Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Upaya jaga kamtibmas, anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem bersama instansi terkait periksa KTP Penumpang.

Upaya jaga kamtibmas, anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem bersama instansi terkait periksa KTP Penumpang.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Dalam rangka menjaga keamanan wilayah, dan menciptakan situasi kondusif, anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem bersama tim gabungan yang terdiri dari Polri, Dishub, Satpol PP, dan Disdukcapil Karangasem secara rutin melaksanakan Pemeriksaan KTP terhadap penumpang yang keluar masuk di Pelabuhan Padangbai Kec. Manggis Kab.Karangasem pada Minggu (19/10/25).

Pemeriksaan yang dilakukan oleh Petugas gabungan meliputi pemeriksaan Identitas penumpang dan pemeriksaan kendaraan serta barang bawaan, hal tersebut di lakukan sebagai bentuk langkah preventif dalam rangka menjaga keamanan wilayah Kab.Karangasem.

Pjs.Pasiopsdim 1623/Karangasem Kapten Arm Paulus saat dikonfirmasi mengatakan “kegiatan pemeriksaan KTP dan kendaraan, serta barang bawaan penumpang yang menyeberang di Pelabuhan Padangbai secara rutin dilaksanakan sebagai langkah antisipasi serta memastikan keamanan wilayah Kab.Karangasem” ujarnya.

Serka I Nengah Sukarta saat melaksanakan kegiatan jaga mengatakan “situasi penyebrangan Pelabuhan Padangbai sampai saat ini masih aman dan kondusif, tidak terjadi antrian penumpang maupun barang” ucapnya.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bati Tuud Koramil 1623-02/Abang turut berpartisipasi lepas peserta lomba gerak jalan pelajar SD.

    Bati Tuud Koramil 1623-02/Abang turut berpartisipasi lepas peserta lomba gerak jalan pelajar SD.

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Bati Tuud Koramil 1623-02/Abang Peltu Ida Bagus Ngurah Wahyuda bersama Forum komunikasi pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Abang, melepas peserta lomba gerak jalan tingkat pelajar Sekolah Dasar (SD) putra dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025 di wilayah Kec.Abang. Peserta lomba gerak jalan tingkat pelajar SD putra se-Kec.Abang melaksanakan start di Terminal Parkir […]

  • Dandim Kupang Serahkan Dokumen Pembangunan SMP Oepoli

    Dandim Kupang Serahkan Dokumen Pembangunan SMP Oepoli

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang menyerahkan Dokumen Berita Acara Serah Terima hasil pekerjaan pembangunan SMP Negeri Oepoli di Desa Netemnanu Utara, Kecamatan Amfoang Timur, Kabupaten Kupang, kepada Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia Pemda Kabupaten Kupang, Bapak Yan Kai Maus, M.Si. Penyerahan dokumen tersebut dilaksanakan dalam rangkaian acara peresmian SMP Negeri Oepoli. Kamis (08/01/2026). […]

  • Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam Demi Jaga Kamtibmas Wilayah Binaan

    Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam Demi Jaga Kamtibmas Wilayah Binaan

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan, Sabtu malam (10/01/2026). Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh personel piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Lalu Wahyu, pada pukul 22.14 WITA. Patroli dilakukan dengan menyusuri sejumlah titik di wilayah binaan Koramil 1628-02/Sekongkang guna memastikan […]

  • Kodim 1620/Loteng dan Polres Lombok Tengah Musnahkan Narkoba Demi Masa Depan Generasi Muda

    Kodim 1620/Loteng dan Polres Lombok Tengah Musnahkan Narkoba Demi Masa Depan Generasi Muda

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya untuk memberantas peredaran narkotika dan melindungi generasi muda dari bahaya barang haram, Kodim 1620/Loteng dan Polres Lombok Tengah menggelar kegiatan pemusnahan barang bukti (BB) narkotika jenis sabu dan ganja. Kegiatan yang diadakan pada Rabu, 3 September 2025, bertempat di halaman Mapolres Lombok Tengah, Kecamatan Praya, Kabupaten Lombok Tengah ini, dipimpin […]

  • Sertu Muhajir Moka Ajak Pemdes Dulolong Perkuat Stabilitas Keamanan Wilayah

    Sertu Muhajir Moka Ajak Pemdes Dulolong Perkuat Stabilitas Keamanan Wilayah

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Kalabahi, 29 November 2025 – Babinsa Desa Dulolong, Sertu Muhajir Moka, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama Kepala Desa Dulolong, Bapak Syamsudin Djawa, di RT 07 RW 04 Dusun II, Kecamatan Alor Barat Laut, Kabupaten Alor. Kegiatan ini dimulai sekitar pukul 07.30 Wita dan berlangsung dalam suasana penuh keakraban. Pertemuan tersebut bertujuan […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Monitoring Wilayah Sekaligus Bantu Petani

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Monitoring Wilayah Sekaligus Bantu Petani

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Praka David Ari Sanjaya, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus membantu masyarakat membersihkan rumput di kebun jagung milik warga. Kegiatan tersebut berlangsung di Desa Pada, Kecamatan Nubatukan, Kabupaten Lembata, pada Rabu, ( 14/01/2026 ). Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial guna mempererat hubungan antara TNI dan […]

expand_less