Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Idris Ajak Warga Aktif Jaga Keamanan Lingkungan di Dusun Pelita

Sertu Idris Ajak Warga Aktif Jaga Keamanan Lingkungan di Dusun Pelita

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB — Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u, Sertu Idris, melaksanakan patroli malam bersama warga binaan di Dusun Pelita, Desa Tembalae, pada Kamis (30/10/2025) pukul 20.10 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa menjaga keamanan wilayah dan mempererat hubungan dengan masyarakat.

Patroli malam dilakukan dengan menyusuri sejumlah titik rawan di dusun tersebut. Sertu Idris sekaligus memberikan himbauan kepada warga agar senantiasa waspada terhadap potensi gangguan kamtibmas dan turut aktif menjaga keamanan lingkungan.

Dalam kesempatan itu, Babinsa menekankan pentingnya peran serta masyarakat dalam menciptakan situasi yang aman dan kondusif. “Keamanan lingkungan tidak hanya tanggung jawab aparat, tetapi juga warga,” ujar Sertu Idris.

Warga menyambut baik kegiatan patroli ini. Mereka merasa lebih tenang dan yakin bahwa sinergi antara aparat dan masyarakat mampu mencegah gangguan keamanan di wilayah mereka.

Patroli berlangsung lancar dan aman, tanpa adanya kendala. Kegiatan ini diharapkan dapat terus meningkatkan kewaspadaan dan kebersamaan masyarakat dalam menjaga kamtibmas di Desa Tembalae.

(Pendim 1614/Dompu)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gelar Karya Bhakti, Kodim Bersama Polres Dan Kejari Klungkung Siap Sukseskan Patriot Unity Run

    Gelar Karya Bhakti, Kodim Bersama Polres Dan Kejari Klungkung Siap Sukseskan Patriot Unity Run

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Klungkung- Event Patriot Unity Run tahun 2025 yang diprakarsai oleh tiga instansi Kodim, Polres dan Kejari Klungkung tinggal beberapa hari. Berbagai persiapan akhirpun mulai digelar dalam rangka mendukung dan mensukseskan event tersebut. Persiapan tersebut terlihat pagi ini, Jumat ( 01/08/25 ) saat Kodim, Polres dan Kejari Klungkung melaksanakan kegiatan karya bhakti pembersihan di sepanjang lintasan […]

  • Babinsa Koramil 1628-01 Taliwang Hadiri Prosesi Pemakaman Warga Desa Manemeng

    Babinsa Koramil 1628-01 Taliwang Hadiri Prosesi Pemakaman Warga Desa Manemeng

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Sebagai wujud kedekatan dan kepedulian terhadap masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Muliadi menghadiri prosesi pemakaman almarhum Bapak Muhammad Zakaria, warga RT 02 RW 01 Desa Manemeng, Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Kamis (18/9/2025). Almarhum meninggal dunia pada hari yang sama karena sakit, dan prosesi pemakaman dilaksanakan […]

  • Menu Sehat dan Bergizi Jadi Pilihan Utama Paket Makan Gratis Desa Bugis

    Menu Sehat dan Bergizi Jadi Pilihan Utama Paket Makan Gratis Desa Bugis

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Bima _ Pada hari Jum’at, 24 Oktober 2025, Serda Irfan Babinsa Desa Bugis Koramil 1608-03/Sape melaksanakan pendampingan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah Desa Bugis, Kecamatan Sape. Kegiatan ini menyasar 3.341 paket makanan yang dibagikan secara bertahap mulai pukul 08.00 hingga 10.30 Wita. Pembagian MBG dilakukan dalam dua tahap, tahap pertama diberikan kepada anak […]

  • Tetap Konsisten Beri Pelayanan Terbaik, Babinsa Tojan Dampingi Penyaluran BLT DD

    Tetap Konsisten Beri Pelayanan Terbaik, Babinsa Tojan Dampingi Penyaluran BLT DD

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT DD ) bulan Desember 2025 kembali disalurkan oleh Pemerintah Desa Tojan pada Sabtu ( 06/12/25 ). Kegiatan yang dilaksanakan di Kantor Desa Tojan, Kecamatan /Kabupaten Klungkung ini dihadiri Kepala Desa beserta KBD Desa Tojan serta warga yang telah terdata sebagai penerima manfaat dengan mendapat pengawalan dan pengamanan […]

  • Danramil Banjarangkan Kerahkan Babinsa Kawal Upacara Keagamaan

    Danramil Banjarangkan Kerahkan Babinsa Kawal Upacara Keagamaan

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Klungkung,- Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman Suryatha kembali memberikan perhatian khusus akan berlangsungnya upacara keagamaan yang digelar serentak di beberapa desa di wilayah binaannya. Perhatian tersebut jelas terlihat, saat Danramil menginstruksikan kepada Babinsa jajarannya untuk turun ke wilayah binaan melaksanakan pengawalan dan pengamanan, Rabu ( 05/11/25 ). Saat dikonfirmasi via seluler, penerjunan Babinsa itupun dibenarkan […]

  • Babinsa Bisel Dorong Petani Upfaon Kelola Tanaman dengan Bahan Alami

    Babinsa Bisel Dorong Petani Upfaon Kelola Tanaman dengan Bahan Alami

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Kamis 18 September 2025., Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serda Sefrianus Ngasi, kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap kemajuan sektor pertanian di wilayah binaan. Kali ini, ia memberikan pelatihan khusus kepada kelompok tani Desa Upfaon, Kecamatan Biboki Selatan, Kabupaten Timor Tengah Utara, dengan fokus pada pengolahan tanaman menggunakan bahan alami. Pelatihan ini digelar sebagai langkah nyata untuk mendorong […]

expand_less