Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dandim 1601/Sumba Timur Dampingi Keberangkatan Pangdam IX/Udayana Menuju Denpasar

Dandim 1601/Sumba Timur Dampingi Keberangkatan Pangdam IX/Udayana Menuju Denpasar

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S.,S.E bersama Ibu Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XII Dim 1601 Sumba Timur Ny. Wiwiek Dobby mengantar kepulangan Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto, Danrem 161/Wirasakti Brigjen TNI Hendro Cahyono beserta rombongan di Bandara Umbu Mehang Kunda, Waingapu, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (15/10/2025)

Kegiatan pengantaran ini merupakan rangkaian akhir dari kunjungan kerja Pangdam IX/Udayana di wilayah Kabupaten Sumba Timur.

Dalam suasana penuh keakraban dan kebersamaan, Dandim bersama Forkopimda Sumba Timur serta para perwira jajaran Kodim 1601/Sumba Timur melepas keberangkatan Pangdam dengan penghormatan.
Kunjungan kerja Pangdam di wilayah Sumba Timur sebelumnya mencakup sejumlah agenda penting, di antaranya Peninjauan lokasi tambak udang, peninjauan lokasi pembangunan Yon Teritorial dan Marsheling Area serta pembukaan Lomba Pacuan Kuda Piala Pangdam IX/Udayana.

Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto menyampaikan rasa terima kasih atas kunjungan dan perhatian Pangdam IX/Udayana terhadap satuan dan wilayah Sumba Timur.
“Kunjungan beliau menjadi motivasi dan semangat bagi kami untuk terus meningkatkan kinerja dalam melayani masyarakat serta memperkuat sinergi dengan seluruh komponen daerah,” ungkap Dandim.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Bantu Warga Dapatkan Beras Murah dengan Program GPM

    Babinsa Bantu Warga Dapatkan Beras Murah dengan Program GPM

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 24 Oktober 2025 – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan masyarakat, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Kopda Sutrisno Saptayadin, melaksanakan kegiatan penjualan beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) melalui program Gerakan Pangan Murah (GPM), bertempat di Koramil Batutua, Desa Batutua, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote Ndao, Jumat (24/10/2025) pukul 08.40 WITA. Dalam kegiatan tersebut, […]

  • Koramil dan Polsek Poto Tano Gelar Patroli Gabungan Jaga Kondusifitas Wilayah

    Koramil dan Polsek Poto Tano Gelar Patroli Gabungan Jaga Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Senin (01/09/2025), Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan kegiatan patroli gabungan bersama Polsek Poto Tano di wilayah Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga ketertiban umum serta keamanan wilayah agar tetap aman dan kondusif. Patroli yang dipimpin langsung oleh Danramil Poto Tano bersama anggota serta Kapolsek Poto Tano […]

  • Tumbuhkan Nasionalisme Prajurit, Kodim 1602/Ende Gelar Upacara Bendera

    Tumbuhkan Nasionalisme Prajurit, Kodim 1602/Ende Gelar Upacara Bendera

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende – Kodim 1602/Ende melaksanakan Upacara Bendera Merah Putih Minggu Kedua Bulan Januari Tahun 2026, bertempat di Lapangan Apel Kodim 1602/Ende, Jalan Kartini, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Senin (12/01/2026). Upacara yang dimulai pukul 07.30 Wita tersebut berlangsung dengan khidmat, tertib, dan lancar. Bertindak selaku Inspektur Upacara adalah Pasi Pers Kodim 1602/Ende Kapten […]

  • Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Intensifkan Monitoring Keamanan di Desa Ekolea

    Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Intensifkan Monitoring Keamanan di Desa Ekolea

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Praka Jhon Fernandes, melakukan kegiatan monitoring wilayah keamanan dan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga Desa Ekolea, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, pada Senin, 22 September 2025 pukul 12.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi dan kondisi di wilayah binaan guna menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat setempat. Babinsa secara […]

  • Serka Petrus Ghobe Laksanakan Pamwil dan Komsos Saat Penyaluran Bantuan Beras dan Minyak Goreng

    Serka Petrus Ghobe Laksanakan Pamwil dan Komsos Saat Penyaluran Bantuan Beras dan Minyak Goreng

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Petrus Ghobe melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Sokoria Selatan, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende, Rabu (24/12/2025) pukul 10.00 WITA hingga selesai. Kegiatan tersebut dilakukan dalam rangka pemantauan pembagian bantuan pangan dari Pemerintah kepada masyarakat. Sebanyak 53 Kepala Keluarga (KK) menerima bantuan berupa […]

  • Patroli Malam Siskamling di RT 05 RW 02 Kelurahan Kumbe Berjalan Aman dan Tertib

    Patroli Malam Siskamling di RT 05 RW 02 Kelurahan Kumbe Berjalan Aman dan Tertib

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Kota Bima, Jumat 10 Oktober 2025 pukul 20.00 Wita – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat, Babinsa Kelurahan Ntobo, Serka Manan memimpin kegiatan patroli siskamling skala kecil di RT 05 RW 02 Kelurahan Kumbe, Kecamatan Rasanae Timur, Kota Bima. Patroli diikuti oleh personil Koramil 1608-01/Rasanae sebanyak 4 orang, bersama Ketua LPM […]

expand_less