Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Penyaluran Makanan Bergizi di SD Muhammadiyah Wailiang Berjalan Lancar Berkat Pendampingan Babinsa

Penyaluran Makanan Bergizi di SD Muhammadiyah Wailiang Berjalan Lancar Berkat Pendampingan Babinsa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 1613-01/Loli, Sertu Dusan, melaksanakan kegiatan pemantauan penyaluran Makanan Bergizi (MBG) di SD Muhammadiyah yang berlokasi di Kelurahan Wailiang, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (22/10/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pendampingan Babinsa terhadap program pemerintah di bidang kesehatan dan pendidikan, khususnya dalam mendukung tumbuh kembang anak-anak sekolah dasar melalui program pemberian makanan bergizi.

Dalam kegiatan tersebut, Sertu Dusan turut berkoordinasi dengan pihak sekolah dan petugas dari instansi terkait guna memastikan penyaluran MBG berjalan lancar, tepat sasaran, dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Menurut Babinsa, kegiatan seperti ini penting dilakukan agar anak-anak mendapatkan asupan gizi yang cukup, sehingga dapat menunjang konsentrasi belajar serta pertumbuhan fisik yang sehat.

“Kami sebagai aparat kewilayahan terus mendukung program pemerintah di bidang kesehatan dan pendidikan. Harapannya, anak-anak kita tumbuh sehat, cerdas, dan menjadi generasi penerus bangsa yang berkualitas,” ujar Sertu Dusan di sela-sela kegiatan.

Pihak sekolah menyampaikan apresiasi kepada Babinsa yang selalu hadir memberikan pendampingan dan pengawasan terhadap berbagai kegiatan di lingkungan pendidikan, termasuk dalam penyaluran bantuan dari pemerintah.

Kegiatan penyaluran MBG di SD Muhammadiyah Wailiang berlangsung dengan tertib dan penuh antusiasme dari para siswa. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat menjadi wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat dalam mendukung program pembangunan di daerah.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jelang HUT TNI ke-80, Babinsa Koramil 1623-02/Abang salurkan beras SPHP di Pasar tradisional.

    Jelang HUT TNI ke-80, Babinsa Koramil 1623-02/Abang salurkan beras SPHP di Pasar tradisional.

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Anggota Koramil 1623-02/Abang dipimpin Serka Budi Setiono melaksanakan kegiatan gerakan pangan murah (GPM) berupa penjualan beras SPHP di desa-desa wilayah Kec.Abang Kab.Karangasem, pada Rabu (24/09/25). Penjualan beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) oleh Koramil 1623-02/Abang dalam rangka menyambut HUT TNI ke-80. Beras SPHP kemasan 5 kg dengan total 400 sak langsung didatangkan […]

  • Babinsa Ramil 1624-07/Nagawutung Hadir Jaga Ketertiban Pasar Barter Wulandoni

    Babinsa Ramil 1624-07/Nagawutung Hadir Jaga Ketertiban Pasar Barter Wulandoni

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Ramil 1624-07/Nagawutung Praka Marshal Yudha Prasetya melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengamanan Pasar Tradisional Barter di Desa Wulandoni, Kecamatan Wulandoni, Kabupaten Lembata, Sabtu (10/01/2026). Kegiatan tersebut dilaksanakan bersama Linmas Desa Wulandoni. Pengamanan dilakukan untuk memastikan aktivitas jual beli masyarakat berjalan aman, tertib, dan lancar. Selain melaksanakan pengamanan, Babinsa juga memberikan imbauan kepada para […]

  • Babinsa Ajak Warga Rawat Lahan Pertanian Demi Kesejahteraan

    Babinsa Ajak Warga Rawat Lahan Pertanian Demi Kesejahteraan

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Alor — Alor Timur Laut — Pada hari Sabtu, 1 November 2025 pukul 11.00 Wita, Babinsa Desa Tanglapui Timur, Serka Tobias Madde, melaksanakan kegiatan membantu warga di lahan pertanian milik Ibu Maria, yang berlokasi di Desa Air Mancur, Kecamatan Alor Timur Laut. Kegiatan ini berupa penyiraman tanaman sayur dan semangka yang telah tumbuh besar di […]

  • Babinsa Tohpati Gelar Komsos Bersama Pemilik  Penggilingan Padi

    Babinsa Tohpati Gelar Komsos Bersama Pemilik Penggilingan Padi

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 115
    • 0Komentar

    Klungkung,- Para Babinsa jajaran Kodim 1610/Klungkung terus diterjunkan untuk melaksanakan pemantauan perkembangan program ketahanan pangan di wilayah desa binannya. Pemantauan tersebut terlihat hari ini di wilayah Desa Tohpati saat babinsa Kopda Komang Puspantara melaksanakan kegiatan Komsos sekaligus monitoring penggilingan padi di desa Tohpati, Kecamatan banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Jumat ( 08/08/25 ). Dalam keterangannya, Babinsa Tohpati […]

  • Satgas Yonif 741/GN Pos Nananoe Berikan Pelayanan Cukur Gratis di daerah perbatasan

    Satgas Yonif 741/GN Pos Nananoe Berikan Pelayanan Cukur Gratis di daerah perbatasan

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Belu – Pos Nananoe memberikan pelayanan cukur rambut gratis di Pos Nananoe, Desa Nananoe, Kecamatan Nanaet Duabesi, Kabupaten Belu. Minggu (13/07/2025). Letda Inf Alfian Naufal selaku Danpos Nananoe menjelaskan bahwa kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Pos Nananoe kepada anak sekolah di perbatasan. “Kami Pos Nananoe berkomitmen untuk mengajarkan serta menciptakan kedisiplinan sejak dini khususnya […]

  • Sinergi TNI, Pol PP, dan Tokoh Masyarakat Perkuat Patroli Siskamling di Kabupaten Bima

    Sinergi TNI, Pol PP, dan Tokoh Masyarakat Perkuat Patroli Siskamling di Kabupaten Bima

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Bima,Woha _ Rabu, 15 Oktober 2025, bertempat di Koramil 1608-04/Woha, Jalan Buya Hamka, Desa Tente, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima, dilaksanakan apel pengecekan personil dalam rangka pelaksanaan patroli Siskamling di wilayah teritorial koramil tersebut. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danpos Belo, Serma Abdollah, dengan diikuti oleh 5 personil Koramil. Selain personil Koramil, apel juga dihadiri oleh […]

expand_less