Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Lodewik Kay Laksanakan Pemantauan Wilayah dan Edukasi Pertanian di Bouweli

Sertu Lodewik Kay Laksanakan Pemantauan Wilayah dan Edukasi Pertanian di Bouweli

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Alor – Pantar – Selasa, 14 Oktober 2025 pukul 09.30 WITA, Babinsa Kecamatan Pantar, Sertu Lodewik Kay, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) dengan masyarakat bertempat di rumah Bapak Dominggus Sir, RT/RW 01/01, Desa Bouweli, Kecamatan Pantar. Kegiatan ini berlangsung dengan suasana akrab dan penuh keakraban antara Babinsa dan warga setempat.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Bapak Onesius Sir selaku Ketua RT 01, Bapak Dominggus Sir bersama keluarga, serta beberapa warga sekitar. Melalui metode bakti dan sosialisasi, Babinsa menyampaikan sejumlah imbauan penting terkait pengelolaan lahan pertanian, serta upaya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat.

Dalam arahannya, Sertu Lodewik Kay mengingatkan bahwa saat ini telah memasuki minggu kedua bulan Oktober, yang menjadi waktu tepat bagi para petani untuk mulai membersihkan dan membakar lahan sebagai persiapan musim tanam. Namun demikian, ia menegaskan pentingnya membuat ilaran (pembatas bakar) agar api tidak merambat ke area lain dan menimbulkan kebakaran hutan yang dapat merugikan banyak pihak.

Selain itu, Babinsa juga mendorong warga untuk memperluas lahan tanam agar hasil panen di musim mendatang dapat meningkat dan membantu ketahanan pangan di wilayah Pantar. Ia mengajak masyarakat agar tetap semangat mengelola lahan dengan cara yang aman, terencana, dan ramah lingkungan.

Menutup kegiatan, Sertu Lodewik Kay mengingatkan warga agar selalu memperhatikan faktor keamanan pribadi dan keluarga saat beraktivitas maupun bepergian. Ia menegaskan bahwa kesiapsiagaan dan kepedulian terhadap lingkungan merupakan bagian dari upaya bersama menjaga ketentraman dan kesejahteraan masyarakat Desa Bouweli.

(Pendim1622/Alor)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serda Lalu Tunjung Laksanakan Patroli Wilayah, Warga Jereweh Diimbau Jaga Keamanan

    Serda Lalu Tunjung Laksanakan Patroli Wilayah, Warga Jereweh Diimbau Jaga Keamanan

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan kegiatan patroli wilayah pada Sabtu malam (03/01/2026). Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh personel piket Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Lalu Tunjung, pada pukul 21.10 WITA dengan menyasar sejumlah titik di wilayah Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat. Dalam pelaksanaannya, Babinsa melakukan […]

  • Koramil Boawae Gelar Silaturahmi Sambut Tahun Baru Bersama Tripika

    Koramil Boawae Gelar Silaturahmi Sambut Tahun Baru Bersama Tripika

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Koramil 1625-03/Boawae menggelar kegiatan silaturahmi dalam rangka menyambut Tahun Baru 2025 bersama Unsur Tripika Kecamatan Boawae, Senin (5/1/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan di Markas Koramil (Makoramil) 1625-03/Boawae. Silaturahmi dipimpin langsung oleh Pjs Danramil 1625-03/Boawae, Pelda Marselinus Uku, bersama para anggota Koramil serta unsur Tripika Kecamatan Boawae. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan kerja sama dan sinergitas […]

  • Dandim 1618/TTU Pastikan Lokasi Strategis untuk Pembangunan Koperasi Merah Putih

    Dandim 1618/TTU Pastikan Lokasi Strategis untuk Pembangunan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Dalam rangka mendukung dan mempercepat Program Nasional yang digagas oleh Bapak Presiden Republik Indonesia, Dandim 1618/TTU Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., melakukan peninjauan langsung ke beberapa titik lokasi yang akan direncanakan menjadi tempat pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di wilayah teritorial Kodim 1618/TTU. Kegiatan ini merupakan langkah konkret TNI AD dalam mendukung […]

  • Siap Ikuti Lomba, Siswa SMP Sumberklampok Antusias Dilatih PBB oleh Babinsa

    Siap Ikuti Lomba, Siswa SMP Sumberklampok Antusias Dilatih PBB oleh Babinsa

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Sumberklampok, Bali – Semangat kemerdekaan sudah mulai terasa di Desa Sumberklampok! Pada hari Kamis, 31 Juli 2023, pukul 07.30 WITA, lapangan SMPN Satap Satu Sumberklampok diramaikan dengan suara lantang instruksi dan langkah-langkah tegap siswa-siswi. Sebanyak 34 pelajar terpilih mendapatkan pelatihan intensif Peraturan Baris Berbaris (PBB) langsung dari ahlinya, Babinsa Sumberklampok, Serma I. Putu Widiada. Pelatihan […]

  • Babinsa Desa Senayan Monitoring Pembangunan Koperasi Merah Putih

    Babinsa Desa Senayan Monitoring Pembangunan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Babinsa Desa Senayan, Koramil setempat, Sertu Chaerudin melaksanakan kegiatan monitoring pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Senayan, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat (09/01/2026) pukul 10.10 WITA. Kegiatan monitoring tersebut dilakukan sebagai bentuk pendampingan dan pengawasan guna memastikan proses pembangunan koperasi berjalan sesuai rencana serta mendukung peningkatan kesejahteraan masyarakat desa. […]

  • Pasiter – Kodim 1623/Karangasem Lakukan Survei Lahan untuk Rencana Pembangunan Koperasi Kelurahan Merah Putih

    Pasiter – Kodim 1623/Karangasem Lakukan Survei Lahan untuk Rencana Pembangunan Koperasi Kelurahan Merah Putih

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Karangasem : Pasiter – Kodim 1623/Karangasem, Kapten Inf. Komang Sumadana dan Pejabat Kecamatan Rendang Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Kantor Koperasi Merah Putih yang berlokasi di Pasar Yadnya Dusun Singaraja, Desa/Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem, pada hari Sabtu (22/11/2015) Peninjauan ini dihadiri oleh Pasiter Kodim 1623/Karangasem, Kasi Pelum Kecamatan Rendang, Sekdes Rendang, Batuud Koramil 1623-03/Rendang, Babinsa Desa […]

expand_less