Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Laksanakan Monitoring Wilayah dan Komsos Bersama Staf Desa

Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Laksanakan Monitoring Wilayah dan Komsos Bersama Staf Desa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat sinergitas antara TNI dan pemerintah desa, Babinsa Desa Poto Tano, Sertu Wiliadi dari Koramil 1628-04/Poto Tano, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama staf Desa Poto Tano pada Kamis (16/10/2025) pukul 11.00 WITA.

Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui secara langsung situasi dan kondisi terkini di wilayah binaan, serta memperkuat koordinasi dengan perangkat desa dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat.

Sertu Wiliadi menyampaikan bahwa kegiatan seperti ini rutin dilakukan guna membangun kebersamaan dan mempererat hubungan antara TNI dengan aparat pemerintahan desa.

“Melalui komunikasi yang baik, segala bentuk kendala maupun permasalahan di wilayah dapat segera diketahui dan dicarikan solusi bersama,” ujarnya.

Sementara itu, staf Desa Poto Tano mengapresiasi peran aktif Babinsa yang selalu hadir dalam setiap kegiatan desa serta memberikan dukungan dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

Kegiatan monitoring dan komsos tersebut berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar, serta diharapkan dapat terus meningkatkan kolaborasi antara Babinsa dan pemerintah desa demi terciptanya wilayah binaan yang kondusif.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Petak Kaja Jalin Komsos dengan Warga untuk Jaga Kondusifitas Wilayah

    Babinsa Petak Kaja Jalin Komsos dengan Warga untuk Jaga Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Petak, Rabu (15/10/2025) Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Desa Petak Kaja Koramil 1616-01/Gianyar Sertu I Made Mawa bersama Bhabinkamtibmas Desa Petak Kaja Aiptu Anak Agung Gde Anom Putra, S.H. melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga masyarakat, bertempat di kediaman I Ketut Pasar, […]

  • Perayaan HUT Gereja St. Darius Riangpuho ke-21: Wujud Semangat Kebersamaan dan Syukur Umat

    Perayaan HUT Gereja St. Darius Riangpuho ke-21: Wujud Semangat Kebersamaan dan Syukur Umat

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Flotim – Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Serka Marito Januario menghadiri undangan perayaan Hari Ulang Tahun Gereja St. Darius Riangpuho yang ke-21, bertempat di Desa Lamatutu, Kecamatan Tanjung Bunga, Kabupaten Flores Timur, pada hari Jumat ( 31/10/2025 ). Perayaan HUT Gereja tersebut dihadiri oleh berbagai unsur masyarakat dan pemerintah daerah, antara lain Camat Tanjung Bunga, Pastor Paroki […]

  • TNI-Polri di Garda Terdepan: Babinsa dan Bhabinkamtibmas Amankan Penyaluran 445 Paket Beras di Seririt

    TNI-Polri di Garda Terdepan: Babinsa dan Bhabinkamtibmas Amankan Penyaluran 445 Paket Beras di Seririt

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Seririt – Sinergi antara TNI dan Polri kembali terlihat dalam upaya memastikan kesejahteraan masyarakat. Pada hari Senin, 21 Juli 2025, Babinsa Desa Ringdikit, Serda Gede Edy Sastrawan, bersama Bhabinkamtibmas, AIPDA I Ketut Galiarta, turun langsung memantau penyaluran bantuan pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) tahun 2025 di Kantor Perbekel Desa Ringdikit, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan […]

  • Camat Wawo Apresiasi Sinergi Antarinstansi untuk Sukseskan Program MBG

    Camat Wawo Apresiasi Sinergi Antarinstansi untuk Sukseskan Program MBG

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Wawo,Bima _ Selasa, 9 September 2024, Danramil 1608-06/Wawo Kapten Inf Armansyah menghadiri undangan dari Kapok SPPG Kecamatan Wawo untuk mengikuti kegiatan Sinkronisasi Data penerima manfaat Makan Bergizi Gratis (MBG). Acara tersebut diselenggarakan di Aula Kantor Kecamatan yang beralamat di Jln. Lintas Sape-Bima, Desa Maria, Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan untuk menyelaraskan data penerima […]

  • Kodim Klungkung Gelar Pemeriksaan Awal Dan Latihan PBB Bagi Peserta Persami Korps Kadet Republik Indonesia (KKRI) TA 2025

    Kodim Klungkung Gelar Pemeriksaan Awal Dan Latihan PBB Bagi Peserta Persami Korps Kadet Republik Indonesia (KKRI) TA 2025

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka mendukung dan mensukseskan berlangsungnya Persami Korps Kadet Republik Indonesia (KKRI) TA 2025, Kodim 1610/Klungkung melaksanakan kegiatan pengecekan kesehatan awal dan pemberian bela negara kepada puluhan siswa dan siswi yang akan ikut serta dalam Persami Korps Kadet Republik Indonesia (KKRI) TA 2025, Selasa ( 28/10/25 ). Kegiatan tersebut digelar di Makodim 1610/Klungkung, Kelurahan […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Detumbewa

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Detumbewa

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam rangka mempererat hubungan TNI dengan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bertempat di Dusun Detumbewa, Desa Detumbewa, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Kamis (6/11/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 10.45 WITA ini merupakan bagian […]

expand_less