Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Dukung Musyawarah Desa Buduk Penetapan Penerima BLT-DD Secara Transparan dan Akuntabel

Babinsa Dukung Musyawarah Desa Buduk Penetapan Penerima BLT-DD Secara Transparan dan Akuntabel

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • comment 0 komentar

BALI – Badung, Babinsa Desa Buduk, Serma I Putu Putra, menghadiri Musyawarah Desa Khusus Penetapan Perubahan Calon Penerima Manfaat Bantuan Langsung Tunai (BLT-DD) TA 2025. Kegiatan ini bertempat di Lantai II Ruang Pertemuan Kantor Perbekel Desa Buduk, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Rabu, (15/10/25).

Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Mengwi yang diwakili oleh Kasi Pemerintahan, Putu Agus Irawan, Perbekel Desa Buduk, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Ketua BPD beserta anggota, Sekretariat Desa Buduk, Kelian Dinas Se-Desa Buduk, dan Ketua LPM Desa Buduk.

Rangkaian kegiatan rapat dimulai dengan pembukaan oleh Ketua BPD, Igan Anom Siwa Anggara. Kegiatan ini berlangsung dengan baik dan lancar, serta diharapkan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat Desa Buduk.

Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memvalidasi dan menetapkan penerima BLT-DD secara transparan dan akuntabel, dengan fokus pada kemiskinan ekstrem dan perlindungan sosial bagi warga miskin di Desa Buduk.

“Babinsa Desa Buduk, Serma I Putu Putra, dalam keterangannya menyampaikan bahwa kegiatan ini dapat meningkatkan kesejahteraan bagi warga miskin di Desa Buduk, dan diharapkannya partisipasi dari masyarakat dalam pembangunan desa, serta dapat memberikan manfaat bagi masyarakat Desa Buduk,” Ujar Serma I Putu Putra.

Dengan berlangsungnya kegiatan ini, diharapkan proses penetapan penerima BLT-DD dapat berjalan secara transparan dan akuntabel, serta dapat memberikan bantuan kepada warga miskin di Desa Buduk. (Pendim 1611 BDG).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI-Polri dan Pecalang, Kremasi Warga Labuhan Aji Berjalan Lancar

    Sinergi TNI-Polri dan Pecalang, Kremasi Warga Labuhan Aji Berjalan Lancar

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Buleleng, Banjar – Babinsa Temukus Koramil 1609-06/Banjar, Serka Sukarjo bersama Bhabinkamtibmas dan Pecalang melaksanakan pengamanan prosesi kremasi salah satu warga Banjar Dinas Labuhan Aji, Desa Temukus, Kecamatan Banjar, Kabupaten Buleleng (Selasa/23/9) Kegiatan pengamanan ini dilakukan dalam rangka memberikan pelayanan serta memastikan jalannya upacara adat keagamaan berjalan dengan tertib dan aman. Adapun warga yang dikremasi adalah […]

  • Danrem 161/WS, Ajak Anak Panti Asuhan Nurusa’Adah dan Holy Angel Genggam Mimpimu.

    Danrem 161/WS, Ajak Anak Panti Asuhan Nurusa’Adah dan Holy Angel Genggam Mimpimu.

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 41
    • 0Komentar

    Kupang – Komandan Korem 161/Wira Sakti, Brigjen TNI Joao Xavier Barreto Nunes, S.E., M.M., bersama Ketua Persit KCK Koorcab Rem 161 PD IX/Udayana, Ibu Paula Nunes, serta Kasrem 161/Wira Sakti dan Wakil Ketua Persit KCK Koorcab Rem 161 PD IX/Udayana, melaksanakan kegiatan berbagi kasih dengan anak-anak Panti Asuhan Nurusa’Adah dan Holy Angel, Sabtu (19/7/2025). Bakti […]

  • Bersama Forkopimda, Dandim 1622/Alor Peringati HUT RI ke-80 Lewat Renungan Suci di TMP Malua Galiau

    Bersama Forkopimda, Dandim 1622/Alor Peringati HUT RI ke-80 Lewat Renungan Suci di TMP Malua Galiau

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Kalabahi, 17 Agustus 2025 — Jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Alor melaksanakan Upacara Apel Kehormatan dan Renungan Suci di Taman Makam Pahlawan (TMP) Malua Galiau Batu Nirwala, Desa Petleng, Kecamatan Alor Tengah Utara, Minggu (17/8) pukul 24.00–24.40 WITA. Kegiatan dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 Tahun 2025 ini dipimpin Kapolres Alor […]

  • Sinergitas TNI Dan Pemdes, Babinsa Banjarangkan Pastikan Pencairan BLT DD Aman Dan Lancar

    Sinergitas TNI Dan Pemdes, Babinsa Banjarangkan Pastikan Pencairan BLT DD Aman Dan Lancar

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 83
    • 0Komentar

    Klungkung,- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT DD ) Tahap VIII bulan Agustus tahun 2025 kembali digulirkan pemerintah Desa Banjarangkan, Jumat ( 08/08/25 ) pagi. Penyaluran BLT DD tersebut dilaksanakan di Kantor Desa Banjarangkan tersebut dipimpin langsung Kasi Kesra bersama anggota BPD Banjarangkan yang mendapat pendampingan langsung dari Babinsa Banjarangkan Serma Asih. Bantuan […]

  • Kota Beradat, Kota Bermartabat, Dandim 1618/TTU Menghadiri Upacara HUT Kefamenanu ke-103

    Kota Beradat, Kota Bermartabat, Dandim 1618/TTU Menghadiri Upacara HUT Kefamenanu ke-103

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Senin, 22 September 2025, bertempat di Halaman Kantor Bupati TTU, Jln. Basuki Rahmat, Kelurahan Benpasi, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara, Komandan Kodim 1618/TTU Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., bersama Ketua Persit KCK Cabang XIX Dim 1618 Koorcab Rem 161 PD IX/Udayana, Ny. Serly Didit P., menghadiri kegiatan upacara dalam rangka Hari […]

  • Babinsa Sawe Gelar Patroli Malam, Bubarkan Remaja yang Nongkrong di Pinggir Jalan
    NTB

    Babinsa Sawe Gelar Patroli Malam, Bubarkan Remaja yang Nongkrong di Pinggir Jalan

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Hu’u, NTB 25 November 2025 – Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u terus meningkatkan patroli malam untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Kecamatan Hu’u. Upaya ini dilakukan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial dan pengawasan lingkungan. Pada Selasa malam, Babinsa Desa Sawe, Serda Adi Putra, melaksanakan patroli di wilayah binaannya, khususnya di Dusun Sigi. Patroli tersebut […]

expand_less