Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Babinsa Keliwumbu Gelar Pamwil dan Komsos untuk Perkuat Keamanan Desa
NTT

Babinsa Keliwumbu Gelar Pamwil dan Komsos untuk Perkuat Keamanan Desa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Keliwumbu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Rabu pagi 19 November 2025.

Kegiatan yang dimulai pukul 08.10 WITA tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta memastikan kondisi keamanan dan ketertiban wilayah tetap terjaga.

Dalam kesempatan tersebut, Sertu Donatus Kiri memberikan himbauan kepada warga agar selalu menjaga kebersihan lingkungan, terutama di area pasar dan pinggir jalan.

Himbauan ini disampaikan mengingat kondisi cuaca yang memasuki musim hujan sehingga kebersihan dan kerapian lingkungan menjadi penting untuk mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas.

“Menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan merupakan tanggung jawab bersama. Dengan lingkungan yang bersih, kita dapat mengurangi risiko kecelakaan dan menjaga kenyamanan masyarakat,” ujar Babinsa.

Selain itu, melalui kegiatan Pamwil dan Komsos, Babinsa memastikan bahwa situasi di Desa Keliwumbu tetap kondusif dan masyarakat merasa terbantu dengan kehadiran aparat teritorial di lapangan.
Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat serta memperkuat kemanunggalan TNI–Rakyat.

Penulis (Timpendim1602ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Patroli Malam, Ajak Warga Jaga Ketentraman

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Patroli Malam, Ajak Warga Jaga Ketentraman

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Suaedin, melaksanakan kegiatan patroli malam di sekitar wilayah Taliwang pada Minggu (28/09/2025) pukul 21.25 WITA. Patroli tersebut dilakukan untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga. Selain menyusuri sejumlah titik rawan, Babinsa juga menyempatkan diri menyampaikan imbauan kepada warga agar […]

  • Babinsa Riung Barat Hadiri Acara Adat Caci di Desa Wolomeze

    Babinsa Riung Barat Hadiri Acara Adat Caci di Desa Wolomeze

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Ngada – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa wilayah Kecamatan Riung Barat, Praka Isfan, menghadiri undangan acara adat Caci yang berlangsung di Kampung Maronggela, Desa Wolomeze, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada pada Sabtu (27/9/2025). Acara adat tersebut dihadiri oleh sejumlah tokoh penting, antara lain Sekda Kabupaten Ngada, Johanes Watu, anggota DPRD Ngada […]

  • Koramil 1614-01 Dompu Kawal Penyerapan Gabah Petani oleh Bulog

    Koramil 1614-01 Dompu Kawal Penyerapan Gabah Petani oleh Bulog

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 89
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Kelurahan Potu Koramil 1614-01/Dompu, Serda Kardin, melaksanakan pendampingan kegiatan panen padi di wilayah binaannya, tepatnya di Lingkungan Zero Barat, Kelurahan Potu, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu,Selasa 29 Juli 2025. Luas lahan yang dipanen mencapai kurang lebih 1,70 hektare, dengan total hasil panen sebanyak 135 karung gabah […]

  • Babinsa Wulanggitang Ajak Warga Desa Riangrita Perkuat Budaya Gotong Royong

    Babinsa Wulanggitang Ajak Warga Desa Riangrita Perkuat Budaya Gotong Royong

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 92
    • 0Komentar

    Ile Bura, 20 September 2025 — Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Koptu Lambertus Ruron melaksanakan kegiatan Karya Bhakti bersama masyarakat di Desa Riangrita, Kecamatan Ile Bura, pada Sabtu (20/9/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dengan sasaran pembuatan rabat lorong desa. Kegiatan gotong royong ini merupakan wujud nyata kebersamaan TNI dengan masyarakat dalam membangun desa serta mempererat kemanunggalan […]

  • Babinsa Kempo Perkuat Silaturahmi dan Gotong Royong Warga Desa

    Babinsa Kempo Perkuat Silaturahmi dan Gotong Royong Warga Desa

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Kempo, NTB – Sertu Syaiful, Babinsa Koramil 1614-03/Kempo Kodim 1614/Dompu Desa Ta’a, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama warga Desa Baru dan Desa Ta’a, Minggu (14/12/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta memperkuat kebersamaan di desa. Dalam kesempatan itu, Babinsa mengingatkan warga pentingnya menjaga tali silaturahmi antarwarga. Ia […]

  • Sinergi Babinsa Dan Lurah Bakunase Dua Selesaikan Sengketa Tanah

    Sinergi Babinsa Dan Lurah Bakunase Dua Selesaikan Sengketa Tanah

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Bakunase Dua Koramil 1604-01/Kupang, Peltu Surahman bersama Lurah Bakunase Dua, Babinkamtibmas, staf kelurahan, dan para ibu RT melaksanakan mediasi penyelesaian permasalahan batas tanah antara Bapak Tobias, Ibu Damatis Tanof, dan Mama Bire. Kegiatan ini berlangsung di RT 02 RW 01, Kelurahan Bakunase Dua, Kecamatan Kota Raja, Kota Kupang. Jumat (07/11/2025). Dalam […]

expand_less