Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Laksanakan Pamwil dan Komsos di Desa Wolomasi

Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Laksanakan Pamwil dan Komsos di Desa Wolomasi

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam rangka menjaga keamanan wilayah dan mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Anton Sams Boby, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Dusun Wawosumbi, Desa Wolomasi, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, Senin (27/10/2025) pukul 08.10 WITA.

Kegiatan dilakukan di Kantor Desa Wolomasi dengan tujuan memantau situasi keamanan (Kamtibmas) dan menyampaikan himbauan kepada kepala desa agar senantiasa menjaga kondisi wilayah tetap aman dan nyaman. Babinsa juga mendengarkan keluhan dan kesulitan masyarakat sehingga dapat membantu koordinasi dengan pihak terkait.

Turut hadir dalam kegiatan Kepala Desa Wolomasi, Bapak Petrus Welu. Kegiatan berlangsung tertib, aman, dan lancar, mendapat sambutan positif dari pihak desa dan warga setempat.

“Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat adalah bagian dari tugas Satkowil sebagai garda terdepan TNI AD, untuk membantu mengatasi kesulitan rakyat dan memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat,” ujar Serka Anton Sams Boby.

Melalui kegiatan ini, hubungan harmonis antara TNI dan masyarakat semakin terjalin, sekaligus memastikan situasi keamanan di Desa Wolomasi tetap kondusif.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Acara Syukuran Perpisahan KKN di Balai Banjar Angkling

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Acara Syukuran Perpisahan KKN di Balai Banjar Angkling

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Bakbakan, Minggu (24/8/2025) Dalam upaya mendukung kegiatan masyarakat, Babinsa Desa Bakbakan Koramil 1616-01/Gianyar Sertu I Wayan Suardika bersama Bhabinkamtibmas Desa Bakbakan Aiptu Wayan Suadnnyana menghadiri acara perpisahan kegiatan KKN Universitas Hindu I Gusti Bagus Sugriwa Denpasar yang diselenggarakan di Balai Banjar Angkling, Desa Bakbakan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Acara perpisahan ini dilaksanakan sebagai bentuk ungkapan […]

  • Komsos dan Pamwil di Pasar Detukeli, Babinsa Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas

    Komsos dan Pamwil di Pasar Detukeli, Babinsa Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Detukeli — Dalam rangka menjaga keamanan wilayah dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaan, tepatnya di Pasar Detukeli, Desa Detukeli, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, pada Rabu (20/8/2025) pukul 09.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Patroli Malam Jaga Kondusifitas Wilayah

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Patroli Malam Jaga Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Sulaiman, melaksanakan kegiatan patroli malam dan komunikasi sosial (komsos) di wilayah binaannya, Senin malam (08/09/2025). Kegiatan ini dilakukan di seputaran wilayah Koramil 1628-01/Taliwang dengan tujuan untuk menciptakan suasana yang aman, nyaman, dan kondusif bagi masyarakat. Dalam pelaksanaannya, Serda Sulaiman tidak hanya melakukan pemantauan situasi keamanan, tetapi juga menyampaikan […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Sigap Atasi Jalan Tertutup Pohon Tumbang

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Sigap Atasi Jalan Tertutup Pohon Tumbang

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Sebuah pohon tumbang sempat menutupi jalan di depan BTN Baiti Jannati, Kelurahan Bugis, Kamis sore (4/12/2025) pukul 17.00 WITA. Kejadian ini segera ditangani oleh Sertu Sefty Candra Irawan, Babinsa Kelurahan Bugis dari Koramil 1628-01/Taliwang, bersama tim dari Dinas Lingkungan Hidup dan warga setempat. Proses pembersihan berjalan aman, lancar, dan cepat, sehingga […]

  • Sertu Ismail Patroli Malam, Wujud Nyata Kepedulian TNI Terhadap Keamanan Wilayah
    NTB

    Sertu Ismail Patroli Malam, Wujud Nyata Kepedulian TNI Terhadap Keamanan Wilayah

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail, melaksanakan patroli malam di seputaran wilayah Kecamatan Jereweh pada Rabu malam (12/11/2025) pukul 21.00 Wita. Patroli malam ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan tanggung jawab Babinsa terhadap keamanan masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Ismail menyempatkan […]

  • Babinsa Pahunga Lodu Dampingi Petani Semprot Rumput untuk Persiapan Tanam Jagung

    Babinsa Pahunga Lodu Dampingi Petani Semprot Rumput untuk Persiapan Tanam Jagung

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Hendrik Hati Waluandja, kembali menunjukkan perannya dalam mendukung ketahanan pangan di wilayah binaannya. Kali ini, Babinsa mendampingi para petani dalam kegiatan penyemprotan rumput di lahan kebun jagung di Desa Hadakamali,Kecamatan Wulla Waijelu,Kabupaten Sumba Timur.Selasa (02/12/2025). Kegiatan penyemprotan ini dilakukan sebagai langkah awal penyiapan lahan sebelum memasuki […]

expand_less