Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Upacara Hari Santri di Ponpes Muhammadiyah Al-Manar Berjalan Khidmat dan Lancar

Upacara Hari Santri di Ponpes Muhammadiyah Al-Manar Berjalan Khidmat dan Lancar

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional yang jatuh pada 22 Oktober 2025, Babinsa Desa Seloto Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Wildansyah, menghadiri upacara peringatan yang diselenggarakan di lapangan Pondok Pesantren Muhammadiyah Al-Manar, Desa Seloto, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (21/10/2025) pukul 08.00 WITA.

Kegiatan tersebut berlangsung khidmat dan penuh semangat kebersamaan, diikuti oleh berbagai unsur masyarakat dan pemerintahan desa. Hadir dalam kesempatan itu antara lain Kabid Kesehatan Nurmalaya, Bhabinkamtibmas Desa Seloto, Staf Desa Seloto, serta perwakilan PKK Desa Seloto.

Sertu Wildansyah menyampaikan bahwa momentum Hari Santri menjadi ajang memperkuat nilai-nilai kebangsaan dan nasionalisme di kalangan santri serta masyarakat luas. “Peran santri sangat penting dalam menjaga persatuan dan keutuhan bangsa, sekaligus menjadi teladan dalam membangun karakter generasi muda yang berakhlak,” ujarnya.

Upacara berjalan dengan tertib, aman, dan lancar hingga selesai. Kegiatan ini sekaligus menjadi bentuk sinergi antara aparat kewilayahan dengan tokoh agama dan masyarakat dalam menjaga kondusivitas wilayah.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koptu Mesak Bantu Warga Pasang Kap di Desa Ofalangga

    Babinsa Koptu Mesak Bantu Warga Pasang Kap di Desa Ofalangga

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari Selasa, 14 Oktober 2025 pukul 13.10 Wita, bertempat di Dusun Deaoen, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus membantu warga binaannya dalam kegiatan gotong royong memasang kap rumah milik Bapak Darius Poek. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersama masyarakat secara bergotong royong […]

  • Prajurit Kodim 1603/Sikka Gelar Pembersihan Pangkalan di Makodim dan Asrama Iligetang
    NTT

    Prajurit Kodim 1603/Sikka Gelar Pembersihan Pangkalan di Makodim dan Asrama Iligetang

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Personel Kodim 1603/Sikka melaksanakan kegiatan pembersihan pangkalan di sekitar Makodim 1603/Sikka dan Asrama Iligetang Maumere, Rabu (19/11/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap kebersihan lingkungan sekaligus untuk menjaga kerapian dan kenyamanan fasilitas satuan. Pembersihan dilakukan secara menyeluruh, mulai dari halaman, drainase, area perkantoran, hingga lingkungan tempat tinggal prajurit. Seluruh personel terlibat aktif untuk […]

  • Patroli Malam Babinsa Bolo Berjalan Aman, Fokus Himbauan ke Kaum Muda untuk Hindari Narkoba
    NTB

    Patroli Malam Babinsa Bolo Berjalan Aman, Fokus Himbauan ke Kaum Muda untuk Hindari Narkoba

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Bolo – Pada Selasa malam tanggal 9 Desember 2025, Babinsa Koramil 1608-02/Bolo aktif melaksanakan kegiatan ronda malam bersama warga di berbagai desa binaan seperti Desa Rato, Bontokape, Ndano, dan Woro. Kegiatan bertujuan menjaga keamanan lingkungan sekaligus memberikan himbauan terkait bahaya miras dan narkoba yang berpotensi merusak tatanan sosial masyarakat. Serda Zikrullah Muslim di Desa Rato […]

  • MusrenbangDes Nemboramba Rumuskan RKPDes 2026, Babinsa Kodim 1602/Ende Hadir Dukung Kegiatan

    MusrenbangDes Nemboramba Rumuskan RKPDes 2026, Babinsa Kodim 1602/Ende Hadir Dukung Kegiatan

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, — Pemerintah Desa Nemboramba menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (MusrenbangDes) dalam rangka membahas dan menyepakati Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026, Rabu (26/11), di Desa Nabe, Kecamatan Ende. Kegiatan berlangsung pukul 09.00 WITA dan dihadiri unsur pemerintah kecamatan, desa, tokoh masyarakat, serta Babinsa Kodim 1602/Ende. MusrenbangDes merupakan forum strategis untuk menetapkan arah […]

  • Babinsa Dompu Pantau Ronda Malam Warga, Lingkungan Tetap Aman
    NTB

    Babinsa Dompu Pantau Ronda Malam Warga, Lingkungan Tetap Aman

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Senin (3/11/2025) pukul 21.00 WITA, Sertu Syafarudin, Babinsa Koramil 1614-05/Pekat, melakukan pengawasan terhadap warga yang melaksanakan ronda malam di Dusun Bukit Mente, Desa Kadindi Barat. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan keamanan lingkungan tetap terjaga. Dalam patroli tersebut, Babinsa menyapa warga dan memantau pelaksanaan ronda malam. Kehadiran Babinsa diharapkan dapat meningkatkan kesadaran warga […]

  • Babinsa Wulanggitang Ajak Warga Desa Riangrita Perkuat Budaya Gotong Royong

    Babinsa Wulanggitang Ajak Warga Desa Riangrita Perkuat Budaya Gotong Royong

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 91
    • 0Komentar

    Ile Bura, 20 September 2025 — Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Koptu Lambertus Ruron melaksanakan kegiatan Karya Bhakti bersama masyarakat di Desa Riangrita, Kecamatan Ile Bura, pada Sabtu (20/9/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dengan sasaran pembuatan rabat lorong desa. Kegiatan gotong royong ini merupakan wujud nyata kebersamaan TNI dengan masyarakat dalam membangun desa serta mempererat kemanunggalan […]

expand_less