Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Wujudkan Kamtibmas Kondusif, Babinsa Beng Lakukan Komsos dengan Pekerja Proyek

Wujudkan Kamtibmas Kondusif, Babinsa Beng Lakukan Komsos dengan Pekerja Proyek

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Gianyar – Beng, Senin (10/11/2025) Dalam rangka memastikan kegiatan renovasi berjalan dengan aman dan tertib, Babinsa Kelurahan Beng Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Made Sudanta melaksanakan kegiatan pemantauan sekaligus komunikasi sosial (Komsos) dengan para pekerja proyek yang sedang melaksanakan renovasi Kantor Kelurahan Beng, Kecamatan/Kabupaten Gianyar.

Kegiatan pemantauan dan Komsos ini menyasar para tukang/buruh proyek yang dipimpin oleh kepala tukang, saudara Fatin. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa memberikan imbauan agar seluruh pekerja memperhatikan faktor keamanan dan keselamatan kerja selama proses renovasi berlangsung. Ia juga menekankan pentingnya menjaga sopan santun dan hubungan harmonis dengan warga sekitar, terutama karena area kerja berdekatan dengan lingkungan pemukiman.

Selama proses renovasi, pelayanan administrasi kepada masyarakat sementara dipusatkan di Aula Kantor Kelurahan Beng agar tetap berjalan lancar tanpa mengganggu aktivitas pemerintahan setempat.

Di sela kegiatan, Babinsa juga melaksanakan komunikasi sosial dengan staf kelurahan, membahas situasi keamanan serta langkah-langkah untuk menjaga kenyamanan dan ketertiban lingkungan selama pelaksanaan proyek renovasi.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kepedulian terhadap Kesehatan Lingkungan, Babinsa Gubug Dampingi Inspeksi Puskesmas di SPPG

    Wujud Kepedulian terhadap Kesehatan Lingkungan, Babinsa Gubug Dampingi Inspeksi Puskesmas di SPPG

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Tabanan – Babinsa Desa Gubug Koramil 1619-01/Tababan Peltu I Gusti Agung Widiarsa, S.I.Kom mendampingi petugas dari Puskesmas I Tabanan dalam kegiatan Inspeksi Kegiatan Lingkungan (IKL) yang dilaksanakan di SPPG Desa Gubug, Kecamatan Tabanan, Jumat (24/10/2025) Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kondisi lingkungan di sekitar SPPG memenuhi standar kesehatan, kebersihan, dan keamanan, terutama dalam mendukung pelayanan […]

  • PLN dan Babinsa Tertibkan Pohon yang Mengganggu Kabel Listrik di Riaraja

    PLN dan Babinsa Tertibkan Pohon yang Mengganggu Kabel Listrik di Riaraja

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran pasokan listrik, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Anronikus Tampani, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), serta pengamanan wilayah (pamwil) dengan mendampingi Tim Pembersihan Pohon dari PLN Ende. Kegiatan ini berlangsung pada hari Jumat, 22 Agustus 2025, pukul 14.00 WITA, bertempat di Desa Riaraja, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Tim […]

  • Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan Pantau Langsung Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih
    NTB

    Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan Pantau Langsung Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Madapangga,Bima, 2 Januari 2026 – Komandan Kodim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan, S.Kom., M.Sc., melakukan peninjauan langsung terhadap pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) yang berlokasi di Desa Dena, Kecamatan Madapangga, Kabupaten Bima, Jumat sore. Kegiatan ini melibatkan sejumlah pejabat, seperti Pasiter Kodim 1608/Bima Kapten Inf Seninot Sribakti, Danramil 1608-02/Bolo Lettu Caj Zulkarnain, serta […]

  • Tim PT Agrinas Lakukan Kunjungan Pemeriksaan ke KDKMP Desa Tatar, Babinsa Laksanakan Pendampingan

    Tim PT Agrinas Lakukan Kunjungan Pemeriksaan ke KDKMP Desa Tatar, Babinsa Laksanakan Pendampingan

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Tim Pemeriksa dari PT Agrinas melaksanakan kunjungan kerja ke Koprasi Desa Koprasi Merah Putih (KDKMP) Desa Tatar, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (09/12/2025) sekitar pukul 16.00 Wita. Kegiatan tersebut mendapat pendampingan langsung dari Babinsa Desa Tatar, Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Sadam. Kunjungan Tim PT Agrinas ini bertujuan untuk melakukan pemeriksaan, […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Perkuat Hubungan dengan Warga Desa Kelisamba Lewat Komsos dan Pamwil

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Perkuat Hubungan dengan Warga Desa Kelisamba Lewat Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende – Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Hardianto, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kelisamba, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 08.30 Wita ini bertujuan untuk menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif. […]

  • Babinsa Ende Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas dan Keselamatan Berkendara

    Babinsa Ende Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas dan Keselamatan Berkendara

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), monitoring, dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Dusun Keudoa, Desa Demulaka, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende, pada hari Selasa, 26 Agustus 2025. Kegiatan yang dimulai pukul 09.30 WITA ini dipimpin oleh Babinsa 1602-01/Ende, Serka Petrus Gobhe, dan melibatkan masyarakat setempat. […]

expand_less