Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Satgas Yonif 743/PSY Wujudkan Senyum Mama Papua Lewat Belanja Kasih di Tirineri

Satgas Yonif 743/PSY Wujudkan Senyum Mama Papua Lewat Belanja Kasih di Tirineri

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Puncak Jaya — Prajurit Satgas Yonif 743/PSY Pos Tirineri melaksanakan kegiatan pembelian hasil bumi masyarakat atau borong hasil kebun milik para Mama Papua di Kampung Tirineri, Senin (17/11/25). Kegiatan sederhana namun penuh makna ini menjadi salah satu upaya Satgas Yonif 743/PSY dalam mendukung ekonomi keluarga serta mempererat hubungan kekeluargaan dengan Masyarakat.

Danpos Tirineri Letda Inf Dodi, menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen Satgas untuk hadir membantu masyarakat, bukan hanya sebagai penjaga kedaulatan, tetapi juga sebagai saudara yang hidup berdampingan.

“Kami membeli langsung sayur-sayuran hasil kebun Mama Papua sebagai bentuk dukungan nyata. Harapan kami, aktivitas kecil ini dapat membantu perekonomian keluarga dan memperkuat kedekatan dengan masyarakat,” ujarnya.

Sementara itu, Mama Eri Talenggeng, salah satu Masyarakat yang hasil kebunnya dibeli oleh Satgas, menyampaikan rasa syukur dan terima kasihnya. “Terima kasih Anak-anak Pos, Sa senang sekali sudah beli sayur”. Ungkapnya

Kegiatan borong hasil bumi ini terus akan dilaksanakan secara berkelanjutan sebagai bagian dari langkah nyata Satgas Yonif 743/PSY dalam mewujudkan kemanunggalan TNI dan rakyat di tanah Papua.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa dan Warga Bersama Padamkan Api, Selamatkan Permukiman Desa Tanamodu

    Babinsa dan Warga Bersama Padamkan Api, Selamatkan Permukiman Desa Tanamodu

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Anggota Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat bersama Bhabinkamtibmas, BPBD Sumba Tengah, dan masyarakat sekitar bergerak cepat memadamkan api yang membakar lahan di dekat permukiman warga Desa Tanamodu, Kecamatan Katikutana Selatan, Kabupaten Sumba Tengah, Jumat (1/8/2025). Kebakaran yang terjadi pada siang hari itu sempat mengancam rumah warga karena lokasi lahan yang terbakar berada […]

  • Kepedulian TNI: Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Ringankan Beban Petani

    Kepedulian TNI: Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Ringankan Beban Petani

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Bentuk nyata kepedulian terhadap para petani terus ditunjukkan oleh TNI melalui peran aktif para Babinsa di wilayah. Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Antonius Lapu Ratu Ndima, yang terjun langsung membantu petani mencabut bibit padi di lahan sawah warga Desa Lambakara, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur, pada […]

  • Babinsa Ramil 1602-01/Ende Aktif Jaga Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan

    Babinsa Ramil 1602-01/Ende Aktif Jaga Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serka Fredik Teramahi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Kelurahan Paupire, Kecamatan Ende Tengah, Kamis (23/10). Kegiatan yang berlangsung di Jalan Samratulangi ini bertujuan untuk memantau situasi dan perkembangan wilayah guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa secara intensif menjalin komunikasi […]

  • Babinsa Tabundung Bantu Petani Panen Padi di Desa Praingkareha

    Babinsa Tabundung Bantu Petani Panen Padi di Desa Praingkareha

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Denis Nderu Peta, turut membantu para petani melaksanakan panen padi di Desa Praingkareha, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, Sabtu (06/12/2025). Kehadiran Babinsa dalam kegiatan panen padi ini merupakan bentuk pendampingan TNI terhadap petani sebagai upaya mendukung ketahanan pangan di wilayah binaan. Dengan turun langsung […]

  • PLN dan Babinsa Tertibkan Pohon yang Mengganggu Kabel Listrik di Riaraja

    PLN dan Babinsa Tertibkan Pohon yang Mengganggu Kabel Listrik di Riaraja

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran pasokan listrik, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Anronikus Tampani, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), serta pengamanan wilayah (pamwil) dengan mendampingi Tim Pembersihan Pohon dari PLN Ende. Kegiatan ini berlangsung pada hari Jumat, 22 Agustus 2025, pukul 14.00 WITA, bertempat di Desa Riaraja, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Tim […]

  • TNI Hadir di Tengah Warga: Babinsa Maurole Jalankan Tugas Komsos dan Pamwil di Kotabaru

    TNI Hadir di Tengah Warga: Babinsa Maurole Jalankan Tugas Komsos dan Pamwil di Kotabaru

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Kotabaru — Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Monitoring Wilayah dengan mengunjungi rumah warga di Dusun 2 Tanah Dedu, Desa Niopanda, Kecamatan Kotabaru, Selasa pagi (19/8/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.23 WITA ini merupakan bagian dari tugas pokok aparat kewilayahan […]

expand_less