Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koptu Fahrurrozi Ajak Warga Sampir Peduli Kesehatan Lewat Posbindu

Babinsa Koptu Fahrurrozi Ajak Warga Sampir Peduli Kesehatan Lewat Posbindu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam upaya mendukung peningkatan kesehatan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Kelurahan Sampir, Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Fahrurrozi melaksanakan pendampingan kegiatan Pos Pembinaan Terpadu (Posbindu) pada Selasa (21/10/2025) pagi, pukul 08.00 WITA.

Kegiatan Posbindu tersebut dilaksanakan di wilayah Kelurahan Sampir dengan sasaran masyarakat setempat. Dalam kegiatan ini dilakukan sejumlah pemeriksaan kesehatan meliputi pengukuran tinggi badan, berat badan, lingkar perut, indeks massa tubuh (IMT), pemeriksaan tekanan darah, gula darah, serta skrining kesehatan jiwa dan pemeriksaan katarak.

Koptu Fahrurrozi menyampaikan bahwa kegiatan pendampingan ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap kesehatan masyarakat, khususnya dalam mencegah penyakit tidak menular.

“Kami Babinsa akan selalu hadir mendampingi setiap kegiatan masyarakat, termasuk bidang kesehatan. Kesehatan warga merupakan modal utama dalam membangun ketahanan wilayah,” ungkapnya.

Kegiatan berlangsung dengan lancar dan mendapat sambutan antusias dari masyarakat. Melalui program seperti Posbindu, diharapkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pemeriksaan kesehatan secara rutin semakin meningkat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serka Sahlan Babinsa Desa Rai Oi Pimpin Patroli Siskamling untuk Jaga Keamanan Wilayah
    NTB

    Serka Sahlan Babinsa Desa Rai Oi Pimpin Patroli Siskamling untuk Jaga Keamanan Wilayah

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Lambu _ Pada hari Selasa, tanggal 18 November 2025, Serka Sahlan sebagai Babinsa Desa Rai Oi bersama satu anggota melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi wilayah serta mengantisipasi perkembangan situasi keamanan di wilayah Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Dalam pelaksanaan patroli tersebut, turut hadir anggota Koramil sebanyak dua orang, […]

  • Babinsa Sambinae Kawal Penilaian Lomba Lingkungan BISA Tingkat Kota Bima 2025

    Babinsa Sambinae Kawal Penilaian Lomba Lingkungan BISA Tingkat Kota Bima 2025

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Rasanae-Bima, 06 Agustus 2025 – Sertu Ajumadin, Babinsa Kelurahan Sambinae dari Koramil 1608-01/Rasanae, turut serta memonitor kegiatan penilaian Lomba Lingkungan BISA (Bersih, Indah, Sehat, dan Asri) tingkat Kota Bima Tahun 2025. Lomba ini menilai aspek kebersihan kantor, taman, jalan, serta gang di wilayah kelurahan. Tim penilai dari Pemkot Bima yang hadir terdiri dari Haerunas, S.Sos, […]

  • Nunas Tirta Ke Beji Tukad Melangit, Babinsa Tusan Bersinergi Gelar Pengamanan
    NTT

    Nunas Tirta Ke Beji Tukad Melangit, Babinsa Tusan Bersinergi Gelar Pengamanan

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Tusan Serka I Dewa Putu Carma Mudita Kembali menunjukkan komitmennya untuk memberikan pelayanan terbaik dalam rangka mensukseskan Karya Ngusabha Jagat di Pura Agung Kentel Gumi. Hal tersebut diwujudkan Babinsa Koramil 1610-02/Banjarangkan ini saat bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang melaksanakan pengawalan dan pengamanan rangkaian karya tersebut, Senin ( 03/11/25 ). Disela pengawalannya, Babinsa Serka […]

  • Komsos Babinsa di Pasar Bawah Lindungan: Edukasi Kebersihan dan Keamanan

    Komsos Babinsa di Pasar Bawah Lindungan: Edukasi Kebersihan dan Keamanan

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Dompu ,NTB – Jumat, 17 Oktober 2025, Babinsa Kelurahan Bada, Pelda Tamrin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) di Pasar Bawah Lindungan, Kota Baru. Kegiatan ini melibatkan anggota Sat Pol PP dan sejumlah warga binaan setempat. Komsos ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara aparat keamanan dengan masyarakat, serta untuk memastikan keamanan dan kenyamanan di lingkungan pasar. […]

  • Babinsa Seteluk Kawal Langsung Proses Panen Padi Warga di Desa Desaloka

    Babinsa Seteluk Kawal Langsung Proses Panen Padi Warga di Desa Desaloka

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 41
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan dan menjamin keamanan hasil pertanian milik warga, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Sayuti, melaksanakan pengawalan panen dan gabah di wilayah binaannya, Desa Desaloka, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa, 15 Juli 2025 pukul 13.35 WITA. Pengawalan ini dilakukan saat proses panen padi milik Ibu Siti, salah […]

  • Babinsa Desa Pertima dampingi pembagian bibit ternak babi kepada kelompok ternak.

    Babinsa Desa Pertima dampingi pembagian bibit ternak babi kepada kelompok ternak.

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Pertima Koramil 1623-01/Karangasem Serka I Made Sutapa melaksanakan pendampingan pembagian bibit ternak babi beserta pakannya kepada kelompok ternak, di Banjar Dinas Perasi Kelod dan Banjar Dinas Asak Kawan Desa Pertima Kec.Karangasem Kab.Karangasem, pada Jumat (05/09/25). Pembagian bibit ternak babi beserta pakannya dilaksanakan oleh pemerintah Desa Pertima kepada kelompok ternak Sedana Arta […]

expand_less