, dan berlangsung aman serta lancar. Dalam kegiatan ini, […]

  • Sinergi TNI dan Kwaran Sano Nggoang, Matangkan Persiapan HUT Pramuka ke-64
    NTT

    Sinergi TNI dan Kwaran Sano Nggoang, Matangkan Persiapan HUT Pramuka ke-64

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 101
    • 0Komentar

    Manggarai Barat – Dalam rangka menyukseskan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Pramuka ke-64 tingkat Kecamatan Sano Nggoang, Babinsa Koramil 1612-06/Lembor, Serka Belasius Baruk, menghadiri rapat koordinasi yang dilaksanakan di Gedung SMP Negeri 2 Sano Nggoang pada Kamis (31/7/2025). Kehadiran Babinsa tersebut mewakili Danramil 1612-06/Lembor dalam upaya mendukung kelancaran kegiatan kepramukaan di wilayah binaannya. Rapat yang […]

  • Sinergi Forkopimda: Dandim 1609/Buleleng Bersama Bupati Hadiri Upacara Penurunan Bendera HUT ke-80 RI

    Sinergi Forkopimda: Dandim 1609/Buleleng Bersama Bupati Hadiri Upacara Penurunan Bendera HUT ke-80 RI

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Singaraja – Dandim 1609/Buleleng, Letkol Czi Ibnu Ria Indrawan, SH., M.Han, turut hadir dalam Upacara Penurunan Bendera Merah Putih dalam rangka Peringatan ke-80 Hari Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2025, yang berlangsung di Lapangan Ngurah Rai, Kelurahan Banjar Jawa, Kecamatan Buleleng, Kabupaten Buleleng pada Minggu (17/8/2025) sore. Upacara yang mengangkat tema “Bersatu Berdaulat, Rakyat Sejahtera […]

  • Apel Gabungan Posko Terpadu Nataru 2025–2026 Digelar di Pelabuhan Poto Tano

    Apel Gabungan Posko Terpadu Nataru 2025–2026 Digelar di Pelabuhan Poto Tano

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka pengamanan dan pelayanan arus Natal Tahun 2025 dan Tahun Baru 2026, telah dilaksanakan Apel Gabungan Posko Terpadu di Pelabuhan Poto Tano, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (31/12/2025) pagi. Apel gabungan yang dimulai pukul 08.00 WITA tersebut dipimpin oleh Kp3 Laut Tano, Aiptu Zulkarnaen, dan berlangsung dengan aman […]

  • ‎Kodim 1607/Sumbawa Gelorakan Semangat Kemanusiaan di Hari Juang TNI AD
    NTB

    ‎Kodim 1607/Sumbawa Gelorakan Semangat Kemanusiaan di Hari Juang TNI AD

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 50
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Dalam rangka menyambut Hari Juang TNI Angkatan Darat, Kodim 1607/Sumbawa menyelenggarakan kegiatan donor darah yang berlangsung di Aula Parikesit Kodim 1607/Sumbawa, Rabu (10/12/2025). Kegiatan ini digelar sebagai bentuk kepedulian sosial sekaligus wujud nyata pengabdian TNI AD kepada masyarakat. ‎ ‎Menggandeng PMI Kabupaten Sumbawa, kegiatan donor darah ini melibatkan partisipasi aktif prajurit TNI, […]

  • Babinsa Aesesa Laksanakan Komsos Bersama Bhabinkamtibmas di Desa Rendu Wawo

    Babinsa Aesesa Laksanakan Komsos Bersama Bhabinkamtibmas di Desa Rendu Wawo

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Aesesa Selatan, 10 Desember 2025 – Dalam rangka memperkuat sinergi dan koordinasi keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Rifandi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Bhabinkamtibmas di Desa Rendu Wawo, Kecamatan Aesesa Selatan, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan yang berlangsung pada pukul 11.00 Wita tersebut berjalan lancar dengan suasana penuh kekeluargaan. Komsos yang rutin dilakukan […]

expand_less