Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Perkuat Wawasan Kebangsaan melalui Pembekalan oleh Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad

Perkuat Wawasan Kebangsaan melalui Pembekalan oleh Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Eban – Dalam upaya menanamkan nilai-nilai bela negara dan kebangsaan serta memperluas ilmu pengetahuan, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad memberikan pembekalan materi pada kegiatan Perkemahan di SMA Mutis Eban, Kec. Miomaffo Barat, Kab. TTU. Minggu (19/10)

Rangkaian kegiatan perkemahan ini dimulai dari hari Jumat sampai dengan Minggu. Seluruh peserta merupakan siswa kelas 10 di SMA Mutis. Dalam kegiatan tersebut, personel Satgas memberikan materi bela negara, pencegahan kebakaran dan survival. Tidak lain kegiatan ini dilaksanakan guna menumbuhkan rasa cinta tanah air, disiplin, serta semangat kebersamaan kepada para siswa di daerah perbatasan.

Pakum Satgas, Kapten Chk Rady menyampaikan, “Para siswa sangat antusias menerima materi yang kami sampaikan. Generasi muda di perbatasan memiliki semangat yang sangat tinggi dalam menuntut ilmu, hal positif ini akan selalu kami dukung sebagai personel TNI yang berada di perbatasan.”

Dengan metode yang interaktif dan menyenangkan, para siswa tampak antusias mengikuti kegiatan belajar serta aktif dalam menjawab pertanyaan-pertanyaan yang di berikan oleh tim pengajar dari anggota TNI.

Kepala sekolah SMA Mutis, Ibu Yosefina Clothilda Hoar Seran menyampaikan, “Kami berterima kasih atas kesediaa Bapak TNI di kegiatan ini. Kedatangan Bapak TNI di SMA Mutis Eban merupakan kehormatan selain dapat menaikan motivasi siswa juga dapat meningkatkan rasa cinta tanah air.” Ujarnya.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danramil Klungkung Hadiri Gerakan Panen Padi Bersama

    Danramil Klungkung Hadiri Gerakan Panen Padi Bersama

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Klungkung,- Komitmen dalam mendukung dan mensukseskan program Asta Cita Presiden Prabowo Subianto terkait penguatan ketahanan pangan wilayah terus digelorakan Kodim 1610/Klungkung beserta Koramil jajarannya. Seperti halnya yang terlihat pagi ini di Subak Pegatepan Tempek Jumpung, Desa Gelgel, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Danramil Klungkung didampingi staf Ter Kodim Klungkung dan Babinsa ikut serta dalam kegiatan gerakan panen padi […]

  • Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di TK Negeri 2 Seteluk

    Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di TK Negeri 2 Seteluk

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali digelar di wilayah Kabupaten Sumbawa Barat. Babinsa Desa Air Suning, Sertu Ruslin dari Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan pendampingan kegiatan MBG yang berlangsung di TK Negeri 2 Seteluk, Desa Air Suning, Kecamatan Seteluk. Senin (08/12/2025), pukul 09,30 Wita. Program ini merupakan upaya pemerintah dalam meningkatkan asupan gizi […]

  • Pastikan Keamanan, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Rangkaian Ngaben Masal di Dawan Kelod

    Pastikan Keamanan, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Rangkaian Ngaben Masal di Dawan Kelod

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Selalu hadir dan memastikan keamanan setiap kegiatan di wilayah binaan, Babinsa Dawan Kelod Koptu Nyoman Suartawan melaksanakan pengawalan upacara ngerorasin ( ngeliwet nguyeg, nganyud dan nyegare gunung ), Jumat ( 18/07/25 ). Pengawalan dan pengamanan yang digelar Babinsa jajaran Koramil 1610-03/Dawan ini dengan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang. Upacara yang digelar hari ini merupakan […]

  • Dandim 1614/Dompu: Doa Bersama Perkuat Kebersamaan dan Persatuan

    Dandim 1614/Dompu: Doa Bersama Perkuat Kebersamaan dan Persatuan

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kodim 1614/Dompu menunjukkan kepedulian dan kedekatannya dengan masyarakat melalui kehadiran langsung Dandim 1614/Dompu Letkol Czi Janu Hendarto, SE, pada kegiatan doa bersama untuk keselamatan bangsa dan daerah, sekaligus doa arwah serta sholat ghaib bagi almarhum Affan Kurniawan (ojek online) yang wafat saat aksi unjuk rasa di depan Gedung DPR RI. Kegiatan yang […]

  • Koramil 1607-06 Lape Lopok Dukung Pelantikan Pengurus Kwarran Pramuka Kecamatan Lopok
    NTB

    Koramil 1607-06 Lape Lopok Dukung Pelantikan Pengurus Kwarran Pramuka Kecamatan Lopok

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam rangka mendukung kegiatan pembinaan generasi muda di wilayah, Koramil 1607-06/Lape Lopok turut berpartisipasi dalam kegiatan Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Kwartir Ranting (Kwarran) Pramuka Kecamatan Lopok yang digelar pada Rabu (03/12/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh unsur pemerintah kecamatan, para kepala sekolah, pembina pramuka, serta tokoh masyarakat setempat.   Koramil 1607-06/Lape Lopok yang […]

  • Patroli Babinsa: Sinergi TNI dan Masyarakat untuk Keamanan Labuan Bajo yang Lebih Baik

    Patroli Babinsa: Sinergi TNI dan Masyarakat untuk Keamanan Labuan Bajo yang Lebih Baik

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Manggarai Barat, 6 Oktober 2025 — Komitmen menjaga stabilitas di Labuan Bajo berlaku sepanjang waktu, tak terkecuali di bawah terik matahari. Pada Selasa (6/10/2025), empat personel Babinsa Koramil 1630-01/Komodo, dipimpin oleh Sertu Burhan, melaksanakan patroli wilayah dan himbauan Kamtibmas (Keamanan dan Ketertiban Masyarakat) di tengah meningkatnya aktivitas warga. Kegiatan rutin ini merupakan bentuk tanggung jawab […]

expand_less