Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Babinsa Sakti Kawal Distribusi PBP Beras, Pastikan Berjalan Lancar

Babinsa Sakti Kawal Distribusi PBP Beras, Pastikan Berjalan Lancar

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka mensukseskan program Penerima Bantuan Pangan ( PBP ) beras dan minyak goreng periode bulan Oktober dan Nopember 2025, Babinsa Sakti Koramil 1610-04/Nusa Penida Sertu Nyoman Dayuh melaksanakan pendampingan dan pengawalan pendistribusian PBP, Minggu ( 16/11/25 ).

Disela pendampingannya, Sertu Nyoman Dayuh menyampaikan bahwa hari ini sekira pukul 16.50 Wita telah tiba Truk Gelombang ll pembawa PBP beras di Kantor Desa Sakti, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung.

Pengawalan dan pendampampingan yang dilakukan dirinya adalah dalam rangka memastikan pendisitribusian PBP ini berjalan aman, tertib dan lancar.

Memastikan kegiatan di wilayah binaan aman dan lancar sudah menjadi Tupoksi Babinsa. Hal ini juga sekaligus menjadi bukti nyata komitmen dan kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat dan dukungan kami dalam mensukseskan program pemerintah,”ujarnya.

Untuk PBP sore ini yang diterima Pemdes Sakti sejumlah 390 Sak ( 3.900 Kg ). Sementara untuk PBP minyak goreng telah diterima pada gelombang I sejumlah 130 dos ( 1560 liter ).

Jadi jumlah total PBP beras dan Migor untuk Desa Sakti dari Gelombang l dan Gelombang ll yaitu 780 sak ( 7.800 Kg ) beras dan 130 dos ( 1560 liter ) minyak goreng, yang nantinya akan disalurkan kepada 390 warga.

Untuk beras warga akan menerima 20 kg per orang dan 4 liter minyak goreng untuk PBP dua bulan yaitu periode Oktober dan Nopember, dimana penyaluran ke warga masih menunggu waktu dari Pemdes ,”tegasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penguatan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Lakukan Pamwil di Desa Ranoramba
    NTT

    Penguatan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Lakukan Pamwil di Desa Ranoramba

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, Serda Roni Tampani, Babinsa Kecamatan Ende, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Desa Ranoramba, Rabu pagi (30/7/2025). Kegiatan tersebut bertujuan untuk memantau situasi dan perkembangan di wilayah binaan khususnya kondisi keamanan dan sosial masyarakat. Babinsa juga memberikan himbauan kepada warga untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), mengutamakan […]

  • Babinsa Kempo Giat Komsos Ajak Warga Pasang Bendera Sambut HUT RI ke-80

    Babinsa Kempo Giat Komsos Ajak Warga Pasang Bendera Sambut HUT RI ke-80

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 95
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka menyambut peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Babinsa Desa Tolokalo, Koramil 1614-02 Kempo, Koptu Julkarnain, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warga desa pada Jumat (8/8/2025). Kegiatan Komsos ini menjadi wadah silaturahmi sekaligus sarana menyampaikan imbauan kepada masyarakat. Dalam arahannya, Koptu Julkarnain mengajak seluruh warga untuk memasang bendera […]

  • Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa 1602/Ende Gelar Komsos di Wilayah Binaan

    Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa 1602/Ende Gelar Komsos di Wilayah Binaan

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya menjaga keamanan wilayah serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kebesani, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Jumat (24/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA tersebut berlangsung aman, tertib, dan lancar. Dalam kesempatan itu, Babinsa berinteraksi langsung […]

  • Kehadirannya Babinsa Bagian Dari Pelaksanaan Tugas Pembinaan Teritorial di Wilayah Binaan

    Kehadirannya Babinsa Bagian Dari Pelaksanaan Tugas Pembinaan Teritorial di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Pekerja Sosial Masyarakat (PSM) ke-50 tahun 2025, Babinsa Desa Landih, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serma I Komang Juni Suantara bersama Bhabinkamtibmas Desa Landih melaksanakan pemantauan sekaligus mendampingi kegiatan penyerahan bantuan sosial kepada 53 orang lansia. Kegiatan yang berlangsung di Ruang Pertemuan Kantor Desa Landih, Kecamatan/Kabupaten Bangli. Senin […]

  • Jelang Tahun Baru 2026, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Belega Gelar Sidak Penduduk Non Permanen

    Jelang Tahun Baru 2026, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Belega Gelar Sidak Penduduk Non Permanen

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Selasa (30/12/2025) Dalam rangka mewujudkan situasi wilayah yang aman dan kondusif menjelang pergantian Tahun 2025 ke 2026, Babinsa Desa Belega Koramil 1616-04/Blahbatuh Serka I Nyoman Mulatra bersama Bhabinkamtibmas Desa Belega Aipda I Ketut Urip Artana melaksanakan kegiatan sidak penertiban penduduk non permanen (duktang) di wilayah Desa Belega, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar. Kegiatan […]

  • Sinergi TNI, Pol PP dan Masyarakat Perkuat Keamanan Desa Punti Melalui Patroli Siskamling

    Sinergi TNI, Pol PP dan Masyarakat Perkuat Keamanan Desa Punti Melalui Patroli Siskamling

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Soromandi, Jumat 10 Oktober 2025 – Serka Munir, Babinsa Desa Punti bersama satu anggota Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling sebagai upaya memantau situasi wilayah dan mengantisipasi perkembangan kondisi di Kecamatan Soromandi, Kabupaten Bima. Patroli ini dihadiri oleh sejumlah pihak, antara lain: 2 anggota Koramil, 1 anggota Pol PP, 2 aparat desa, 5 masyarakat setempat, […]

expand_less