Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Patroli Malam, Ciptakan Kondusifitas Wilayah
NTB

Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Patroli Malam, Ciptakan Kondusifitas Wilayah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat di malam hari, anggota Koramil 1628-03/Seteluk, Serda A. Gani, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk, Senin (03/11/2025) pukul 20.25 WITA.

Patroli malam yang dilakukan dengan pendekatan humanis ini sekaligus menjadi ajang kongkow bersama warga guna mempererat komunikasi serta mengantisipasi potensi gangguan keamanan di lingkungan masyarakat.

“Melalui kegiatan patroli malam ini, kami ingin memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif, serta menjalin kedekatan dengan masyarakat agar sinergi antara TNI dan warga semakin kuat,” ujar Serda A. Gani.

Dandim 1628/Sumbawa Barat, melalui Danramil Seteluk, menyampaikan apresiasi kepada seluruh anggota yang terus aktif melaksanakan kegiatan pengamanan wilayah. “Patroli malam menjadi salah satu upaya nyata Babinsa dalam menciptakan rasa aman di tengah masyarakat, khususnya di waktu malam hari,” ucapnya.

Kegiatan berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar tanpa adanya gangguan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pasar Mbongawani Jadi Lokasi Penguatan Komsos Babinsa Koramil 1602-01/Ende

    Pasar Mbongawani Jadi Lokasi Penguatan Komsos Babinsa Koramil 1602-01/Ende

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta mempererat komunikasi sosial dengan warga, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Pasar Mbongawani, Kelurahan Mbongawani, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, pada Rabu pagi (20/08/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.15 WITA ini bertujuan untuk […]

  • Peringati Hari Juang Polri, Kodim 1612 dan Polres Manggarai Tekankan Kolaborasi

    Peringati Hari Juang Polri, Kodim 1612 dan Polres Manggarai Tekankan Kolaborasi

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Manggarai, 21 Agustus 2025 – Komando Distrik Militer (Kodim) 1612/Manggarai menunjukkan komitmennya dalam memperkuat sinergitas TNI-Polri melalui keikutsertaan dalam Upacara Hari Juang Polri untuk Masyarakat Menuju Indonesia Maju, yang digelar di Lapangan Apel Mapolres Manggarai, Jalan Katedral, Kelurahan Pitak, Kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai. Kodim 1612/Manggarai diwakili oleh Kasdim 1612/Manggarai, Mayor Inf. Roberto Carlos Babo, […]

  • Kopda Boby Demarsandi Hadiri Rapat Program Desa, Tekankan Sinergi dan Kebersamaan

    Kopda Boby Demarsandi Hadiri Rapat Program Desa, Tekankan Sinergi dan Kebersamaan

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Senin, 27 Oktober 2025., Bertempat di Kantor Camat Feotleu, Desa Manumean, Kecamatan Feotleu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Kopda Boby Demarsandi., turut menghadiri rapat bersama pemerintah desa dan unsur terkait. Rapat ini digelar untuk menindaklanjuti pelaksanaan program Desa Manumean Tahun Anggaran 2025 Triwulan IV, sebagai upaya mempercepat pembangunan dan meningkatkan kesejahteraan […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Lakukan Komunikasi Sosial dan Pendampingan Tani
    NTT

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Lakukan Komunikasi Sosial dan Pendampingan Tani

    • calendar_month Jumat, 11 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Ende- Maurole 11 Juli 2025 – Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Paskalis Saputra Raja, melaksanakan pendampingan terhadap Kelompok Tani Usaha Bersama dalam kegiatan penanaman padi di Desa Woloau, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Jumat (11/07/2025). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WITA ini turut diisi dengan komunikasi sosial (komsos) bersama […]

  • Tingkatkan Kesiapsiagaan, Babinsa Desa Buahan Berikan Bimtek dan Pelatihan PBB kepada Linmas

    Tingkatkan Kesiapsiagaan, Babinsa Desa Buahan Berikan Bimtek dan Pelatihan PBB kepada Linmas

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Tabanan — Dalam upaya meningkatkan kemampuan dan kesiapsiagaan anggota Perlindungan Masyarakat (Linmas), Babinsa Desa Buahan Koramil 1619-01/Tabanan Serda I Kadek Adi Suryawinata memberikan Bimbingan Teknis (Bimtek) sekaligus Pelatihan Peraturan Baris-Berbaris (PBB) kepada para Linmas Desa Buahan yang digelar di Kantor Desa Buahan, Kec. Tabanan, Senin (8/12/2025) Dalam pelatihan tersebut, Serda I Kadek Adi Suryawinata bersama […]

  • Lewat Komsos, Babinsa Woha Ajak Warga Wujudkan Lingkungan Aman, Tertib, dan Produktif

    Lewat Komsos, Babinsa Woha Ajak Warga Wujudkan Lingkungan Aman, Tertib, dan Produktif

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 63
    • 0Komentar

    Woha_Bima, 3 Oktober 2025 – Babinsa Koramil 1608-04/Woha kembali turun langsung ke desa-desa binaan dalam kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) untuk mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat sekaligus menjaga kondusifitas wilayah. Dalam kesempatan tersebut, para Babinsa menyampaikan sejumlah pesan penting terkait keamanan, ketertiban, hingga peningkatan kesejahteraan masyarakat. Serka Suhardi, Babinsa Desa Risa, mengajak masyarakat menjaga keamanan lingkungan dengan memberikan […]

expand_less