Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Rawat Makam Para Pahlawan Bangsa, Personil TNI Kodim Belu Bersihkan TMP Seroja Haliwen

Rawat Makam Para Pahlawan Bangsa, Personil TNI Kodim Belu Bersihkan TMP Seroja Haliwen

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, Personil TNI Kodim 1605/Belu melaksanakan kegiatan pembersihan Taman Makam Pahlawan (TMP) Seroja Haliwen, Kelurahan Manumutin, Kecamatan Kota Atambua, Kabupaten Belu Timor Barat Perbatasan RI-RDTL, Selasa (4/10/2025).

Kegiatan kerja bakti pembersihan Taman Makam Pahlawan (TMP) Seroja haliwen ini dilaksanakan dalam rangka menyambut peringatan hari pahlawan tahun 2025.

Sasaran dalam kegiatan kerja bakti tersebut dengan membersihkan area bagian dalam maupun luar TMP yang telah ditumbuhi oleh rumput dengan menggunakan mesin pemotong rumput dan sebagian menggunakan alat pembersih sapu.

Kepala Staf Kodim 1605/Belu Mayor Kav Yatman mengatakan, kegiatan kerja bakti pembersihan TMP ini sering kali dilaksanakan sebagai bentuk penghormatan terhadap pahlawan terutama menjelang peringatan hari-hari besar nasional seperti yang dilakukan saat ini dalam rangka Hari Pahlawan tahun 2025.

Oleh karena itu ia berharap kegiatan seperti ini harus selalu dilestarikan dan terus ditingkatkan, karna melalui kegiatan kerja bakti pembersihan TMP ini merupakan wujud penghormatan kepada para pahlawan kusuma bangsa yang sudah berkorban jiwa raganya demi bangsa dan negara Indonesia.

“Disinilah terbaring para pendahulu-pendahulu kita, para pahlawan Kesuma bangsa, oleh karna itu rumah tempat peristirahatan mereka harus selalu kita jaga dan rawat” tandas Kasdim.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano Turut Aktif dalam Pencarian Korban Lompat ke Laut KMP Belida

    Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano Turut Aktif dalam Pencarian Korban Lompat ke Laut KMP Belida

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Pencarian korban penumpang KMP Belida yang melompat ke laut kini memasuki hari ketiga. Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, berperan aktif dalam pengawasan dan koordinasi lapangan selama proses pencarian berlangsung. Kegiatan apel pengecekan personel dilaksanakan di Pelabuhan Poto Tano, Desa Poto Tano, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (4/12/2025) pukul 08.00 WITA, […]

  • Piket Koramil 1628-05/Jereweh Laksanakan Patroli Malam dan Hadiri Khatam Al-Qur’an, Tingkatkan Keamanan

    Piket Koramil 1628-05/Jereweh Laksanakan Patroli Malam dan Hadiri Khatam Al-Qur’an, Tingkatkan Keamanan

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Guna menjaga stabilitas keamanan wilayah serta mempererat hubungan sinergis dengan masyarakat, Piket Koramil 1628-05/Jereweh yang dilaksanakan oleh Serda Sukardin, menggelar kegiatan patroli wilayah sekaligus menghadiri acara khatam Al-Qur’an di salah satu lingkungan masyarakat Jereweh. Disekitaran wilayah Kecamatan Jereweh Kabupaten Sumbawa Barat. Rabu (03/12/2025), pukul 22,00 Wita. Kegiatan patroli malam rutin tersebut […]

  • Koramil 1609-05/Sukasada Kawal Program Gizi Nasional di SDN 1 dan 4 Panji

    Koramil 1609-05/Sukasada Kawal Program Gizi Nasional di SDN 1 dan 4 Panji

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sukasada, 26 November 2025 – Babinsa Desa Panji Koramil 1609-05/Sukasada, Pelda Komang Karia, bersama Bhabinkamtibmas menghadiri kegiatan Sosialisasi Penerimaan Manfaat Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dilaksanakan oleh Badan Gizi Nasional Kabupaten Buleleng. Kegiatan berlangsung di SD Negeri 1 Panji dan SD Negeri 4 Panji mulai pukul 08.00 WITA. Program MBG merupakan program pemerintah pusat yang […]

  • Solidaritas TNI dan Pemerintah Daerah Terlihat di Upacara HUT RI ke-80 di Ende

    Solidaritas TNI dan Pemerintah Daerah Terlihat di Upacara HUT RI ke-80 di Ende

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende — Komandan Kodim 1602/Ende, Letkol Inf Dwi Harry Wibowo, S.E., M.M.Si, bersama Ketua Persit KCK Cabang XIII Dim 1602/Ende, Ny. Nicke Dwi Harry Wibowo, menghadiri Upacara Detik-Detik Proklamasi dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia yang diselenggarakan di Lapangan Pancasila, Kabupaten Ende, pada Minggu (17/08/2025) pukul 09.00 WITA. Upacara berlangsung khidmat […]

  • Peran Aktif Babinsa Kodim 1621/TTS Tingkatkan UMKM Di Wilayah Binaan

    Peran Aktif Babinsa Kodim 1621/TTS Tingkatkan UMKM Di Wilayah Binaan

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    TTS _ Babinsa Koramil 01/Kota So’e Jajaran Kodim 1621/TTS Sertu Herlon sine membantu warga menjemur ikan untuk diolah menjadi ikan asin untuk di jual ke pasar bertempat di rumah bapak jacob sepa desa Tuakole kec. Batu putih kab. Timor tengah selatan Sabtu (23-08-2025) “Kegiatan ini sebagai bukti nyata Kami dalam membantu perekonomian warga binaan disamping […]

  • Dukung Perkembangan Olahraga, Letkol Sidik Pramono Hadiri Kompetisi Paralayang Porprov Bali

    Dukung Perkembangan Olahraga, Letkol Sidik Pramono Hadiri Kompetisi Paralayang Porprov Bali

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Kejuaraan paralayang dalam rangka Pekan Olahraga Provinsi ( Porprov) Bali tahun 2025 mulai bergulir hari ini, Sabtu ( 30/08/25 ). Kejuaraan yang digelar di Bukit Buluh Desa Gunaksa Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung itupun mendapat perhatian khusus Pemkab Klungkung beserta instansi dan unsur terkait, salah satunya Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han. […]

expand_less