Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pratu Paskalis Saputra Raja Aktif Mendukung Petani Desa Maurole Lewat Kegiatan Panen dan Komsos

Pratu Paskalis Saputra Raja Aktif Mendukung Petani Desa Maurole Lewat Kegiatan Panen dan Komsos

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Paskalis Saputra Raja, melaksanakan kegiatan panen padi sawah seluas 1 hektar bersama Kelompok Tani “Rasa Sayang” di Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Rabu pagi (22/10/2025).

Kegiatan panen yang dimulai pukul 08.20 Wita ini juga diisi dengan komunikasi sosial (Komsos) bersama para petani guna memantau perkembangan situasi keamanan wilayah dan memberikan himbauan untuk menjaga ketertiban serta keamanan lingkungan.

Pratu Paskalis menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa sebagai ujung tombak TNI AD dalam membantu masyarakat mengatasi kesulitan serta memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat.

Kegiatan berlangsung dengan aman, lancar, dan tertib, menunjukkan sinergi yang baik antara TNI dan masyarakat petani di Kecamatan Maurole.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI AD Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Ende Selatan Amankan Kegiatan Posyandu

    TNI AD Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Ende Selatan Amankan Kegiatan Posyandu

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende Selatan – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu Balita, Posyandu Remaja, dan Posyandu Lansia yang berlangsung di Posyandu Paupanda I A, Kelurahan Paupanda, Kecamatan Ende Selatan, Selasa (13/01/2026) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA tersebut merupakan bagian dari upaya peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat, khususnya bagi balita, remaja, dan lanjut […]

  • Bangun Karakter Pelajar, Babinsa Lunyuk Latih 50 Siswa PBB di Emang Lestari

    Bangun Karakter Pelajar, Babinsa Lunyuk Latih 50 Siswa PBB di Emang Lestari

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam rangka menanamkan kedisiplinan dan semangat kebangsaan sejak dini, anggota Koramil 1607-07/Lunyuk, Serda Nurhadi, memberikan materi pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada 50 orang siswa SMP Plus Assa’ulatiyah NW Kalbir yang berlokasi di Desa Emang Lestari, Kecamatan Lunyuk, Kabupaten Sumbawa, pada Rabu (16/07/2025). Kegiatan ini disambut antusias oleh para siswa, guru, dan […]

  • Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Hadiri Pelantikan Penjabat Kepala Desa di Rote Timur

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Hadiri Pelantikan Penjabat Kepala Desa di Rote Timur

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Camilo Desousa, menghadiri kegiatan pengambilan sumpah/janji pelantikan Penjabat Kepala Desa periode 2025–2026 yang berlangsung di Kantor Camat Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao, Senin (29/12/2025) pukul 08.35 WITA. Kehadiran Babinsa tersebut merupakan bentuk dukungan TNI AD terhadap kelancaran roda pemerintahan dan stabilitas wilayah di tingkat desa. Dalam kegiatan tersebut, sebanyak tiga […]

  • Pastikan Aman Dan Transfaran, Babinsa Jajaran Koramil Klungkung Atensi Pencairan BLT DD Di Desa Kamasan

    Pastikan Aman Dan Transfaran, Babinsa Jajaran Koramil Klungkung Atensi Pencairan BLT DD Di Desa Kamasan

    • calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dihadiri dan dikawal langsung Babinsa dan Bhabinkamtibmas, Pemerintah Desa Kamasan, Kecamatan Klungkung, Labupaten Kungkung tuntas melaksanakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT DD ) tahap VII Bulan Juli tahun 2025, Kamis ( 10/07/25 ). Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT DD ) tahap VII Bulan Juli tahun 2025 ini ada […]

  • Jaga Kamtibmas, Babinsa Serda Beni Laksanakan Pengamanan di Pelabuhan Poto Tano

    Jaga Kamtibmas, Babinsa Serda Beni Laksanakan Pengamanan di Pelabuhan Poto Tano

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa Desa Kokarlian Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Beni, melaksanakan kegiatan pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, pada Rabu, 29 Oktober 2025. Kegiatan pengamanan ini bertujuan untuk memastikan kelancaran aktivitas masyarakat di area pelabuhan, sekaligus memberikan rasa aman kepada para […]

  • Babinsa Koramil 02/Bolo Laksanakan Patroli dan Ronda Malam di Wilayah Binaan, Jaga Ketertiban Masyarakat
    NTB

    Babinsa Koramil 02/Bolo Laksanakan Patroli dan Ronda Malam di Wilayah Binaan, Jaga Ketertiban Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bolo _ Pada Selasa, 25 November 2025, Babinsa dari Koramil 02/Bolo melaksanakan serangkaian kegiatan patroli dan ronda malam di berbagai desa di wilayah teritorialnya. Kegiatan ini bertujuan memperkuat keamanan lingkungan, mengajak masyarakat menjaga ketertiban, serta memberikan himbauan penting untuk mencegah masalah sosial dan kriminalitas. Di Rt 04 Dusun Nggaro Panto, Desa Madawau, Kecamatan Madapangga, Serka […]

expand_less