Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dukung Produktivitas Nelayan, Babinsa Dampingi Penyerahan Bantuan Mesin Perahu

Dukung Produktivitas Nelayan, Babinsa Dampingi Penyerahan Bantuan Mesin Perahu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Dualaus Koramil 1605-02/Atapupu Serda Dominggus Fernandes mendampingi penyerahan mesin perahu kepada nelayan yang berlangsung di Aula Kantor Desa Dualaus, Kecamatan Kakuluk Mesak, Kabupaten Belu, Kamis (16/10/2025).

 

Penyerahan bantuan mesin perahu tempel kepada kelompok nelayan tersebut diserahkan langsung oleh Kepala Desa Dualaus Okto Bijalis Nape kepada Ketua Kelompok Nelayan yang dihadiri juga oleh perangkat Desa Dualaus.

 

Bantuan mesin motor tempel 15 PK perahu kepada Kelompok Nelayan dari Pemerintah Desa Dualaus tersebut sebagai salah satu upaya guna meningkatkan kesejahteraan dan produktivitas para nelayan ketika mencari ikan di laut.

 

Sebagai Babinsa di wilayah itu, Serda Dominggus Fernandes sangat mendukung penuh dan memberikan apresiasi kepada Pemerintah Desa yang telah berupaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat khususnya para nelayan sehingga dapat memudahkan mereka dalam melaut.

 

Oleh karena itu Babinsa Serda Dominggus Fernandes sangat mengharapkan dengan adanya bantuan ini dapat membantu para nelayan ketika menangkap ikan di laut dengan hasil tangkapan yang lebih banyak lagi.

 

“Ini merupakan bentuk kepedulian dari Pemerintah Desa, oleh karena itu sebagai Babinsa tentunya saya juga mengingatkan agar bantuan ini digunakan dengan baik penuh rasa tanggung jawab demi kesejahteraan para nelayan sendiri” pungkas Babinsa Serda Dominggus.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1607-08/Moyo Hulu Kawal Penyaluran Beras Kemensos kepada 279 Warga Desa Leseng

    Babinsa Koramil 1607-08/Moyo Hulu Kawal Penyaluran Beras Kemensos kepada 279 Warga Desa Leseng

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa – Bertempat di Kantor Desa Leseng, Kecamatan Moyo Hulu, Kabupaten Sumbawa, Babinsa Desa Leseng Serka Abubakar dari Koramil 1607-08/Moyo Hulu melaksanakan kegiatan pendampingan penyaluran bantuan pangan berupa beras dari Kementerian Sosial (Kemensos) RI, Selasa (22/7/2025). Bantuan ini disalurkan kepada 279 orang penerima manfaat, dengan alokasi bantuan untuk dua bulan sekaligus, yaitu bulan […]

  • Koramil 1608-03/Sape Dampingi Pembagian 8.819 Paket Makan Bergizi Gratis

    Koramil 1608-03/Sape Dampingi Pembagian 8.819 Paket Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sape,Bima _ Kamis, 4 September 2025,_ anggota Koramil 1608-03/Sape, Koptu Makmun dan Babinsa di wilayah Kecamatan Lambu, Desa Naru, dan Desa Parangina mendampingi pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) dari SPPG Yayasan Nusa Tenggara Membangun. Total paket makanan bergizi yang dibagikan mencapai 8.819 paket yang disalurkan ke berbagai sekolah dan posyandu di tiga wilayah tersebut. Di […]

  • Babinsa Koramil 1628-01 Hadiri Sosialisasi Pemberdayaan Ekonomi bagi Penyintas AIDS, TBC, dan Malaria di Seminar Salit

    Babinsa Koramil 1628-01 Hadiri Sosialisasi Pemberdayaan Ekonomi bagi Penyintas AIDS, TBC, dan Malaria di Seminar Salit

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Desa Seminar Salit Serda Adriansyah menghadiri kegiatan Sosialisasi Pemberdayaan Ekonomi bagi Penyintas AIDS, TBC, dan Malaria. Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Kantor Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Jum’at (05/12/2025), pukul 09,00 Wita. Sosialisasi ini digelar sebagai upaya meningkatkan pengetahuan dan kemampuan ekonomi masyarakat […]

  • Babinsa Desa Sulahan Hadiri Pembukaan Turnamen Mini Soccer, Semarakkan Kegiatan Tengah Semester dan Bulan Bahasa

    Babinsa Desa Sulahan Hadiri Pembukaan Turnamen Mini Soccer, Semarakkan Kegiatan Tengah Semester dan Bulan Bahasa

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Sulahan Koramil 1626-02/Susut, Koptu I Made Sukadana, menghadiri undangan pembukaan kegiatan Mini Soccer dalam rangka kegiatan tengah semester tahun pelajaran 2025/2026 sekaligus memperingati Bulan Bahasa dan Sastra Tahun 2025, yang dilaksanakan di Lapangan Umum Kecamatan Susut, Sabtu (11/10/25) Kegiatan ini diikuti oleh para siswa dari berbagai sekolah di wilayah Kecamatan Susut […]

  • Pasiter Kodim 1627/Rote Ndao Pimpin Upacara Bendera Senin

    Pasiter Kodim 1627/Rote Ndao Pimpin Upacara Bendera Senin

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Bertempat di halaman Makodim 1627/Rote Ndao Melaksanakan Upacara Bendera,  Bertindak sebagai inspektur upacara Pasiter Kodim 1627/Rote Ndao Kapten Kav Agustinus Nada dengan Komandan Upacara Serka Silvester Berek turut hadiri Para Pasi Kodim 1627/Rote Ndao, para Danramil,  anggota dan PNS.Senin(22/9/25) Komando Distrik Militer (Kodim) 1627/Rote Ndao secara rutin menggelar upacara bendera mingguan setiap […]

  • Babinsa Koramil Maurole Dampingi Kelompok Tani ‘Rasa Sayang’ Panen Padi di Desa Maurole

    Babinsa Koramil Maurole Dampingi Kelompok Tani ‘Rasa Sayang’ Panen Padi di Desa Maurole

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Paskalis Saputra, mendampingi kegiatan panen padi di Dusun Maurole II, Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Rabu (12/11/2025) pukul 08.25 WITA. Kegiatan ini dilakukan bersama Kelompok Tani “Rasa Sayang”, menggunakan mesin potong combine, sekaligus dilaksanakan kegiatan Komsos, Monitoring, dan Pamwil. Kegiatan ini bertujuan untuk mendukung pertanian lokal, menjaga ketertiban […]

expand_less