Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Kodim 1602/Ende Pererat Kerja Sama dengan Warga melalui Komsos dan Pamwil di Desa Kekandere

Babinsa Kodim 1602/Ende Pererat Kerja Sama dengan Warga melalui Komsos dan Pamwil di Desa Kekandere

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602.01/Ende, Serka Iginu Lopes, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Kantor Desa Kekandere, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Jumat (24/10/2025).

Kegiatan dimulai pukul 08.30 WITA hingga 13.15 WITA dan diikuti oleh sekitar 40 warga masyarakat setempat. Kegiatan ini dilakukan untuk memantau keamanan wilayah binaan sekaligus menghadiri undangan terkait peningkatan akses masyarakat terhadap keadilan dan layanan bantuan hukum.

Serka Iginu Lopes juga memberikan himbauan kepada masyarakat agar selalu waspada terhadap cuaca dan curah hujan yang tidak menentu, serta menjaga keamanan, ketertiban, dan kebersihan lingkungan. Kegiatan ini sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, serta meningkatkan kerja sama yang harmonis di tingkat desa.

Kegiatan berjalan aman, lancar, dan tertib, menegaskan peran Babinsa sebagai ujung tombak TNI-AD dalam membantu masyarakat dan memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Turnamen Sepak Bola Antar Kecamatan Dimulai, Aparat Kawal Ketat Jalannya Pertandingan
    NTT

    Turnamen Sepak Bola Antar Kecamatan Dimulai, Aparat Kawal Ketat Jalannya Pertandingan

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 90
    • 0Komentar

    Ende — Kodim 1602/Ende bersama unsur TNI-Polri dan instansi terkait melaksanakan pengamanan ketat dalam kegiatan Turnamen Sepak Bola Bupati Ende Cup 2025 yang digelar di Stadion Marilonga, Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende, pada Rabu (16/07/2025). Turnamen yang dimulai pukul 14.25 WITA ini dihadiri oleh lebih dari 565 orang, termasuk para pemain, official […]

  • Babinsa Tabundung Turun ke Ladang Bantu Warga Tanam Benih Padi

    Babinsa Tabundung Turun ke Ladang Bantu Warga Tanam Benih Padi

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur.Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur Pratu Denis Nderu Peta melaksanakan pendampingan kepada warga binaan dalam kegiatan menanam benih padi ladang di Desa Praingkareha, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, pada Sabtu (18/10/2025). Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian Babinsa terhadap upaya peningkatan ketahanan pangan di wilayah binaannya. Melalui pendampingan tersebut, Babinsa turut membantu […]

  • Sinergi TNI dan Petani: Babinsa Gunaksa Dampingi Panen Padi untuk Meningkatkan Hasil Pertanian

    Sinergi TNI dan Petani: Babinsa Gunaksa Dampingi Panen Padi untuk Meningkatkan Hasil Pertanian

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dukungan terus digencarkan para Babinsa jajaran Kodim 1610/Klungkung dalam rangka mensukseskan ketahanan wilayah. Kali ini dukungan itupun terlihat jelas saat Babinsa Gunaksa Koramil 1610-03/Dawan Sertu Dewa Gede Asmara turun langsung membantu petani di wilayah binaannya yang sedang melaksanakan panen di Dusun Buayang, Desa Gunaksa, Lecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, Minggu ( 13/07/25 ). Pagi ini […]

  • Sertu Didit Sumanto Ajak Warga Jaga Lahan Bersama

    Sertu Didit Sumanto Ajak Warga Jaga Lahan Bersama

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka menjaga hubungan harmonis dengan masyarakat binaan, Babinsa Desa Binafun Koramil 1604-03/Nikliu, Sertu Didit Sumanto melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama perangkat desa dan BPK Yance Baitanu di Dusun 01 RT.04 RW.03, Desa Binafun, Kecamatan Amfoang Tengah, Kabupaten Kupang. Kegiatan ini menjadi sarana efektif bagi Babinsa untuk mendengarkan langsung aspirasi serta menyampaikan […]

  • Babinsa Ende Ingatkan Mahasiswa Hindari Narkoba dan Hoaks di Era Digital

    Babinsa Ende Ingatkan Mahasiswa Hindari Narkoba dan Hoaks di Era Digital

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para mahasiswa dari Kampus Universitas Flores (Unfor), Senin (1/9/2025). Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 10.00 WITA ini dilaksanakan di wilayah binaan Babinsa, tepatnya di Jalan Sam Ratulangi, Kelurahan Paupire, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten […]

  • Babinsa Dukung dalam Pembongkaran Bangunan Liar di Pantai Bingin Berhasil Ditertibkan

    Babinsa Dukung dalam Pembongkaran Bangunan Liar di Pantai Bingin Berhasil Ditertibkan

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    BALI – Dalam rangka, Pembongkaran Bangunan Liar di Pantai Bingin. Babinsa Serka A. Pinto dan Serda Ketut Budarana, bersama Pemda dan aparat setempat, melakukan atensi dan pemantauan terhadap berlangsungnya kegiatan kelanjutan penertiban pembongkaran bangunan liar (ilegal) di daerah Pantai Bingin. Kegiatan ini berdasarkan surat Perintah Gubernur Bali, Dr. Ir. Wayan Koster, Nomor : Sprin/1486/VII/OPS.4.5./2025. Senin, […]

expand_less