Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Hadiri Vicon Persiapan Groundbreaking Koperasi Desa Merah Putih

Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Hadiri Vicon Persiapan Groundbreaking Koperasi Desa Merah Putih

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serka Janry Selanno, bersama Danramil Kapten Inf. Yermias Z. Adu dan Babinsa Koptu Meli Sudarli, menghadiri kegiatan Video Conference (Vicon) persiapan pembangunan Groundbreaking Koperasi Desa Kelurahan Merah Putih (KDKMP), bertempat di Dusun Letekik RT 008/RW 004 Desa Oebatu, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote Ndao, pada Jumat (17/10/2025) pukul 15.00 Wita.

Kegiatan tersebut dilaksanakan secara nasional dan diikuti langsung oleh Menteri Koperasi dan UKM Republik Indonesia bersama beberapa Menteri terkait. Vicon ini membahas rencana pembangunan KDKMP serta peletakan batu pertama pembangunan 8.000 gerai di 800 desa dan kelurahan di seluruh Indonesia.

Turut hadir dalam kegiatan di Desa Oebatu antara lain Kepala Desa Oebatu Cornelis Maa, Sekdes Lazarus Y. Day, Ketua BPD Ibu Yunita Koehuan Day, perangkat desa, Ketua Koperasi Merah Putih Desa Oebatu Hangry Lusi, PJ Kades Foembura Julius Lusi, KMJ Maranatha Oebatu Ibu Pdt Fonny Hilli Sonbay, tokoh adat Debi J. Lusi, tokoh masyarakat Obet Abraham, serta perwakilan masyarakat Desa Oebatu.

Melalui kegiatan ini, KDKMP diharapkan menjadi wadah pemberdayaan ekonomi rakyat berbasis desa dengan tujuan meningkatkan kesejahteraan anggota, memperkuat kemandirian ekonomi lokal, serta menumbuhkan semangat nasionalisme ekonomi masyarakat Indonesia. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini mencerminkan dukungan TNI terhadap upaya pemerintah dalam memperkuat perekonomian rakyat di tingkat desa.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Maurole Sambangi Pedagang dan Pembeli Pasar Detukeli

    Babinsa Maurole Sambangi Pedagang dan Pembeli Pasar Detukeli

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, tepatnya di Pasar Mingguan Detukeli, Desa Detukeli, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, pada Rabu pagi (23/7/2025) pukul 08.30 WITA. Kegiatan ini bertujuan memantau situasi keamanan di pasar yang menjadi pusat kegiatan ekonomi masyarakat sekaligus menjalin komunikasi […]

  • Pemukulan Gong dan Pemberian Nutrisi KRS Warnai Launching Quick Wins di Sumbawa

    Pemukulan Gong dan Pemberian Nutrisi KRS Warnai Launching Quick Wins di Sumbawa

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa Besar, Komandan Kodim 1607/Sumbawa Letkol Kav Basofi Cahyowibowo S.T., menghadiri acara Launching Quick Wins Kementerian Dalam Negeri bersama BKKBN di Kabupaten Sumbawa tahun 2025, yang berlangsung di Aula H. Madilaoe ADT lantai III Kantor Bupati Sumbawa pada Jumat (19/9/2025). Launching ditandai dengan pemukulan gong oleh bupati Sumbawa Ir. H. Syarafuddin Jarot, M.P., […]

  • Jalin Silaturahmi Babinsa Koramil 1621/TTS Komsos Dengan Warga Binaan Di Desa Oelet

    Jalin Silaturahmi Babinsa Koramil 1621/TTS Komsos Dengan Warga Binaan Di Desa Oelet

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    TTS _ Dalam upaya memperkuat hubungan dengan masyarakat dan meningkatkan keamanan di lingkungan, Sertu Samuel Taek Babinsa Koramil 1621-02/Abanteng melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga di Desa Oelet kec. Amanuban Timur, kab. TTS Jumat, (05/09/2025). Kegiatan yang berlangsung dengan penuh keakraban ini bertujuan untuk memupuk tali silaturrahmi antara Babinsa dan warga binaan. Sertu Samuel […]

  • Sinergi Babinsa dan Desa Sawe Jaga Kamtibmas

    Sinergi Babinsa dan Desa Sawe Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 68
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Desa Sawe, Koramil 1614-03/Hu’u, Serda Adi Putra melaksanakan kegiatan ronda malam bersama perangkat desa dan tokoh masyarakat di Dusun Sawe, Desa Sawe, Sabtu (13/9/2025). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Sekretaris Desa Sawe, Bapak Taufik, S.Sos, Ketua BPD, serta Ketua Karang Taruna Desa Sawe. Kegiatan […]

  • Babinsa Ende Aktif Jaga Keamanan dan Kenyamanan Warga Fatamari Lewat Komsos dan Pamwil

    Babinsa Ende Aktif Jaga Keamanan dan Kenyamanan Warga Fatamari Lewat Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Sertu Arnoldus Seba, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, menggelar kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Fatamari, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende, Sabtu (13/9/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.20 WITA berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Sertu Arnoldus memantau situasi keamanan wilayah guna menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif di wilayah […]

  • Kodim 1614/Dompu Dukung Pelaku UMKM Lewat Penyerahan Rombong dan Sarana Usaha

    Kodim 1614/Dompu Dukung Pelaku UMKM Lewat Penyerahan Rombong dan Sarana Usaha

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Pembagian bantuan rombong dan sarana prasarana usaha bagi pelaku UMKM digelar di Aula Pendopo Bupati Dompu, Rabu, 19 November 2025, Kegiatan yang difasilitasi Dinas Koperasi dan UKM Kabupaten Dompu ini diikuti sekitar 300 pelaku UMKM dari Kecamatan Dompu. Salah satu sorotan utama pada kegiatan tersebut adalah keterlibatan Kodim 1614/Dompu, yang diwakili oleh […]

expand_less