Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Wujudkan Pembangunan Tepat Sasaran, Babinsa Ikut Kawal Penyusunan RKPDes Desa Kemuning

Wujudkan Pembangunan Tepat Sasaran, Babinsa Ikut Kawal Penyusunan RKPDes Desa Kemuning

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka mendukung pembangunan dan perencanaan desa yang tepat sasaran, Babinsa Desa Kemuning Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Saidin, turut mendampingi kegiatan Rapat Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2025 Tahap IV, yang meliputi rencana kegiatan bulan Oktober, November, dan Desember. Kegiatan ini berlangsung di Balai Desa Kemuning, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (21/10/2025) pukul 09.00 WITA.

Rapat tersebut dihadiri oleh perwakilan Camat Sekongkang (Kasi Pelayanan) Bapak Hendira M. S.T, Kepala Desa Kemuning Bapak Erman Maulana, Ketua BPD Desa Kemuning Bapak Saprijo, Babinsa Desa Kemuning Serda Saidin, Bhabinkamtibmas Desa Kemuning, serta Aparatur Pemerintah Desa Kemuning.

Dalam kegiatan tersebut, para peserta membahas berbagai prioritas pembangunan desa serta program kerja yang akan dilaksanakan pada triwulan terakhir tahun 2025. Babinsa Serda Saidin menyampaikan bahwa pendampingan ini merupakan bentuk dukungan TNI terhadap upaya pemerintah desa dalam merencanakan pembangunan yang partisipatif dan berkelanjutan.

“Kami mendukung penuh program pemerintah desa dalam menyusun rencana kerja yang bermanfaat bagi masyarakat, serta memastikan setiap kegiatan dapat berjalan dengan tertib dan lancar,” ujar Serda Saidin.

Kegiatan rapat berlangsung dengan tertib dan penuh semangat kebersamaan. Rapat resmi ditutup pada pukul 10.00 WITA, dan seluruh rangkaian kegiatan berjalan dengan aman dan lancar.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Perempuan Karang Bayan Ini Dikenal Akrab dan Penuh Empati

    Babinsa Perempuan Karang Bayan Ini Dikenal Akrab dan Penuh Empati

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Sosok Pelda (K) Dewi, Bintara Pembina Desa (Babinpsa) Karang Bayan, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-08/Narmada, menjadi inspirasi tersendiri bagi masyarakat di wilayah binaannya. Dengan pendekatan yang hangat dan penuh ketulusan, ia menunjukkan bahwa tugas seorang Babinsa bukan hanya menjaga stabilitas dan keamanan, tetapi juga menumbuhkan rasa kebersamaan dan kepedulian di tengah […]

  • Bersama Dinas Pertanian Kelian Subak Tambahan Babinsa Kubutambahan (Sertu I Gde Supartayasa) mendampingi Panen Padi

    Bersama Dinas Pertanian Kelian Subak Tambahan Babinsa Kubutambahan (Sertu I Gde Supartayasa) mendampingi Panen Padi

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 82
    • 0Komentar

    Kubutambahan: Babinsa Kubutambahan Sertu I Gde Supartayasa Melaksanakan Pendampingan Panen Padi bersama Dinas Pertanian Bpk I Nyoman Buderina S.Pt di wilayah Subak Tambahan, Desa Kubutambahan Kec Kubutambahan yang di kelola oleh I Gede Puja Astra (47th) seluas 18 Are 19/8/2025 Pagi. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu dan mendampingi petani dalam proses panen padi, serta meningkatkan […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Tingkatkan Kamtibmas Lewat Komsos dan Pamwil di Lisedetu

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Tingkatkan Kamtibmas Lewat Komsos dan Pamwil di Lisedetu

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Antonius Wae, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pamwil di Desa Lisedetu, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, Rabu (10/12/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus meningkatkan kemanunggalan TNI dengan masyarakat. Kegiatan yang dimulai pukul 11.00 WITA ini berlangsung dengan aman dan lancar, dihadiri oleh masyarakat setempat. Babinsa memantau […]

  • Babinsa Dampingi Pelatihan Linmas, Meningkatkan Kemampuan dan Keterampilan

    Babinsa Dampingi Pelatihan Linmas, Meningkatkan Kemampuan dan Keterampilan

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka meningkatkan kemampuan dan keterampilan anggota Linmas dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Desa Sumerta Kauh, Peltu I Made Suwanjana, menghadiri penyelenggaraan kegiatan pelatihan penguatan dan peningkatan kapasitas tenaga keamanan dan ketertiban Sat Linmas Desa Sumerta Kauh. Kegiatan ini bertempat di ruang rapat lantai II kantor desa Sumerta Kauh, Jalan […]

  • Satgas Yonif 741/GN Turut Ambil Bagian Dalam Penurunan Bendera Merah Putih di HUT RI ke 80

    Satgas Yonif 741/GN Turut Ambil Bagian Dalam Penurunan Bendera Merah Putih di HUT RI ke 80

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 101
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Yonif 741/GN melaksanakan Upacara Penurunan Bendera Merah Putih peringatan HUT RI Ke-80 bertempat di Lapangan Umum Kota Atambua, Kabupaten Belu. Minggu (17/08/2025). Upacara penurunan bendera yang berlangsung dengan khidmat ini dipimpin langdung oleh Wakil Bupati Belu, diikuti jajaran Forkopimda Kabupaten Belu, pejabat pemerintah daerah, TNI-Polri, Para pelajar, serta masyarakat yang memadati lapangan […]

  • Pastikan Transparan Dan Sesuai Ketentuan, Babinsa Kamasan Dampingi Penyaluran BLT DD Bulan Nopember 2025

    Pastikan Transparan Dan Sesuai Ketentuan, Babinsa Kamasan Dampingi Penyaluran BLT DD Bulan Nopember 2025

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Klungkung,- Kontribusi serta peran aktif dalam memberikan rasa aman dan nyaman diberbagai kegiatan yang digelar di wilayah binaan terus dilakukan oleh Babinsa Kamasan Koptu Kadek Agus.   Minggu ( 16/11/25 ) dalam rangka memastikan keamanan, ketertiban serta kelancaran berlangsungnya kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT DD ) Tahap XI Tahun 2025, Babinsa […]

expand_less