Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dandim Klungkung Instruksikan Babinsa Jajaran Kawal Kegiatan Adat Dan Keagamaan

Dandim Klungkung Instruksikan Babinsa Jajaran Kawal Kegiatan Adat Dan Keagamaan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Kodim 1610/Klungkung terus memberikan dedikasi dan pengabdian kepada masyarakat di wilayah teritorialnya melalui pengawalan dan pengamanan berlangsungnya upacara keagamaan.

Hal tersebut terlihat jelas saat beberapa Babinsa di Koramil jajaran melaksanakan pengamanan upacara keagamaan yang digelar serentak di beberapa desa binaan, Selasa ( 14/10/25 ).

Pengawalan dan pengamanan kegiatran keagamaan di wilayah binaan irupun dibenarkan Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han saat dikonfirmasi melalui seluler.

Babinsa adalah ujung tombak pembinaan teritorial di wilayah desa. Oleh karena itu tentu sudah menjadi Tupoksi dan tanggungjawab seorang Babinsa untuk hadir dan memastikan kegiatan yang digelar di wilayah binaan aman dan lancar,”ucap Letkol Kav Sidik Pramono.

Seperti halnya hari ini, sesuai laporan dari para Danramil ada kegiatan keagamaan dan adat di wilayah tugasnya, sehingga dirinya menginstruksikan kepada Danramil jajaran untuk mengoptimalkan peran Babinsa hadir dan memberikan pengamanan,”ujarnya.

Kehadiran Babinsa jajarannya merupakan wujud nyata bahwa TNI akan selalu ada serta memberikan manfaat dalam berbagai kegiatan masyarakat,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kalijaga Selatan Serka Maswandy Gelar Patroli Kongkow Kongkow, Ajak Pemuda Jaga Pergaulan Sehat

    Babinsa Kalijaga Selatan Serka Maswandy Gelar Patroli Kongkow Kongkow, Ajak Pemuda Jaga Pergaulan Sehat

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Babinsa Desa Kalijaga Selatan, Kecamatan Aikmel, Kabupaten Lombok Timur, Serka Maswandy melaksanakan kegiatan Patroli Kongkow Kongkow di seputaran wilayah Desa Kalijaga Selatan, sebagai upaya pembinaan teritorial dan menjaga keamanan serta ketertiban masyarakat, khususnya di kalangan generasi muda. Kegiatan Patroli Kongkow Kongkow tersebut dilakukan dengan cara mendekatkan diri kepada masyarakat, berdialog santai bersama […]

  • SDN 1 Tohpati Dikunjungi Bupati Satria, Babinsa Tohpati Hadir Beri Pengawalan

    SDN 1 Tohpati Dikunjungi Bupati Satria, Babinsa Tohpati Hadir Beri Pengawalan

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

      Klungkung,- Babinsa Tohpati Kopda Komang Puspantara bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan monitoring dan pengamanan kunjungan Bupati Klungkung I Made Satria di Desa Tohpati, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung pada Senin ( 05/01/26 ). Kehadiran orang nomor satu di Kabupaten Klungkung ini merupakan bagian dari program Bupati Klungkung dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan di sekolah yang ada di […]

  • Disiplin Adalah Harga Mati, Pjs Danramil 1607-06 Tegaskan 8 Wajib TNI
    NTB

    Disiplin Adalah Harga Mati, Pjs Danramil 1607-06 Tegaskan 8 Wajib TNI

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Bertempat di Koramil 1607-06/Lape Lopok, Kecamatan Lape, Kabupaten Sumbawa, pada Rabu (31/12/2025), Pjs Danramil 1607-06/Lape Lopok Kapten Arh Dedi Biantoro menekankan pentingnya kedisiplinan prajurit dalam menjalankan tugas serta kewajiban untuk selalu mengedepankan Sapta Marga, Sumpah Prajurit, dan 8 Wajib TNI sebagai pedoman utama dalam bersikap dan bertindak. Penekanan tersebut disampaikan saat Kapten […]

  • Babinsa Mendoyo Dangin Tukad Aktif Dampingi Posyandu, Wujudkan Generasi Sehat dan Bergizi di Jembrana

    Babinsa Mendoyo Dangin Tukad Aktif Dampingi Posyandu, Wujudkan Generasi Sehat dan Bergizi di Jembrana

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Jembrana, Bali – Komitmen TNI Angkatan Darat dalam mendukung kesehatan masyarakat diwujudkan secara nyata oleh personel di lini terdepan, Babinsa. Babinsa Desa Mendoyo Dangin Tukad, Sertu I Putu Gede Wiantara, kembali menunjukkan kepeduliannya dengan aktif memantau dan mendampingi kegiatan Posyandu Dharma Sentana yang berfokus pada kesehatan bayi di bawah lima tahun (balita) di Balai Banjar […]

  • Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Ikut Musdes Perencanaan Pembangunan Desa Keligejo

    Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Ikut Musdes Perencanaan Pembangunan Desa Keligejo

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-02/Aimere, Desa Keligejo, Sertu Carles Haban, pada Rabu (17/9/2025) pukul 10.00 Wita hingga selesai, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Penetapan RKPDES dan APBDES Desa Keligejo Tahun Anggaran 2025 yang digelar di Aula Kantor Desa Keligejo, Kecamatan Aimere. Kegiatan Musdes ini dihadiri oleh perwakilan masyarakat dari setiap RT yang menjadi pemanfaat langsung […]

  • ‎Babinsa Gadung Mas Ajak Warga Jaga Kesehatan di Tengah Cuaca Tak Menentu

    ‎Babinsa Gadung Mas Ajak Warga Jaga Kesehatan di Tengah Cuaca Tak Menentu

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur — Babinsa Desa Gadung Mas, Serka M. Rais, melaksanakan kegiatan patroli kongkow-kongkow di Dusun Enjak-Enjak, Desa Gadung Mas, Kecamatan Sakra Barat, Kabupaten Lombok Timur. Kamis(20/11/2025). ‎ ‎Patroli ini dilakukan sebagai bentuk kehadiran aparat kewilayahan di tengah masyarakat untuk menjaga keamanan sekaligus mempererat hubungan dengan warga setempat. Kegiatan berlangsung hingga selesai dengan suasana penuh […]

expand_less