Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1602-01/Ende Pererat Sinergi dengan Masyarakat Desa Ondorea 1

Babinsa Koramil 1602-01/Ende Pererat Sinergi dengan Masyarakat Desa Ondorea 1

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), pemantauan wilayah (Pamwil), dan karya bhakti terbatas bersama warga binaan di Desa Ondorea 1, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende pada Jumat, 21 Oktober 2025, mulai pukul 08.30 WITA.

Dalam kegiatan tersebut, Kopda Faisal membantu masyarakat dalam pekerjaan pembangunan Pos Terpadu (Postu) serta melakukan anjangsana dan komunikasi sosial. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat sekaligus memantau keamanan dan ketertiban di wilayah binaan.

Babinsa juga memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu waspada terhadap kondisi keamanan lingkungan serta menjaga kesehatan di tengah situasi cuaca yang tidak menentu.

“Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat memberikan rasa aman dan nyaman serta meningkatkan simpati masyarakat terhadap TNI,” ujar Kopda Faisal.

Kegiatan yang dihadiri oleh tiga warga binaan tersebut berjalan lancar, aman, dan tertib, mencerminkan sinergi yang kuat antara TNI dan masyarakat di Desa Ondorea 1.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1614-04/Kilo Berhasil Mediasi Sengketa Lahan di Desa Kramat
    NTB

    Babinsa Koramil 1614-04/Kilo Berhasil Mediasi Sengketa Lahan di Desa Kramat

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Kilo,NTB – Babinsa Desa Kramat dari Koramil 1614-04/Kilo, Serka Nurdin, kembali menunjukkan komitmen kuat dalam menjaga kondusivitas wilayah binaannya. Pada Rabu, 26 November 2025, ia bersama Bhabinkamtibmas dan Kepala Desa Kramat menerima dua kelompok warga yang tengah berselisih terkait sengketa batas lahan pertanian. Pertemuan awal berlangsung di aula kantor desa dalam suasana tertib dan penuh […]

  • Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Warga Emburia Sambut Positif Kegiatan Pamwil

    Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Warga Emburia Sambut Positif Kegiatan Pamwil

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan wilayah serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Dusun Onebare, Desa Emburia, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, pada Jumat (12/09/2025). Kegiatan dimulai pada pukul 10.30 WITA hingga selesai, dengan tujuan memantau situasi keamanan […]

  • Kodim 1607/Sumbawa Dukung Penguatan Ketahanan Pangan Berbasis Data melalui FSVA 2025
    NTB

    Kodim 1607/Sumbawa Dukung Penguatan Ketahanan Pangan Berbasis Data melalui FSVA 2025

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam rangka mendukung Launching Peta Ketahanan Pangan (Food Security and Vulnerability Atlas/FSVA) Kabupaten Sumbawa Tahun 2025, Kasdim 1607/Sumbawa Mayor Inf Dahlan S.Sos. turut serta menghadiri kegiatan yang digelar di Aula H. Madilaoe ADT Lantai III Kantor Bupati Sumbawa, Selasa (23/12/2025).   Kegiatan launching FSVA tersebut merupakan bagian dari upaya Pemerintah Kabupaten Sumbawa […]

  • TNI Gelar Karya Bakti HUT 80 di Camplong

    TNI Gelar Karya Bakti HUT 80 di Camplong

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati HUT ke-80 TNI, Pgs. Danramil 1604-02/Camplong Letda Inf Afonso DJ Paraira bersama anggota Koramil dan masyarakat melaksanakan Karya Bakti Teritorial Prima di wilayah Kodim 1604/Kupang. Kegiatan ini dilaksanakan di Taman Wisata Alam (TWA) Oenaek, Camplong II, yang menjadi salah satu aset wisata alam kebanggaan Kabupaten Kupang. Jumat (12/09/2025) Turut hadir […]

  • Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Ajak Warga Desa Naiola Tingkatkan Kewaspadaan Melalui Komsos
    NTT

    Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Ajak Warga Desa Naiola Tingkatkan Kewaspadaan Melalui Komsos

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    NTT – KEFAMENANU, 02 November 2025 Dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Sertu Mixon Magang melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga masyarakat di Desa Naiola, Kecamatan Bikomi Selatan, Kabupaten,(TTU) Kegiatan Komsos ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap kondisi sosial masyarakat, Dalam kesempatan itu, Sertu Mixon Magang menyampaikan imbauan […]

  • ‎Babinsa Tanjung Gelar Patroli Cegah Pencurian Tong Gas di Karang Sukun

    ‎Babinsa Tanjung Gelar Patroli Cegah Pencurian Tong Gas di Karang Sukun

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    ‎Labuhan Haji, Lombok Timur – Babinsa Kelurahan Tanjung, Serka Iskarman, bersama Bhabinkamtibmas dan anggota Satlinmas melaksanakan kegiatan patroli sekaligus kongkow di wilayah Lingkungan Karang Sukun, Kelurahan Tanjung, Kecamatan Labuhan Haji, Kabupaten Lombok Timur. Sabtu(29/11/2025). ‎ ‎Kegiatan ini digelar sebagai upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat terutama pada malam hari. ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, Serka […]

expand_less