Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Patroli Siskamling Serka Akbar Bersama Koramil Amankan Desa Rora Donggo

Patroli Siskamling Serka Akbar Bersama Koramil Amankan Desa Rora Donggo

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Bima _ Pada Kamis malam, 23 Oktober 2025, Serka Akbar Babinsa Desa Rora bersama satu anggota Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling di wilayah Desa Rora, Kecamatan Donggo. Kegiatan ini bertujuan memantau situasi wilayah sekaligus mengantisipasi perkembangan situasi keamanan di wilayah tersebut.

Kegiatan dihadiri oleh berbagai pihak terdiri dari 2 anggota Koramil, 2 aparat desa, 1 personil Pol PP, 6 warga masyarakat termasuk tokoh pemuda dan tokoh agama setempat. Patroli menyasar dua lokasi utama yaitu pemukiman warga dan tempat tongkrongan anak muda yang dianggap rawan potensi gangguan keamanan.

Anggota Koramil menuju Desa Rora sekalian melakukan pemantauan situasi wilayah. Personil Patroli juga melaksanakan sholat Isya berjamaah di Masjid Al-Mutaqin Dusun Rora, yang kemudian dilanjutkan dengan pemantauan keliling desa.

Patroli Siskamling berjalan lancar dan aman, berakhir dengan situasi desa yang kondusif tanpa ada gangguan berarti. Kegiatan ini diharapkan dapat memperkuat sinergi antara aparat keamanan, aparatur desa, tokoh masyarakat, dan warga dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah.

Dengan pelaksanaan patrol rutin seperti ini, Desa Rora semakin siap dalam menghadapi berbagai tantangan keamanan sehingga tercipta lingkungan yang nyaman dan aman bagi seluruh warga.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hari ke-17 TMMD ke-126, Satgas Kodim 1625/Ngada Perbaiki Bak Air MCK SDI Lindi

    Hari ke-17 TMMD ke-126, Satgas Kodim 1625/Ngada Perbaiki Bak Air MCK SDI Lindi

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ngada – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun Anggaran 2025 yang digelar oleh Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan perkembangan positif di lapangan. Memasuki hari ke-17, Sabtu (25/10/2025), Satgas TMMD melaksanakan kegiatan fisik tambahan berupa rehabilitasi fasilitas MCK di SDI Lindi, Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Fokus pekerjaan hari ini adalah perbaikan […]

  • Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Dapur MBG di Desa Wologai

    Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Dapur MBG di Desa Wologai

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Detusoko, – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Mozes Raja, menghadiri kegiatan seremonial adat peletakan batu pertama pembangunan Dapur MBG di Dusun Ekoleta, Desa Wologai, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, pada Senin, pukul 10.00 WITA. Kegiatan ini merupakan salah satu upaya pemerintah desa untuk meningkatkan fasilitas umum dan mendukung kesejahteraan masyarakat. Seremonial adat peletakan batu pertama dilakukan oleh […]

  • Kasi Ter Korem 161/Wira Sakti Kolonel Inf. Pedro Suarez Sarmento Pimpin Upacara Penutupan TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada

    Kasi Ter Korem 161/Wira Sakti Kolonel Inf. Pedro Suarez Sarmento Pimpin Upacara Penutupan TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ngada, (06 November 2025) — Kepala Seksi Teritorial (Kasi Ter) Korem 161/Wira Sakti Kolonel Inf. Pedro Suarez Sarmento memimpin secara langsung Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 yang dilaksanakan oleh Kodim 1625/Ngada, bertempat di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada, Kamis (6/11/2025). Upacara penutupan ini menjadi penanda berakhirnya seluruh rangkaian kegiatan […]

  • Sinergi TNI, Aparat Desa, dan Tokoh Masyarakat Jaga Keamanan Donggo

    Sinergi TNI, Aparat Desa, dan Tokoh Masyarakat Jaga Keamanan Donggo

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 71
    • 0Komentar

    Donggo, Bima – Minggu 21 September 2025 Serka Akbar Babinsa Desa Rora bersama satu orang anggota Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling di wilayah Kecamatan Donggo. Kegiatan ini dilakukan untuk memantau situasi keamanan serta mengantisipasi perkembangan yang berpotensi mengganggu ketertiban masyarakat. Patroli kali ini turut melibatkan berbagai unsur, di antaranya dua orang aparat desa, satu […]

  • Tegakkan Disiplin Satuan, Kapten Inf. Manirili Pimpin Langsung Upacara Bendera Kodim 1630/Manggarai Barat

    Tegakkan Disiplin Satuan, Kapten Inf. Manirili Pimpin Langsung Upacara Bendera Kodim 1630/Manggarai Barat

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Manggarai Barat – Komitmen terhadap disiplin dan loyalitas prajurit kembali ditegaskan dalam pelaksanaan Upacara Bendera Mingguan Hari Senin, yang digelar dengan khidmat di lapangan Makodim 1630/Manggarai Barat pada Senin, 8 Desember 2025. Upacara kali ini terasa spesial dengan kehadiran Kapten Inf. Manirili yang bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup), didampingi oleh Pelda Abdul Hamid sebagai Komandan […]

  • Babinsa Koramil Loli Lakukan Monitoring Program Makan Bergizi Gratis di SD Tunas Daud Jaya

    Babinsa Koramil Loli Lakukan Monitoring Program Makan Bergizi Gratis di SD Tunas Daud Jaya

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 103
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT-Babinsa Koramil 1613-01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat Sertu Samuel L. Kalli melaksanakan pendampingan dalam pembagian makanan bergizi gratis di SD Tunas Daud Jaya Desa. Dedekadu Kecamatan Loli Kab Sumba Barat,Rabu (20/08/2025). Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kualitas gizi anak-anak sekolah dasar sebagai generasi penerus bangsa.
Program makan siang bergizi ini merupakan inisiatif untuk mendukung kesehatan dan perkembangan […]

expand_less