Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Desa Air Suning Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Stunting

Babinsa Desa Air Suning Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Stunting

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung upaya pemerintah menurunkan angka stunting di wilayah Kabupaten Sumbawa Barat, Babinsa Desa Air Suning, Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ruslin melaksanakan kegiatan penyaluran bantuan bagi warga yang terdampak stunting di wilayah binaannya, Jumat (24/10/2025).

Kegiatan berlangsung di Desa Air Suning pada pukul 09.00 WITA dan dihadiri oleh sejumlah unsur terkait, di antaranya Kepala Desa Air Suning, Ketua Posyandu, PKB Ibu Neli, PLKB Ibu Yuli, Bidan Desa Air Suning Ibu Nova Yulianti A.Md.Keb, serta para kader Posyandu setempat.

Babinsa Sertu Ruslin menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian TNI melalui Babinsa dalam mendukung program pemerintah daerah terkait percepatan penanganan stunting. Ia menegaskan pentingnya kolaborasi antara pemerintah desa, tenaga kesehatan, serta masyarakat untuk memastikan tumbuh kembang anak di wilayah binaannya berjalan optimal.

“Bantuan ini diharapkan dapat membantu meringankan kebutuhan gizi keluarga penerima manfaat sekaligus meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pemenuhan gizi bagi anak-anak,” ujar Sertu Ruslin.

Kepala Desa Air Suning menyampaikan apresiasi kepada Babinsa dan seluruh pihak yang terlibat dalam kegiatan tersebut. Menurutnya, sinergi lintas sektor seperti ini sangat membantu upaya desa dalam menekan angka stunting dan meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat.

Kegiatan berlangsung dengan tertib dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari warga penerima bantuan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1627-01/Baa Awasi Kelancaran Kedatangan Kapal Expres Bahari 8E di Pelabuhan Ba’a

    Koramil 1627-01/Baa Awasi Kelancaran Kedatangan Kapal Expres Bahari 8E di Pelabuhan Ba’a

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Kegiatan pemantauan dan monitoring arus transportasi laut kembali dilakukan oleh aparat teritorial Koramil 1627-01/Baa. Pada Rabu, 26 November 2025, Piket Koramil yang bertugas, Serka Silvester Berek, melaksanakan pengawasan langsung di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao. Pemantauan dimulai sekitar pukul 11.00 WITA, bertepatan dengan jadwal kedatangan kapal penumpang Expres […]

  • Babinsa Himbau Warga Pasar Balauring Jaga Keamanan dan Kenyamanan Bersama

    Babinsa Himbau Warga Pasar Balauring Jaga Keamanan dan Kenyamanan Bersama

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Lembata – Dalam rangka menjaga ketertiban dan keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri Serda Julkiflin melaksanakan kegiatan monitoring di Pasar Rakyat Balauring, Desa Balauring, Kecamatan Omesuri, Kabupaten Lembata, pada Rabu (12/11/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan situasi di area pasar tetap aman, tertib, dan kondusif, mengingat pasar merupakan pusat aktivitas masyarakat yang rawan terhadap […]

  • Babinsa Dasan Anyar Awasi Pembangunan Koperasi Merah Putih

    Babinsa Dasan Anyar Awasi Pembangunan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Dasan Anyar, Koramil setempat, Serda Yakub melaksanakan kegiatan pengawasan pembangunan Koperasi Merah Putih di wilayah binaannya, Selasa (06/01/2026). Kegiatan pengawasan tersebut dilakukan sebagai bentuk peran aktif Babinsa dalam mendukung program pembangunan desa, khususnya di bidang pemberdayaan ekonomi masyarakat. Kehadiran Babinsa di lokasi pembangunan bertujuan untuk memastikan proses pembangunan berjalan […]

  • Sinergi TNI dan Pemerintah Lindungi Pantai Bintaro dari Abrasi

    Sinergi TNI dan Pemerintah Lindungi Pantai Bintaro dari Abrasi

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Langkah nyata dalam menjaga kelestarian wilayah pesisir kembali ditunjukkan oleh jajaran TNI. Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kelurahan Bintaro, Komando Distrik Militer (Koramil) 1606-09/Ampenan, bersama aparat kelurahan dan instansi terkait, melakukan monitoring pemasangan batu bolder pelindung pantai di Lingkungan Bugis, Kelurahan Bintaro, Kecamatan Ampenan, Kota Mataram, Selasa (14/10/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari […]

  • Wujud Kepedulian Babinsa, Sertu I Ketut Dadi Kawal Jalannya Piodalan di Pura Luhur Mekori Belimbing

    Wujud Kepedulian Babinsa, Sertu I Ketut Dadi Kawal Jalannya Piodalan di Pura Luhur Mekori Belimbing

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka menjaga kelancaran dan ketertiban jalannya upacara keagamaan, Babinsa Desa Belimbing Koramil 1619-03/Pupuan, Sertu I Ketut Dadi, bersama Bhabinkamtibmas dan Pecalang Desa Adat Belimbing melaksanakan kegiatan pengamanan upacara piodalan di Pura Luhur Mekori, Desa Belimbing, Kec. Pupuan, Rabu (15/10/2025). Kegiatan pengamanan ini dilakukan sebagai bentuk sinergi antara TNI, Polri, dan komponen masyarakat […]

  • Baket Ekskavator Selesai Diperbaiki, Program TMMD ke-125 Kembali Berjalan Lancar
    NTT

    Baket Ekskavator Selesai Diperbaiki, Program TMMD ke-125 Kembali Berjalan Lancar

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 69
    • 0Komentar

    Alor – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1622/Alor kembali berjalan optimal setelah baket ekskavator yang sebelumnya mengalami kerusakan kini berhasil diperbaiki. Perbaikan dilakukan melalui proses pengelasan menggunakan alat las dan plat baja yang didatangkan secara khusus dari Kalabahi. Ekskavator tersebut merupakan salah satu alat berat yang sangat vital dalam proses pembukaan dan […]

expand_less