Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Soleman Missa Hadiri Sosialisasi Pencegahan DBD di Merdeka

Sertu Soleman Missa Hadiri Sosialisasi Pencegahan DBD di Merdeka

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Merdeka Koramil 1604-01/Kupang, Sertu Soleman Missa menghadiri kegiatan sosialisasi tentang Demam Berdarah Dengue (DBD) melalui Program Nyamuk Ber-Wolbachia tingkat RW yang dilaksanakan di RT 001/RW 001 Kelurahan Merdeka, Kecamatan Kota Lama, Kota Kupang. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat mengenai manfaat dan mekanisme kerja Nyamuk Ber-Wolbachia dalam menekan penyebaran penyakit DBD di lingkungan pemukiman. Kamis (30/10/2025).

Dalam sosialisasi tersebut, narasumber dari pihak kesehatan menjelaskan bahwa Wolbachia merupakan bakteri alami yang dapat menghambat pertumbuhan virus dengue dalam tubuh nyamuk Aedes aegypti. Dengan penerapan program ini, diharapkan populasi nyamuk penular DBD dapat berkurang secara signifikan tanpa merusak keseimbangan ekosistem. Masyarakat tampak antusias mengikuti kegiatan dan menyimak penjelasan yang disampaikan dengan penuh perhatian.

Sertu Soleman Missa dalam kesempatan itu menyampaikan bahwa TNI melalui Babinsa selalu mendukung program pemerintah di bidang kesehatan masyarakat, terutama yang berkaitan langsung dengan upaya pencegahan penyakit menular. “Kami siap membantu dan mendukung pelaksanaan program ini di lapangan, agar masyarakat bisa hidup lebih sehat dan terhindar dari ancaman DBD,” ujar Babinsa.

Kegiatan sosialisasi tersebut juga menjadi momentum penting untuk mempererat sinergi antara aparat TNI, pemerintah kelurahan, tenaga kesehatan, dan warga setempat. Diharapkan dengan meningkatnya pemahaman masyarakat, penerapan Program Nyamuk Ber-Wolbachia dapat berjalan optimal dan memberikan dampak positif bagi kesehatan lingkungan di wilayah Kelurahan Merdeka. (Pendim1604)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa dan Guru SMP Muhammadiyah untuk Ciptakan Sekolah Aman dan Nyaman

    Sinergi Babinsa dan Guru SMP Muhammadiyah untuk Ciptakan Sekolah Aman dan Nyaman

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Abdullah M Ambry, melakukan kunjungan ke SMP Muhammadiyah di Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kunjungan ini dilaksanakan sebagai bagian dari kegiatan Puldata Ter (Pengumpulan Data Teritorial) dan Komunikasi Sosial (Komsos) yang rutin dilakukan di wilayah binaan, 18 September 2025. Kegiatan yang dimulai pukul 09.20 WITA ini bertujuan […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Komsos dan Keamanan Desa Nira Nusa

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Komsos dan Keamanan Desa Nira Nusa

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Paskalis Saputra Raja, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Monitoring, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Desa Nira Nusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Senin pagi (13/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.15 WITA ini berlangsung lancar dan mendapat sambutan antusias dari warga setempat. Dalam kegiatan […]

  • Koramil 1607-03/Ropang Dukung Pengawasan Distribusi LPG 3 Kg di Kecamatan Lenangguar

    Koramil 1607-03/Ropang Dukung Pengawasan Distribusi LPG 3 Kg di Kecamatan Lenangguar

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    ‎NTB, Sumbawa — Dalam rangka memastikan pendistribusian gas LPG 3 Kg berjalan dengan tepat sasaran dan sesuai dengan ketentuan, Pemerintah Kecamatan Lenangguar menggelar rapat koordinasi pengawasan pendistribusian gas LPG 3 Kg, bertempat di Kantor Kecamatan Lenangguar pada Senin (13/10/2025). ‎ ‎Kegiatan tersebut dihadiri oleh Camat Lenangguar Bapak Andry Rahman, S.STP., Danramil 1607-03/Ropang Kapten Inf Ichsan […]

  • Dandim 1619/Tabanan Hadiri Pawai HUT ke-80 Kemerdekaan RI di Tabanan

    Dandim 1619/Tabanan Hadiri Pawai HUT ke-80 Kemerdekaan RI di Tabanan

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 102
    • 0Komentar

    Tabanan – Dandim 1619/Tabanan menghadiri undangan pawai dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Acara pawai ini bertempat di Taman Perjuangan Singasana, Jalan Rama, Desa Delod Peken, Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan, Kamis (7/8/2025). Pawai yang digelar dalam rangka HUT ke-80 Kemerdekaan RI ini dimeriahkan oleh berbagai komunitas, instansi pemerintah, dan masyarakat […]

  • Babinsa Koramil 04/Kintamani Dukung Program Pertanian dengan Dampingi Distribusi Benih Padi Gogo

    Babinsa Koramil 04/Kintamani Dukung Program Pertanian dengan Dampingi Distribusi Benih Padi Gogo

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan lokal sekaligus pelestarian budaya adat, Babinsa Desa Bonyoh Koramil 1626-04/Kintamani, Sertu I Kadek Sumberdana, melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian bantuan benih padi gogo dari Balai Pertanian BRMP Provinsi Bali, bertempat di Kantor Desa Bonyoh, Selasa (2/9/2025). Kegiatan yang berlangsung dari pukul 10.00 hingga 10.45 WITA tersebut dihadiri oleh Penyuluh […]

  • Dukung Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 01/Loli Hadiri Posyandu

    Dukung Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 01/Loli Hadiri Posyandu

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Desa Uburaya, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Silas Kikhau melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu di wilayah binaannya, Sabtu (06/12/2025). Pendampingan tersebut dilakukan sebagai bentuk dukungan Babinsa terhadap pelayanan kesehatan dasar bagi masyarakat, khususnya ibu hamil, balita, dan lansia. Dalam kegiatan ini, Babinsa turut membantu kelancaran pelayanan […]

expand_less