Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Letkol Inf Trijuang Danarjati Hadiri Upacara Wariga Wariga di Pura Pekedungan Desa Beraban

Letkol Inf Trijuang Danarjati Hadiri Upacara Wariga Wariga di Pura Pekedungan Desa Beraban

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Tabanan – Dalam rangka memperkuat nilai spiritual dan kearifan lokal di tengah masyarakat, Komandan Kodim 1619/Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Tabanan menghadiri kegiatan persembahyangan Hari Tumpek Wariga di Pura Pekedungan, Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Sabtu (25/10/2025).

Dalam suasana penuh kedamaian, Dandim Tabanan turut melaksanakan persembahyangan bersama umat Hindu lainnya. Kehadiran beliau bersama unsur Forkopimda menjadi wujud nyata sinergi dan kebersamaan antara pemerintah daerah, TNI, Polri, serta masyarakat dalam menjaga nilai-nilai budaya dan spiritual yang menjadi dasar keharmonisan kehidupan di Bali.

Usai kegiatan persembahyangan, Dandim Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., menyampaikan bahwa Hari Tumpek Wariga bukan hanya tentang penyucian tumbuh – tumbuhan, tetapi juga menjadi momentum untuk mempertajam pikiran dan meningkatkan kualitas diri dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab.

“Hari Tumpek Wariga mengajarkan kita untuk selalu mengasah ketajaman pikiran, meningkatkan kesadaran, dan memperkuat spiritualitas dalam kehidupan sehari-hari. Bagi kami di jajaran TNI, momen ini juga menjadi pengingat agar dalam melaksanakan tugas pengabdian kepada bangsa dan negara, selalu berlandaskan niat yang tulus dan pikiran yang jernih,” ungkapnya

Lebih lanjut, Dandim juga menekankan pentingnya menjaga kerukunan antarumat beragama serta melestarikan adat dan budaya lokal yang telah diwariskan oleh para leluhur. Menurutnya, nilai-nilai spiritual yang terkandung dalam Hari Tumpek Wariga selaras dengan semangat kebangsaan dan persatuan yang harus terus dijaga bersama.

Dengan terselenggaranya kegiatan ini, diharapkan hubungan antara pemerintah daerah, aparat keamanan, dan masyarakat semakin solid, serta nilai-nilai budaya dan spiritual di Kabupaten Tabanan terus terjaga dan diwariskan kepada generasi penerus.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasdim 1607/Sumbawa: Car Free Night Jadi Wadah Kebersamaan dan Kreativitas

    Kasdim 1607/Sumbawa: Car Free Night Jadi Wadah Kebersamaan dan Kreativitas

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Sumbawa Besar, NTB – Komandan Kodim 1607/Sumbawa, Letkol Kav Basofi Cahyowibowo S.T., yang diwakili oleh Kasdim 1607/Sumbawa, Mayor Inf Dahlan, S.Sos., menghadiri kegiatan Launching Car Free Night Sumbawa yang digelar di Lapangan Pahlawan Kabupaten Sumbawa, Sabtu malam (19/07/2025). Kegiatan yang berlangsung meriah ini turut dihadiri oleh jajaran Forkopimda Kabupaten Sumbawa, tokoh Agama, tokoh masyarakat serta […]

  • Sinergi TNI dan Pemerintah Desa: BLT Dana Desa Disalurkan di Kecamatan Wolowaru
    NTT

    Sinergi TNI dan Pemerintah Desa: BLT Dana Desa Disalurkan di Kecamatan Wolowaru

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, Wolowaru — Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Jusman, menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa periode Januari hingga Juni Tahun Anggaran 2025 yang dilaksanakan di Desa Nakambara, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, pada hari Selasa (15/07/2025). Penyaluran BLT ini menyasar 30 Kepala Keluarga (KK) penerima manfaat. Masing-masing keluarga menerima bantuan sebesar Rp300.000 per bulan, […]

  • Cegah Peredaran Rokok Ilegal di Kabupaten Karangasem, TNI Ikut Dalam Operasi Pasar Bersama Petugas Gabungan.

    Cegah Peredaran Rokok Ilegal di Kabupaten Karangasem, TNI Ikut Dalam Operasi Pasar Bersama Petugas Gabungan.

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Karangasem – Manggis Menangani peredaran rokok ilegal, Anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem bersama Bea Cukai , Satpol PP, dan Kajari karangasem melaksanakan pengawasan dan penindakan rokok ilegal, serta menyelenggarakan sosialisasi STOP Rokok Ilegal kepada masyarakat Jumat (7/11/25) Kegiatan Operasi Gabungan tersebut di pimpin oleh Sekdis Pol PP Kab. Karangasem I Putu Arianta dengan menyasar toko dan […]

  • Babinsa Desa Seran Hadiri PAW Pejabat BPD Dusun Lenang Datu

    Babinsa Desa Seran Hadiri PAW Pejabat BPD Dusun Lenang Datu

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung kelancaran pemerintahan desa serta menjaga stabilitas dan kondusivitas wilayah binaan, Babinsa Desa Seran Koramil 1628-03/Seteluk, Koptu Agus Sugeng Prayitno, menghadiri kegiatan Pergantian Antar Waktu (PAW) Pejabat Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Dusun Lenang Datu, Desa Seran, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (13/01/2026). Kegiatan yang berlangsung di Aula Kantor […]

  • Aksi Nyata Babinsa Bestala: Turun Langsung Bersama Warga, Ciptakan Lingkungan Nyaman.
    NTT

    Aksi Nyata Babinsa Bestala: Turun Langsung Bersama Warga, Ciptakan Lingkungan Nyaman.

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Seririt – Suasana kebersamaan dan semangat gotong royong tampak nyata di Desa Bestala, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Pada hari Minggu pagi (20/7/2025), Babinsa Desa Bestala dari Koramil 03/Seririt, Serda Putu Adi Prasetia, memimpin kegiatan pembersihan bersama yang melibatkan seluruh staf desa dan masyarakat setempat. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 Wita ini difokuskan pada pembersihan area […]

  • Evaluasi dan Perencanaan Kesehatan, Sinergi Lintas Sektor untuk Kesehatan Ibu dan Anak di Boleng

    Evaluasi dan Perencanaan Kesehatan, Sinergi Lintas Sektor untuk Kesehatan Ibu dan Anak di Boleng

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Manggarai Barat, 20 Oktober 2025 — Komitmen menjaga kesehatan masyarakat di Kecamatan Boleng memasuki fase evaluasi dan perencanaan strategis. Serka Umran, Babinsa Koramil 1630-01/Komodo (Danpos Boleng), turut hadir dalam Rapat Pertemuan Lintas Sektor Triwulan ke-III yang diselenggarakan oleh UPTD Puskesmas Terang di Aula Puskesmas. Forum krusial ini bertujuan mengevaluasi program Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) […]

expand_less