Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Gelar Karya Bakti Bersama Warga Desa Serandori

Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Gelar Karya Bakti Bersama Warga Desa Serandori

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Ende, – Sebagai wujud kedekatan dan kemanunggalan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Muksin, melaksanakan kegiatan karya bakti bersama warga Desa Serandori, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, pada Rabu (5/11/2025) pukul 08.00 Wita.

Kegiatan karya bakti ini meliputi pembangunan fasilitas kamar mandi yang dikerjakan bersama warga, bertujuan membantu masyarakat sekaligus mempererat kerja sama dan solidaritas antara TNI dan rakyat. Babinsa juga memantau kegiatan, memberikan arahan agar masyarakat merasa aman dan nyaman, serta mendengarkan berbagai keluhan yang dapat dikoordinasikan dengan pemerintah desa.

“Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat tidak hanya membantu pembangunan fisik, tetapi juga menumbuhkan rasa kebersamaan dan kepercayaan antara TNI dan warga,” ujar Sertu Muksin.

Kegiatan berlangsung aman, tertib, dan lancar, dihadiri oleh warga Desa Serandori yang menyambut positif kehadiran Babinsa. Partisipasi aktif masyarakat membuat proses pembangunan lebih cepat dan menumbuhkan rasa gotong royong.

Karya bakti ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai ujung tombak TNI AD dalam membantu masyarakat dan menjaga kemanunggalan TNI-Rakyat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1603-03/Paga Laksanakan Gotong Royong Pembangunan Rumah Warga

    Babinsa Koramil 1603-03/Paga Laksanakan Gotong Royong Pembangunan Rumah Warga

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1603-03/Paga Kodim 1603/Sikka Sertu Iskandar Dula melaksanakan kegiatan gotong royong pembangunan rumah warga di wilayah Kecamatan Paga, Kabupaten Sikka, Rabu (17/12/2025). Kegiatan gotong royong ini merupakan bentuk kepedulian dan kedekatan Babinsa dengan masyarakat binaannya, sekaligus upaya menumbuhkan semangat kebersamaan, kekompakan, dan budaya gotong royong yang menjadi ciri khas kehidupan masyarakat pedesaan. Dalam pelaksanaannya, […]

  • Komsos Babinsa Perkuat Keamanan Lingkungan Dusun Batu Kemalik

    Komsos Babinsa Perkuat Keamanan Lingkungan Dusun Batu Kemalik

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Kedekatan aparat teritorial dengan masyarakat kembali terlihat melalui Komunikasi Sosial (Komsos) yang dilakukan Bintara Pembina Desa (Babinsa) Bukit Tinggi, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-07/Gunungsari, bersama warga binaannya. Kegiatan tersebut berlangsung di Dusun Batu Kemalik, Desa Bukit Tinggi, Kecamatan Gunungsari, Lombok Barat, Minggu (4/1/2026). Babinsa Bukit Tinggi, Serda Suherman, turun langsung menyapa […]

  • Monitoring Pamwil dan Komsos, Babinsa Hadir di Tengah Warga Desa Tou Barat

    Monitoring Pamwil dan Komsos, Babinsa Hadir di Tengah Warga Desa Tou Barat

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan monitoring pengamanan wilayah (Pamwil) dan komunikasi sosial (Komsos) di Desa Tou Barat, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Rabu, 31 Desember 2025, mulai pukul 08.50 WITA hingga selesai. Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopka Geradus Taek, […]

  • ,  Bulian (Koptu Komang Arianta)     Bulian

    , Bulian (Koptu Komang Arianta) Bulian

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Kubutambahan, – , . () Bulian, Koptu Komang Arianta, Bulian Jumat , 3 Oktober 2025, 21.00 , Koptu Komang Arianta . , Bulian, Pejeng, . Bulian. , . , , , , . ” . , , , , ,” Koptu Komang Arianta – . ” .” Pejeng, , . ” , . ,” . […]

  • Sinergi TNI-Polri Terjalin Erat di Perayaan HUT TNI ke-80 di Koramil Woha

    Sinergi TNI-Polri Terjalin Erat di Perayaan HUT TNI ke-80 di Koramil Woha

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Woha _ Koramil 1608-04/Woha menerima kunjungan dari rombongan Polsek Woha dan Polsek Belo yang datang untuk memberikan ucapan selamat ulang tahun kepada TNI yang ke-80. Kegiatan ini menunjukkan soliditas dan sinergi antara TNI dan Polri dalam menjaga keamanan di wilayah Kabupaten Bima.Minggu,(05/10/2025). Rombongan tersebut dipimpin Kapolsek Woha AKP Muhtar beserta anggota, Kasubsektor Palibelo IPDA Subandi, […]

  • Babinsa Jerebuu Hadiri Musyawarah Pembahasan RKPDes dan APBDes Naruwolo II

    Babinsa Jerebuu Hadiri Musyawarah Pembahasan RKPDes dan APBDes Naruwolo II

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-02/Aimere, Kopda Miguel Soares Pereira menghadiri kegiatan Musyawarah Pembahasan Perubahan RKPDes dan APBDes Tahun Anggaran 2025 serta Musrenbangdes Tahun Anggaran 2026 yang digelar di Aula Kantor Desa Naruwolo II, Kecamatan Jerebuu, pada Rabu 24 September 2025. Kegiatan tersebut diikuti oleh Camat Jerebuu, Kepala Desa Naruwolo II, Kasi Pemerintahan Kecamatan Jerebuu, Ketua […]

expand_less