Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Kampung Kusamba Gencarkan Patroli Wilayah

Babinsa Kampung Kusamba Gencarkan Patroli Wilayah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung, – Upaya untuk selalu menciptakan wilayah yang aman dan kondusif terus digencarkan Babinsa jajaran Kodim 1610/Klungkung.

Melalui pemantauan dan patroli wilayah, para Babinsa ini hadir untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat.

Seperti yang dilakukan Babinsa Kampung Kusamba Pelda Yudi Suhartono saat turun langsung ke wilayah binaannya melaksanakan pantauan situasi dan kondisi Kamtibmas wilayah dengan patroli di penyebrangan pelabuhan The Angkal Cruise wilayah Kusambampung Kusamba, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, pagi ini, Senin ( 20/10/25 )

Babinsa Kampung Kusamba Pelda Yudi Suhartono menjelaskan bahwa pagi ini prioritas sasaran pemantauan dan patroli wilayahnya adalah pelabuhan The Angkal Cruise.

Pelabuhan ini digunakan sebagai penyeberangan warga maupun wisatawan ke Kecamatan Nusa Penida.

Dalam patroli ini, selain untuk memastikan keamanan dan kelancaran aktivitas di pelabuhan, dirinya juga sekaligus memantau warga yang beraktivitas di area pelabuhan.

Melalui pemantauan dan patroli ini, besar harapannya akan semakin meningkatkan keamanan dan kondusifitas wilayah, khususnya di Desa Kampung Kusamba, “imbuhnya. ( Pendiam 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Duduk Bersama Warga Di Tempat Sederhana, Babinsa Oepuah Utara Perkuat Kedekatan TNI dan Rakyat

    Duduk Bersama Warga Di Tempat Sederhana, Babinsa Oepuah Utara Perkuat Kedekatan TNI dan Rakyat

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Suasana penuh keakraban tampak di Dusun 02 Nino, Desa Oepuah Utara, Kecamatan Biboki Moenleu, Kabupaten TTU, Selasa (12/12/2025). Di bawah naungan pondok sederhana, Babinsa Desa Oepuah Utara Sertu Cosme Cortereal dari Koramil 1618-06/Bian hadir dan berbaur langsung bersama warga, menunjukkan kedekatan TNI dengan masyarakat di wilayah binaan. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Cosme Cortereal duduk […]

  • Upacara Tujuh belasan, Kodim 1623/Karangasem Dilaksanakan Dengan Penuh Makna

    Upacara Tujuh belasan, Kodim 1623/Karangasem Dilaksanakan Dengan Penuh Makna

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kepala Staf Kodim (Kasdim) 1623/Karangasem Mayor Inf Dewa Putu Oka memimpin langsung pelaksanaan upacara bendera tujuh belasan, bertempat di Lapangan Apel Makodim 1623/Karangasem, Jl. Sudirman, Link. Janggapati, Kel. Subagan, Kec/Kab.Karangasem, Jumat (17/10/25) Upacara bendera tujuh belasan bulan Oktober 2025 ini, diikuti oleh anggota Kodim 1623/Karangasem yang terdiri dari Perwira, Bintara, Tamtama dan ASN […]

  • Babinsa Desa Tepas Hadiri Penyuluhan Desa Layak Anak di Brang Rea

    Babinsa Desa Tepas Hadiri Penyuluhan Desa Layak Anak di Brang Rea

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Desa Tepas Serda Rusdiansyah, menghadiri kegiatan penyuluhan tentang Desa Layak Anak yang diselenggarakan di Aula Kantor Desa Tepas, Kecamatan Brang Rea, pada Rabu (10/12/2025) pukul 09.15 Wita. Kegiatan ini merupakan bagian dari program Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat melalui DP2KBP3A dalam upaya mewujudkan lingkungan desa yang ramah dan […]

  • Babinsa Lewa Dampingi Petani Tanam Padi di Desa Bidipraing

    Babinsa Lewa Dampingi Petani Tanam Padi di Desa Bidipraing

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa Kodim 1601/Sumba Timur, Praka Stepanus Ndapataka, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada petani dalam proses penanaman padi di Desa Bidipraing, Kecamatan Lewa Tidahu, Kabupaten Sumba Timur, Jumat (19/12/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk nyata kepedulian TNI AD melalui peran Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan serta membantu meningkatkan hasil pertanian masyarakat di […]

  • TNI AD Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Kodim 1602/Ende Awasi Bantuan Pangan Pemerintah

    TNI AD Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Kodim 1602/Ende Awasi Bantuan Pangan Pemerintah

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 116
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melakukan pengawasan dan pengamanan penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) yang berlangsung di pelabuhan Bita Beach, Kelurahan Mautapaga, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pada pukul 07.00 Wita ini melibatkan pengawasan penyerahan beras kepada kepala desa dari tiga desa di wilayah Kecamatan Ndona, yaitu Desa Wolokota, Desa Kekasewa, […]

  • Sertu Kaharudin Dorong Peran Aktif Warga Taloko Jaga Kebersihan dan Keamanan Lingkungan

    Sertu Kaharudin Dorong Peran Aktif Warga Taloko Jaga Kebersihan dan Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Donggo,Bima _:Pada Selasa, 9 September 2025, Babinsa Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan patroli dan ronda malam di beberapa desa binaan untuk menjaga keamanan dan keharmonisan masyarakat. Serda Usman dari Desa Kananta mengingatkan warga agar menjaga silaturahmi dan mengawasi pergaulan anak-anak agar terhindar dari hal negatif. Serka Rasul dari Desa Kawinda Nae melakukan patroli ronda malam serta menghimbau […]

expand_less