Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil Maurole Tingkatkan Keamanan dan Komsos di Desa Rangalaka

Babinsa Koramil Maurole Tingkatkan Keamanan dan Komsos di Desa Rangalaka

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Kotabaru, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa Rangalaka, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.10 WITA hingga selesai, berjalan tertib, aman, dan lancar.

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau kondisi keamanan wilayah, memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, serta mendengarkan keluhan atau permasalahan yang muncul. Hal ini sekaligus memperkuat hubungan harmonis antara TNI dan masyarakat.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Koptu Mohamad Samin hadir langsung untuk berinteraksi dengan warga. Kehadiran Babinsa disambut antusias oleh masyarakat setempat, yang mengapresiasi kehadiran TNI sebagai garda terdepan dalam menjaga keamanan wilayah.

Kegiatan Monitoring, Komsos, dan Pamwil ini menjadi bagian dari tugas pokok Satkowil untuk menjaga kamtibmas serta memastikan koordinasi yang baik antara TNI dan pemerintah daerah.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H di Masjid Al-Amin

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H di Masjid Al-Amin

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serka Zulkifli bersama empat orang anggota menghadiri perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H/2025 M yang digelar di Masjid Al-Amin, Lingkungan Tiang Enam, Kelurahan Kuang, Kecamatan Taliwang, Senin (22/9/2025) malam. Kegiatan yang dimulai pukul 20.00 WITA ini berlangsung khidmat dengan dihadiri ratusan jamaah, tokoh agama, tokoh masyarakat, pemuda, […]

  • Cegah Konflik Sejak Dini, Babinsa 1618-04/Bisel Hadir di Tengah Warga Manunain B

    Cegah Konflik Sejak Dini, Babinsa 1618-04/Bisel Hadir di Tengah Warga Manunain B

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Kopda Hendra Andriansyah, melaksanakan monitoring wilayah sekaligus memberikan imbauan kamtibmas kepada warga Desa Manunain B, Kecamatan Insana, Kabupaten TTU, Selasa (13/01/2026). Kegiatan ini menjadi bagian dari komitmen TNI AD dalam menghadirkan rasa aman dan nyaman di tengah kehidupan masyarakat. Kehadiran Babinsa di tengah […]

  • Patroli Gabungan Kodim 1613 dan Linmas Sasar Wilayah Pelosok Sobawawi

    Patroli Gabungan Kodim 1613 dan Linmas Sasar Wilayah Pelosok Sobawawi

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Kodim 1613/Sumba Barat bersama unsur Linmas dan aparat Kelurahan Sobawawi melaksanakan patroli gabungan dengan menyasar wilayah pelosok di Kelurahan Sobawawi, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Jumat (19/9/2025). Kegiatan ini dilaksanakan sebagai upaya menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, sekaligus meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi gangguan keamanan di daerah pelosok yang jarang tersentuh […]

  • Dukung Program Pemerintah, Babinsa Tigawasa Bersama PU Provinsi Bali Lakukan Pendataan Wilayah Kekeringan

    Dukung Program Pemerintah, Babinsa Tigawasa Bersama PU Provinsi Bali Lakukan Pendataan Wilayah Kekeringan

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Buleleng, Banjar – Dalam rangka mendukung program Pemerintah Provinsi Bali tahun 2025–2030 di bidang sumber daya air, Babinsa Koramil 1609-06/Banjar Serda Kadek Artawan melaksanakan pendampingan kepada tim dari Dinas Pekerjaan Umum (PU) Provinsi Bali yang melakukan verifikasi data kesulitan air di Desa Tigawasa, Kecamatan Banjar, Kabupaten Buleleng, pada Jumat (17/10). Kegiatan yang berlangsung di Kantor […]

  • Serda Lalu Tunjung Turun Langsung Jaga Keamanan Wilayah Kecamatan Jereweh

    Serda Lalu Tunjung Turun Langsung Jaga Keamanan Wilayah Kecamatan Jereweh

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Lalu Tunjung, melaksanakan kegiatan patroli malam di seputaran wilayah Kecamatan Jereweh pada Minggu malam, (5/10/2025) 21.10 WITA. Patroli yang dilakukan tersebut bertujuan untuk memantau kondisi lingkungan sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban dan […]

  • Babinsa Gianyar Bersinergi Amankan Upacara Nyangling ke Beji Tukad Cangkir
    NTT

    Babinsa Gianyar Bersinergi Amankan Upacara Nyangling ke Beji Tukad Cangkir

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 164
    • 0Komentar

    Gianyar – Minggu, 13 Juli 2025 Sebagai bentuk sinergitas dan kepedulian terhadap pelestarian adat serta keamanan wilayah binaan, Babinsa Kelurahan Gianyar Koramil 1616-01/Gianyar, Sertu I Made Merta Yasa, bersama Bhabinkamtibmas I Gusti Ngurah Gede dan Pecalang Adat Gianyar, melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas (tur lalin) dalam rangkaian upacara Nyangling ke Beji Tukad Cangkir. […]

expand_less