Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dandim Sumba Timur Cek Langsung Progres Lahan Koperasi Merah Putih di Kambera

Dandim Sumba Timur Cek Langsung Progres Lahan Koperasi Merah Putih di Kambera

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto S.,S.E melaksanakan peninjauan langsung ke lapangan untuk memonitor sekaligus mengecek lahan yang telah dialokasikan sebagai lokasi pembangunan fasilitas Koperasi Merah Putih.

Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari komitmen TNI Angkatan Darat dalam mendukung percepatan program penguatan ekonomi kerakyatan melalui pembentukan koperasi di tingkat desa dan kelurahan. Peninjauan dilakukan di Kelurahan Mau Hau dan Kelurahan Mauliiru, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur,pada Jum’at (31/10/2025)

Dalam kesempatan tersebut, Dandim memastikan bahwa kondisi dan kesiapan lahan telah sesuai dengan perencanaan awal serta siap untuk segera memasuki tahap konstruksi.

Dandim juga berpesan agar seluruh pihak terkait dapat bersinergi dan berkomitmen menjaga semangat gotong royong dalam pelaksanaan pembangunan koperasi sehingga manfaatnya dapat dirasakan secara langsung oleh masyarakat di kedua kelurahan tersebut.

Saat peninjauan, Letkol Inf Dobby Noviyanto juga berinteraksi langsung dengan Perangkat Kelurahan serta perwakilan masyarakat setempat. Ia menekankan pentingnya sinergi antara TNI, Pemerintah Daerah, dan seluruh elemen masyarakat agar Koperasi Merah Putih benar-benar mampu menjadi motor penggerak ekonomi lokal dan memutus mata rantai ketergantungan masyarakat terhadap petani.

“Koperasi ini bukan hanya fasilitas ekonomi, tetapi juga simbol kemandirian dan kebersamaan masyarakat dalam membangun kesejahteraan bersama,” ujar Dandim.

Dengan adanya dukungan dari semua pihak, diharapkan pembangunan Koperasi Merah Putih di Kambera dapat segera terealisasi dan memberikan manfaat nyata bagi masyarakat Sumba Timur.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satgas Yonif 741/GN Berikan Pembinaan Jasmani untuk Kadet Mahasiswa Unhan
    NTT

    Satgas Yonif 741/GN Berikan Pembinaan Jasmani untuk Kadet Mahasiswa Unhan

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 92
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Yonif 741/GN bina fisik Kadet Mahasiswa Unhan RI Ben Mboi di Kabupaten Belu siap mengikuti seleksi menjadi Prajurit TNI. Sabtu (19/07/2025). Melalui serangkaian koordinasi dan kerjasama oleh Universitas Pertahanan RI Politeknik Ben Mboi Belu dengan Satgas Pamtas RI-RDTL Yonif 741/GN akhirnya dilaksanakan Pembinaan Jasmani kepada Kadet Mahasiswa tingkat akhir yang dalam beberapa […]

  • Danposramil Semau Tekankan Sinergi Jaga Ketertiban Acara
    NTT

    Danposramil Semau Tekankan Sinergi Jaga Ketertiban Acara

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Danposramil Semau Koramil 1604-06/Batakte, Serma Sibolon Malkilon Poto, menghadiri Rapat Evaluasi dan Pemantapan kegiatan Lasarus Laiskodat Memori Cup II yang akan dilaksanakan pada Minggu, 12 Oktober 2025. Rapat tersebut dipimpin oleh Ketua Panitia, Bobbi M. Damanik, S.H., M.M., bertempat di Vila Beat Otan, Desa Otan, Kecamatan Semau, Kabupaten Kupang. Acara ini dihadiri oleh […]

  • Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1618-06/Bian Turun Langsung Bantu Pembangunan Rumah Warga

    Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1618-06/Bian Turun Langsung Bantu Pembangunan Rumah Warga

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 22 September 2025, Setiap batu yang diletakkan bukan hanya menjadi pondasi rumah, tetapi juga pondasi harapan. Pembangunan dimulai dari kebersamaan, dan Babinsa hadir sebagai bagian dari solusi, Semangat gotong royong kembali ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Sertu Sebastian Timo, yang turut membantu salah satu Warga binaannya membangun rumah di RT 06 RW 01, […]

  • Dandim Klungkung Pimpin Upacara 17 an Bulan Nopember 2025

    Dandim Klungkung Pimpin Upacara 17 an Bulan Nopember 2025

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Klungkung,- Bertempat di lapangan upacara Makodim 1610/Klungkung, Dandim Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han memimpin pelaksanaan upacara bendera 17 an, Senin ( 17/11/25 ).   Upacara ini diikuti oleh seluruh personel militer dan PNS Kodim 1610/Klungkung dengan di Makodim 1610/Klungkung yang dilaksanakan sebagai upaya dan wahana dalam memupuk jiwa kejuangan, patriotisme, nasionalisme dan solidaritas […]

  • Dojang Kodim 1621/TTS Panen Medali di 1st Stekan Taekwondo Championship

    Dojang Kodim 1621/TTS Panen Medali di 1st Stekan Taekwondo Championship

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Soe – Taekwondo Dojang Kodim 1621/TTS kembali menorehkan prestasi membanggakan pada ajang Kejuaraan Taekwondo 1st Stekan Championship yang digelar di GOR Nekmese, Kota Soe, Kabupaten Timor Tengah Selatan, sabtu dan Minggu 6 s/d 7 Desember 2025. Pada kejuaraan bergengsi tersebut, Dojang Kodim 1621/TTS menurunkan 37 atlet yang bertanding di beberapa kategori, yakni Prakadet A, Prakadet […]

  • Babinsa Desa Batunya Bantu Penebangan Pohon Kering yang Berpotensi Timbulkan Bencana

    Babinsa Desa Batunya Bantu Penebangan Pohon Kering yang Berpotensi Timbulkan Bencana

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Tabanan – Babinsa Desa Batunya, Koramil 1619-07/Baturiti Koptu I Kadek Juliana bersama Bhabinkamtibmas turut membantu tim dari Dinas Pekerjaan Umum (PU) Provinsi Bali dalam kegiatan penebangan pohon kering di sepanjang Jalan Denpasar–Singaraja, tepatnya di Banjar Taman Tanda, Desa Batunya, Kec. Baturiti, Sabtu (1/11/2025). Kegiatan penebangan pohon ini dilakukan sebagai langkah antisipasi terhadap potensi bencana yang […]

expand_less