Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Cegah Perundungan atau Bullying, Anggota Koramil 04 Sidemen Berikan Sosalisasi.

Cegah Perundungan atau Bullying, Anggota Koramil 04 Sidemen Berikan Sosalisasi.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Karangasem – Personil Koramil 1623-04/Sidemen, Pelda I Made Dangin Mustika memberikan sosialisasi dan edukasi anti perundungan dan kekerasan dalam rangka mencegah terjadinya kasus perundungan atau bullying di lingkungan sekolah, Bertempat di ruang kelas di SDN 4 Sangkan Gunung, Dusun Dukuh, Desa Sangkan Gunung, Kecamatan Sidemen, Kabupaten Karangasem, pada Selasa (11/11/2025).

Dalam materinya, Pelda I Made Dangin Mustika menyampaikan, “Perilaku bullying sangat bertentangan dengan UUD 1945 pasal 28B ayat 2 yang menyatakan bahwa setiap anak berhak atas kelangsungan hidup, tumbuh dan berkembang, serta berhak atas perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi,” katanya.

“Perundungan atau bullying adalah segala bentuk penindasan atau kekerasan yang dilakukan dengan sengaja oleh satu orang atau sekelompok orang yang lebih kuat atau berkuasa terhadap orang lain, baik melalui fisik atau psikologis, dengan tujuan untuk menyakiti dan dilakukan secara terus menerus sehingga berpotensi membuat korban trauma dan tertekan”, terangnya.

“Tindakan bully tidak hanya berupa kekerasan secara fisik kepada korban, seperti memukul, menampar, atau menendang. Bully juga dapat berupa tindakan tanpa melakukan kekerasan fisik tetapi bisa juga seperti mengejek, memanggil seseorang dengan sebutan yang tidak sewajarnya, bahkan cenderung tidak sopan”, tegasnya.

“Semoga apa yang kami sampaikan, bisa bermanfaat buat adik-adik, agar selalu diingat bahwa di dalam lingkungan sekolah harus saling menghargai dan menghormati sesama siswa, sehingga proses belajar adik-adik semua berjalan lancar dan tidak ada gangguan,” tutup Pelda I Made Dangin Mustika.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Merdeka Untuk Bersatu, Babinsa Sampalan Tengah Bersama Pemdes Gelar Jalan Sehat Dan Senam Zumba
    NTT

    Merdeka Untuk Bersatu, Babinsa Sampalan Tengah Bersama Pemdes Gelar Jalan Sehat Dan Senam Zumba

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pemerintah Desa Sampalan Tengah, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung berkolaborasi bersama Babinsa, Bhabinkamtibmas dan KKN Unud menggelar kegiatan jalan sehat dan senam zumba bersama, Minggu ( 17/08/25 ). Kegiatan yang diikuti oleh ratusan orang ini dilaksanakan dalam rangka memeriahkan puncak peringatan HUT Ke 80 Kemerdekaan RI. Babinsa Sampalan Tengah Serka Made Arta menyampaikan bahwa berlangsungnya […]

  • Percepatan Pembangunan KDKMP Desa Pesa Didukung Penuh oleh Koramil 1608-06/Wawo
    NTB

    Percepatan Pembangunan KDKMP Desa Pesa Didukung Penuh oleh Koramil 1608-06/Wawo

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Wawo _ Kabupaten Bima – Pada hari Jumat, 5 Desember 2025, Danramil 1608-06/Wawo Kapten Infanteri Armansyah memimpin secara langsung kegiatan peletakan batu pertama dalam rangka percepatan pembangunan Kawasan Difabel dan Kemasyarakatan Mandiri Produktif (KDKMP) di wilayah Desa Pesa, Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini menandai dimulainya pembangunan yang diharapkan dapat memberikan manfaat besar bagi masyarakat […]

  • Komsos Babinsa Koramil 1627-01/Baa: Hadir dan Peduli di Tengah Duka Warga

    Komsos Babinsa Koramil 1627-01/Baa: Hadir dan Peduli di Tengah Duka Warga

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Wujud kepedulian terhadap masyarakat kembali ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Serka Silvester Berek. Pada Rabu (17/9/2025) pukul 14.00 WITA, Babinsa hadir di tengah warga Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, untuk membantu keluarga almarhumah Ibu Magdalena Bessie dalam mempersiapkan pelaksanaan ibadah 40 hari. Kegiatan tersebut berlangsung di rumah keluarga, tepatnya di […]

  • Sinergi TNI dan Petani: Babinsa Gunaksa Dampingi Panen Padi untuk Meningkatkan Hasil Pertanian

    Sinergi TNI dan Petani: Babinsa Gunaksa Dampingi Panen Padi untuk Meningkatkan Hasil Pertanian

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dukungan terus digencarkan para Babinsa jajaran Kodim 1610/Klungkung dalam rangka mensukseskan ketahanan wilayah. Kali ini dukungan itupun terlihat jelas saat Babinsa Gunaksa Koramil 1610-03/Dawan Sertu Dewa Gede Asmara turun langsung membantu petani di wilayah binaannya yang sedang melaksanakan panen di Dusun Buayang, Desa Gunaksa, Lecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, Minggu ( 13/07/25 ). Pagi ini […]

  • Babinsa dan Pecalang Berangbang Bersinergi Amankan Persembahyangan Galungan 2025

    Babinsa dan Pecalang Berangbang Bersinergi Amankan Persembahyangan Galungan 2025

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Jembrana – Komando Distrik Militer (Kodim) 1617/Jembrana terus memperkuat sinergi dengan komponen masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. Hal ini terwujud dalam upaya pengamanan rangkaian Hari Raya Galungan 2025 di Desa Adat Berangbang, Kecamatan Negara. Babinsa Berangbang, Serda Supriyanto, terlihat aktif bersinergi dengan anggota Pecalang setempat melaksanakan pemantauan dan pengamanan persembahyangan yang terpusat di […]

  • Babinsa Desa Bunutin Amankan Prosesi Melasti Menuju Pura Segare Masceti

    Babinsa Desa Bunutin Amankan Prosesi Melasti Menuju Pura Segare Masceti

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung kelancaran rangkaian Upacara Piodalan yang puncaknya jatuh pada tanggal 4 Desember 2025 bertepatan dengan Purnama Kanem, Babinsa Desa Bunutin, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Sertu Komang Yetrawan bersama Bhabinkamtibmas Desa Bunutin serta Pecalang Desa Adat Bunutin melaksanakan pengamanan prosesi Melasti Ida Sesuhunan Pura Dalem Gede Desa Adat Bunutin menuju Pura Segare […]

expand_less