Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Semangat Hari Pahlawan, Babinsa Baumata Bantu Warga Jagung

Semangat Hari Pahlawan, Babinsa Baumata Bantu Warga Jagung

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Dalam momentum memperingati Hari Pahlawan, Babinsa Desa Baumata Koramil 1604-01/Kupang, Sertu Saaltial Lang Laku, menunjukkan aksi nyata kepedulian terhadap masyarakat binaannya dengan membantu warga mengangkat karung berisi jagung ke atas pikap. Kegiatan tersebut berlangsung di Dusun 2, Desa Baumata, Kecamatan Taebenu, Kabupaten Kupang. Senin (10/11/2025)

Aksi sederhana namun bermakna ini menjadi implementasi semangat Hari Pahlawan, di mana nilai pengorbanan dan keikhlasan terus dihidupkan oleh para prajurit TNI di tengah masyarakat. Sertu Saaltial menegaskan bahwa semangat kepahlawanan bukan hanya dikenang melalui upacara, tetapi diwujudkan lewat tindakan nyata dalam membantu rakyat.

“Kami ingin menunjukkan bahwa TNI selalu hadir untuk rakyat, kapan pun dan di mana pun, sebagaimana semangat para pahlawan yang rela berkorban demi bangsa,” ungkap Sertu Saaltial Lang Laku saat ditemui di lokasi kegiatan. Ia menambahkan bahwa kepedulian kecil sekalipun dapat menjadi inspirasi bagi masyarakat untuk saling menolong.

Warga Desa Baumata menyampaikan rasa terima kasih atas kehadiran Babinsa yang senantiasa membantu tanpa pamrih. Mereka menilai bahwa sikap Babinsa merupakan contoh nyata penerapan nilai-nilai kepahlawanan di masa kini, yang memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat dalam semangat gotong royong dan kebersamaan.. (Pendim1604).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Jehem Bersama Warga Tebang Pohon Rawan Tumbang di Jalan Raya

    Babinsa Jehem Bersama Warga Tebang Pohon Rawan Tumbang di Jalan Raya

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Jehem Koramil 1626-03/Tembuku, Sertu Kadek Muliana, bersama warga melaksanakan kegiatan penebangan pohon yang berada di sepanjang Jalan Provinsi Tembuku–Bangli, tepatnya di Banjar Dinas Tingkadbatu, Desa Jehem, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli. Rabu (24/09/2025) Menurut Babinsa, penebangan pohon tua dan rapuh yang berada di pinggir jalan raya dilakukan sebagai langkah antisipasi demi keselamatan […]

  • Pohon tumbang menimpa Rumah Warga, Babinsa 1623-06/Selat  bersinergi dengan BPBD melaksanakan evakuasi.

    Pohon tumbang menimpa Rumah Warga, Babinsa 1623-06/Selat bersinergi dengan BPBD melaksanakan evakuasi.

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Koramil 1623-06/Selat Desa Duda Utara Peltu I Kadek Suadnyana bersama Bhabinkamtibmas, BPBD dan aparatur Desa Melaksanakan Penanganan (evakuasi) pohon tumbang yang menimpa Rumah Warga di BD. Perangsari Kelod Desa Duda Utara Kec Selat Kab.Karangasem pada Kamis (6/11/25) Peltu I Kadek Suadnyana mengatakan “begitu mendapat informasi dari warga adanya pohon tumbang yang menimpa […]

  • Dandim Kupang Tinjau Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih

    Dandim Kupang Tinjau Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I., didampingi Kaur Bhakti TNI Kapten Inf Said Abdullah, melaksanakan pengecekan langsung terhadap beberapa lokasi proses pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di wilayah Kodim 1604/Kupang. Kegiatan ini merupakan bentuk dukungan nyata TNI AD terhadap percepatan pembangunan ekonomi kerakyatan di wilayah pedesaan. Peninjauan dilakukan untuk memastikan […]

  • Semangat Babinsa Kupang Dukung Pekerjaan Jalan Demi Masyarakat

    Semangat Babinsa Kupang Dukung Pekerjaan Jalan Demi Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan TDM/Kayu Putih Koramil 1604-01/Kupang, Sersan Kepala Alexander Tanesib, melaksanakan kerja bhakti bersama warga masyarakat dan tenaga kerja dari Dinas Pekerjaan Umum Kota Kupang. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka membantu proses perataan agregat C sepanjang kurang lebih 1.023 meter yang nantinya akan diaspal, bertempat di wilayah RT 24 RW 07 Kelurahan TDM, […]

  • Makan Bergizi Gratis di Kecamatan Rastim Sasar Ribuan Siswa dan Ibu Hamil

    Makan Bergizi Gratis di Kecamatan Rastim Sasar Ribuan Siswa dan Ibu Hamil

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Rabu, 1 Oktober 2025, Serka Muslim selaku Babinsa Kelurahan Kodo dari Koramil 1608-01/Rasanae mendampingi pelaksanaan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah Kecamatan Rastim, Kota Bima. Program ini berhasil membagikan paket makanan bergizi kepada 3.136 siswa dari berbagai jenjang pendidikan serta 820 ibu hamil, ibu menyusui, dan balita. Pembagian MBG dilaksanakan dalam […]

  • Kodim 1629/SBD Gelar Gerakan Pangan Murah untuk Jaga Stabilitas Pasokan dan Harga
    NTT

    Kodim 1629/SBD Gelar Gerakan Pangan Murah untuk Jaga Stabilitas Pasokan dan Harga

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Di halaman Koramil 1629-01/Laratama, Jl. Wetabula, Kelurahan Wetabula, Kabupaten Sumba Barat Daya, Kodim 1629/SBD menggelar acara gerakan pangan murah, Rabu (13/08/2025). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 1629/SBD, Letkol Inf Deny Ahdiani Amir, M.Han., yang bertujuan untuk menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan. Kegiatan tersebut bekerjasama dengan Perum Bulog dengan menjual […]

expand_less