Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Manfaatkan Lahan Kosong Tanami Jagung, Koramil Wedomu Berikan Contoh Dan Motivasi Bagi Warga

Manfaatkan Lahan Kosong Tanami Jagung, Koramil Wedomu Berikan Contoh Dan Motivasi Bagi Warga

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Koramil 1605 – 07/Wedomu memanfaatkan lahan pekarangan dan area yang kosong untuk di tanami jagung, Selasa (18/11/2025).

Pemanfaatan lahan kosong dengan luas kurang lebih 10 are yang ditanami dengan tanaman jagung tersebut dipimpin langsung oleh Danramil 1605-07/Wedomu Mayor Inf Alexander Bessie.

Sebelum di tanami jagung, lahan tersebut di olah terlebih dahulu menggunakan traktor dengan tujuan agar jagung yang di tanam dapat tumbuh subur, kondisi ini di dukung dengan cuaca yang saat ini memasuki musim penghujan.

Danramil 1605-07/Wedomu Mayor Inf Alexander Bessie mengatakan, pemanfaatan lahan kosong untuk ditanami jagung ini merupakan langkah nyata TNI dalam hal ini Koramil dalam mendukung pemerintah untuk meningkatkan kemandirian dan ketahanan pangan.

“Ini merupakan bentuk dukungan TNI dalam membantu pemerintah daerah dalam mewujudkan ketersediaan pangan yang berkelanjutan di wilayah Kabupaten Belu ini” ucap Mayor Alex.

Selain itu menurut Mayor Alex, kegiatan ini juga bertujuan untuk memberikan contoh dan motivasi kepada masyarakat agar mau memanfaatkan lahan kosong yang ada di sekitar pelarangan mereka untuk dijadikan lahan yang produktif.

“Kita ingin memberikan contoh bagi warga masyarakat agar mereka dapat mengolah pekarangan rumah mereka menjadi lahan yang produktif” pungkas Danramil Mayor Alex.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Dausa Laksanakan Pengamanan Kegiatan Melasti Ide Sesunan ke Pura Ponjok Batu

    Babinsa Desa Dausa Laksanakan Pengamanan Kegiatan Melasti Ide Sesunan ke Pura Ponjok Batu

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Dausa, Koptu Made Sarjana, melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengawalan Melasti Ide Sesunan Desa Adat Dausa ke Pura Purwasiddhi Ponjok Batu, sebagai bagian dari rangkaian Karya Ngusaba Desa di Pura Bale Agung Desa Adat Dausa, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli. Minggu (2/11/2025) Kegiatan pengamanan ini dilaksanakan bersama Bhabinkamtibmas Desa Dausa Aiptu Wayan Sandi […]

  • Dekatkan Diri dengan Warga, Babinsa Ende Sapa Siswa SMPK Cristoregi Lewat Komsos
    NTT

    Dekatkan Diri dengan Warga, Babinsa Ende Sapa Siswa SMPK Cristoregi Lewat Komsos

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan menjalin kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Ridwan Ali, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Monitoring dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung pada Jumat pagi pukul 09.00 WITA tersebut dipusatkan di lingkungan SMPK Swasta Cristoregi. Dalam kegiatan […]

  • Babinsa Sertu Jaharudin Komsos Sambil Bantu Bersihkan Rumput di Ladang Warga

    Babinsa Sertu Jaharudin Komsos Sambil Bantu Bersihkan Rumput di Ladang Warga

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH — Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Jaharudin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di area kebun padi ladang sekaligus membantu membersihkan rumput liar di sela-sela tanaman padi dan jagung. Kegiatan ini berlangsung di Desa Holur Kambata, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Tengah, Kabupaten Sumba Tengah, Minggu (30/11/2025).   Dalam kegiatan tersebut, […]

  • Sinergi Kodim Kupang Dan UMKM Bangun Persatuan Nasional

    Sinergi Kodim Kupang Dan UMKM Bangun Persatuan Nasional

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Kodim 1604/Kupang menyelenggarakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) Semester II TA 2025 dengan tema “Peran Komsos Kreatif dan Inovatif dalam Memperkuat Kemandirian dan Karakter Bangsa Guna Mendukung Program Pemerintah RI di Daerah”. Kegiatan yang berlangsung di Aula Makodim 1604/Kupang, Jl. Moh. Hatta, Kelurahan Fontein, dipimpin oleh Pasiter Kodim 1604/Kupang Kapten Inf Moh Said Abdullah […]

  • TNI Bantu Stabilkan Harga Pangan, Kodim 1602/Ende Distribusikan Beras Murah ke Warga

    TNI Bantu Stabilkan Harga Pangan, Kodim 1602/Ende Distribusikan Beras Murah ke Warga

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, Kodim 1602/Ende terus menunjukkan komitmennya dalam membantu pemerintah menstabilkan pasokan dan harga pangan melalui program Gerakan Pangan Murah (GPM). Hingga Selasa, 16 September 2025, tercatat sebanyak 72 ton beras SPHP (Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan) telah didistribusikan kepada masyarakat di wilayah Kabupaten Ende. Program ini dilaksanakan secara terkoordinasi antara Kodim 1602/Ende, Koperasi Kartika Buterpra, […]

  • Tradisi Penerimaan dan Pelepasan Dandim 1608/Bima 2025 Berlangsung Khidmat dan Meriah

    Tradisi Penerimaan dan Pelepasan Dandim 1608/Bima 2025 Berlangsung Khidmat dan Meriah

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 166
    • 0Komentar

    Kota Bima, 29 November 2025 – Bertempat di Makodim 1608/Bima di Jalan Soekarno Hatta Kecamatan Mpunda, Kota Bima, telah berlangsung kegiatan Tradisi Penerimaan dan Pelepasan Pejabat Komandan Kodim (Dandim) 1608/Bima Tahun 2025. Acara ini diikuti seluruh jajaran Kodim 1608/Bima, termasuk pejabat militer, PNS, Persit, serta keluarga besar satuan. Acara dimulai dengan kedatangan Letkol Arh. Samuel […]

expand_less