Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Tingkatkan Produksi Pertanian, Babinsa Gelgel Dampingi PPL Lakukan Pengubinan

Tingkatkan Produksi Pertanian, Babinsa Gelgel Dampingi PPL Lakukan Pengubinan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam upaya meningkatkan kualitas dan kuantitas hasil panen petani, Babinsa Gelgel Koramil 1610-01/Klungkung Serma Kadek Agus terus aktif melaksanakan pendampingan kepada para petani di wilayah binaannya.

Pendampingan itupun terlihat saat Serma Kadek bersama Bhabinkamtibmas mendampingi tim PPL Pertanian Kabupaten Klungkung melaksanakan pengubinan padi di lahan milik petani di Subak Toye Hee Desa Gelgel, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Selasa ( 14/10/25 ).

Pendampingan pengubinan ini semakin meneguhkan komitmen TNI yang selalu siap untuk mendukung dan mensuksekan program penguatan Hnpangan dan peningkatan kesejahteraan petani.

Tim PPL Pertanian Kabupaten Klungkung menyampaikan bahwa hari ini dengan didampingi pak Babinsa dan Bhabinkamtibmas kita gelar pengubinan di sawah milik I Wayan Dana yang berlokasi di subak Toye hee Desa Gelgel.

Melalui pengubinan ini, kami berharap petani dapat memperoleh gambaran perkiraan hasil panen mereka. Dari hasil pengubinan hari ini, jenis padi inpari 32 dilahan seluas 12 are ( 2 petak ) dengan penggunaan pupuk utea, NPK dan phonska diperoleh jumlah ubinan seberat 5,04 Kg,’ujarnya.

Sementara itu, Babinsa Gelgel Serma Kadek Agus menambahkan bahwa pendampingan dirinya ini adalah bentuk peran aktif serta komitmenya untuk mendukung dan mensukseskan penguatan Hanpangan di wilayah. Ini juga menjadi wujud nyata sinergi antara aparat kewilayahan, instansi terkait dan petani dalam mewujudkan tercapainya target produksi pertanian nasional, khususnya padi yang lebih baik,”pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sertu Dahlan Sambangi Warga Saat Patroli Malam, Wujudkan Lingkungan Aman dan Nyaman

    Sertu Dahlan Sambangi Warga Saat Patroli Malam, Wujudkan Lingkungan Aman dan Nyaman

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Demi menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk, Minggu (5/10/2025). Dalam kegiatan tersebut, Sertu Dahlan berkeliling menyapa warga dan memberikan imbauan agar selalu menjaga keamanan serta ketenangan lingkungan, khususnya di malam hari. juga mengingatkan masyarakat untuk tidak melakukan aktivitas yang dapat […]

  • Wakili Komandan Kodim 1602/Ende, Lettu Inf. Suryanto Rae Hadiri Turnamen Pencak Silat Tingkat Provinsi

    Wakili Komandan Kodim 1602/Ende, Lettu Inf. Suryanto Rae Hadiri Turnamen Pencak Silat Tingkat Provinsi

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, — Open Turnamen Pencak Silat Tingkat Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) Tahun 2025 secara resmi dibuka di Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai tanggal 26 hingga 29 Agustus 2025 dan dipusatkan di Jalan Gatot Subroto, Kelurahan Mautapaga, Kecamatan Ende Timur. Pembukaan turnamen dilaksanakan pada Selasa, 26 Agustus 2025, pukul 11.00 WITA, dan diawali dengan […]

  • Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Lomba Pawai Budaya Meriahkan HUT ke-80 RI.

    Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Lomba Pawai Budaya Meriahkan HUT ke-80 RI.

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Koramil 1628-02/Sekongkang bersama Panitia HUT RI Kecamatan Sekongkang menggelar Lomba Pawai Budaya Tingkat PAUD, TK, SD, SMP, SMA, dan Umum pada Minggu (17/8/2025) sore. Kegiatan yang dipusatkan di halaman Kantor Camat Sekongkang tersebut dipimpin langsung oleh Plt. Camat Sekongkang, Nurul Syaspri […]

  • ‎Patroli Malam Babinsa Desa Sepit Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif

    ‎Patroli Malam Babinsa Desa Sepit Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Desa Sepit, Koramil 1615-04/Keruak, Serda Mardian Pranata melaksanakan patroli malam bersama para pemuda di Dusun Lokon, Desa Sepit, Kecamatan Keruak, Kabupaten Lombok Timur, pada Rabu malam (22/10/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian Babinsa terhadap situasi kamtibmas serta upaya mempererat hubungan antara […]

  • Babinsa Desa Susut Jalin Komsos Tingkatkan Keakraban dengan Warga Binaan

    Babinsa Desa Susut Jalin Komsos Tingkatkan Keakraban dengan Warga Binaan

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Susut, Koramil 1626-02/Susut, Serka I Nyoman Suharta, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Banjar Penatahan, Desa Susut, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi serta membina hubungan baik antara aparat TNI dengan masyarakat secara langsung. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa mendengarkan aspirasi warga, memberikan motivasi, […]

  • Patroli Malam Babinsa Koramil Hu’u: Langkah Konkret Cegah Gangguan Keamanan

    Patroli Malam Babinsa Koramil Hu’u: Langkah Konkret Cegah Gangguan Keamanan

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Dalam upaya menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif, Babinsa Desa Rasabou Serda Yahya dari Koramil 1614-03/Hu’u, melaksanakan kegiatan ronda malam bersama warga binaan di Dusun Sama Ngawa, Desa Rasabou, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu, pada Senin, 14 Juli 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial di wilayah kerja Koramil […]

expand_less