Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Wujudkan Transparansi, Babinsa Saba Dukung Musyawarah Desa Bumdes Kerti Bhuana Jaya

Wujudkan Transparansi, Babinsa Saba Dukung Musyawarah Desa Bumdes Kerti Bhuana Jaya

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Gianyar – Blahbatuh, Rabu (15/10/2025) Babinsa Desa Saba Koramil 1616-04/Blahbatuh Pelda I Wayan Yasa bersama Bhabinkamtibmas Desa Saba Bripka I Nyoman Mara Arta menghadiri kegiatan Musyawarah Desa Penyampaian Laporan Pertanggungjawaban Keuangan Bumdes Kerti Bhuana Jaya Tahun 2025, yang dilaksanakan di Kantor Perbekel Desa Saba, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar.

Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan pengelolaan keuangan desa yang transparan, akuntabel, dan profesional, sehingga dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap program pembangunan desa. Selain itu, musyawarah ini juga menjadi wadah evaluasi serta perencanaan langkah strategis Bumdes dalam meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan masyarakat.

Babinsa Desa Saba dalam kesempatan tersebut menyampaikan dukungannya terhadap program desa, khususnya dalam pengembangan Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) sebagai motor penggerak perekonomian lokal. Ia juga mengajak seluruh komponen masyarakat untuk bersama-sama menjaga stabilitas dan keamanan wilayah agar pelaksanaan program desa dapat berjalan dengan baik.

Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Perbekel Desa Saba I Ketut Redhana, SP., Sekdes Desa Saba beserta Staf, Ketua BPD Desa Saba, Ketua LPM Desa Saba, Babinsa Desa Saba, Bhabinkamtibmas Desa Saba, Pengawas Bumdes Kerti Bhuana Jaya, Direktur, Sekretaris dan Bendahara Bumdes Kerti Bhuana Jaya, Unit Usaha Bumdes Kerti Bhuana Jaya serta perangkat Desa Saba.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Program Makan Sehat di Kabola Libatkan 47 Relawan dan Tenaga Ahli

    Program Makan Sehat di Kabola Libatkan 47 Relawan dan Tenaga Ahli

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Alor — Kalabahi Dalam rangka mendukung program pemenuhan gizi bagi anak sekolah, Babinsa Kecamatan Kabola, Serda Yohanis Asabain, pada Selasa (23/9/2025) pukul 08.00 WITA memantau jalannya pelaksanaan kegiatan makan sehat bergizi yang diselenggarakan oleh Yayasan Abdi Mulia Sejahtera Mitra BGN melalui operasional Unit SPPG Mandiri di wilayah Kodim 1622/Alor. Kegiatan ini berlokasi di Kampung Mali, […]

  • Sinergi TNI-Polri dan Pemerintah Desa Bangbang Pastikan Penyaluran BLT-DD Tepat Sasaran

    Sinergi TNI-Polri dan Pemerintah Desa Bangbang Pastikan Penyaluran BLT-DD Tepat Sasaran

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memastikan penyaluran bantuan pemerintah berjalan dengan lancar dan tepat sasaran, Babinsa Desa Bangbang Koramil 1626-03/Tembuku Pelda Kadek Widiarta, bersama Bhabinkamtibmas Desa Bangbang Aipda I Wayan Sunarta, melaksanakan kegiatan pendampingan dan pemantauan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) tahap X bulan Oktober tahun 2025 yang bertempat di Kantor Desa Bangbang, Kecamatan […]

  • ‎Perkuat Keamanan Wilayah, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Turun Patroli Malam
    NTB

    ‎Perkuat Keamanan Wilayah, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Turun Patroli Malam

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Moyo Hilir, Sumbawa — Personel Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Kodim 1607/Sumbawa melaksanakan patroli malam di wilayah binaan sebagai upaya menjaga kondusifitas dan stabilitas keamanan lingkungan masyarakat. Kamis Malam (01/01/2026). ‎ ‎Kegiatan ini dilakukan secara rutin dengan menyasar titik-titik pemukiman warga serta lokasi yang dinilai rawan gangguan kamtibmas. ‎ ‎Dalam pelaksanaannya, Babinsa tidak hanya berfokus pada […]

  • Teritorial Komsos Babinsa Monta Tingkatkan Kepedulian dan Kerjasama Masyarakat
    NTB

    Teritorial Komsos Babinsa Monta Tingkatkan Kepedulian dan Kerjasama Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Monta _ Pada Jumat, 26 Desember 2025, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaan di berbagai desa. Serma Aminullah Babinsa Desa Tangga mengajak warga untuk saling bantu dan menjaga tali silaturahmi melalui kegiatan sehari-hari serta hadir dalam doa dan syukuran antar tetangga supaya tercipta suasana lingkungan yang harmonis. Serma Sahlan […]

  • Pratu Aldit Maramba Dampingi PUPR dan Warga Pasang Bronjong di Desa Nggongi

    Pratu Aldit Maramba Dampingi PUPR dan Warga Pasang Bronjong di Desa Nggongi

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Aldit Maramba melaksanakan pemantauan pengerjaan pemasangan bronjong di sekitar Gereja GKS Nggongi sebagai langkah antisipasi terjadinya longsor. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Dinas PUPR bersama masyarakat Desa Nggongi, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur, pada Kamis (20/11/2025).   Dalam kegiatan tersebut, Pratu Aldit Maramba memastikan proses […]

  • Sinergi TNI, Pemdes, dan Masyarakat Poto Tano Wujudkan Lingkungan Bersih

    Sinergi TNI, Pemdes, dan Masyarakat Poto Tano Wujudkan Lingkungan Bersih

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 51
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Poto Tano, Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Wiliadi bersama Pemerintah Desa, AGR Poto Tano, dan masyarakat setempat menggelar kegiatan gotong royong di Dusun Tano B, Desa Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat. Jum’at (03/10/2025). Kegiatan yang dipusatkan di RT 10, RT 9, dan RT 8 tersebut difokuskan pada pembersihan saluran got […]

expand_less