Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Bakti TNI di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Karya Bakti Bersama Masyarakat

Bakti TNI di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Karya Bakti Bersama Masyarakat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Napan – Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad SSK 3 Pos Napan Bawah melaksanakan kegiatan karya bakti guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Desa Banain, Kec. Bikomi Utara, Kab. TTU. Minggu (12/10).

Kegiatan ini dilaksanakan sebab adanya suatu permasalahan yaitu infrastruktur jalan menuju Sumber Air Desa Banain B yang kurang memadai. Bersama masyarakat Desa Banain B, anggota TNI membantu membangun dan memperbaiki infrastruktur jalan.

“Kegiatan ini kami laksanakan tentunya agar dapat membantu mengatasi permasalahan yang ada di masyarakat.” Ujar Danpos Napan Bawah.

Melalui kegiatan karya bakti ini diharapkan dapat memperkuat hubungan antara Prajurit Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad khususnya Pos Napan bawah dengan masyarakat sekitar.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Hadir untuk Rakyat: Babinsa Komodo Dampingi Warga Empat Desa Jalani Operasi Mata Gratis di Manggarai Barat.

    TNI Hadir untuk Rakyat: Babinsa Komodo Dampingi Warga Empat Desa Jalani Operasi Mata Gratis di Manggarai Barat.

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    LABUAN BAJO – Sebagai wujud nyata kepedulian dan Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, personel Babinsa dari Koramil 1630-01/Komodo, jajaran Kodim 1630/Manggarai Barat, melaksanakan pendampingan bakti sosial (baksos) operasi mata katarak gratis hari Jumat, 14 November 2025.   Kegiatan kemanusiaan ini menyasar warga dari empat desa di wilayah Kecamatan Komodo, yaitu Desa Papagarang, Desa Pasir Panjang, Desa […]

  • Kehadiran Babinsa di Pelabuhan PELNI Lewoleba Jamin Keamanan dan Ketertiban

    Kehadiran Babinsa di Pelabuhan PELNI Lewoleba Jamin Keamanan dan Ketertiban

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Kopda Beni Soares dan Praka Ramadhan M, melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengamanan (PAM) fasilitas umum di Pelabuhan PELNI Lewoleba Sabtu, (30/08/2025). Babinsa hadir bersama Petugas PELNI, KP3 Laut Polres Lembata, Syahbandar, Pos AL, serta KPLP. Kehadiran Babinsa menjadi bagian dari upaya menjaga keamanan, ketertiban, serta kelancaran aktivitas embarkasi dan debarkasi […]

  • Evaluasi Pelaksanaan Tupoksi, Babinsa Tojan Hadiri Rapat Triwulan III Linmas

    Evaluasi Pelaksanaan Tupoksi, Babinsa Tojan Hadiri Rapat Triwulan III Linmas

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka meningkatkan kinerja anggota Linmas serta kondusifitas wilayah di wilayah Desa Tojan, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung pada Kamis ( 18/09/25 ), Pemdes Tojan menggelar acara Rapat Triwulan Ill Linmas. Dilaksanakan di Kantor Desa Tojan, acara rapat ini dihadiri oleh Perbekel Desa Tojan beserta anggota Linmas serta didampingi Babinsa dan Bhabinkamtibmas. Kasatgas Linmas Desa […]

  • Wujud Kepedulian, Babinsa Puhu Dukung Program Pasar Murah untuk Masyarakat

    Wujud Kepedulian, Babinsa Puhu Dukung Program Pasar Murah untuk Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Selasa (23/9/2025) Dalam rangka mendukung program pemerintah daerah dalam menjaga kestabilan harga kebutuhan pokok, Babinsa Desa Puhu Koramil 1616-07/Payangan, Serma I Gusti Kompyang Surya A.P., melaksanakan pendampingan kegiatan Pasar Murah yang digelar oleh Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini berlangsung di Puspem Payangan dan mendapat sambutan hangat dari masyarakat sekitar. Pasar […]

  • Babinsa Ajak Warga Bakajaya Waspada Pencurian Lewat Ronda Malam

    Babinsa Ajak Warga Bakajaya Waspada Pencurian Lewat Ronda Malam

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Desa Bakajaya Koramil 1614-01/Dompu, Serka Isyra, melaksanakan kegiatan patroli ronda malam bersama Karang Taruna dan warga di Dusun Mpuri, Minggu (28/9/2025). Kegiatan ini dilakukan dengan semangat kebersamaan melalui ronda malam sekaligus kongkow santai dengan warga binaan. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan imbauan agar masyarakat […]

  • Peletakan Batu Pertama KDKMP Bela Berlangsung Aman dan Kondusif

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Bela Berlangsung Aman dan Kondusif

    • calendar_month 5 jam yang lalu
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ngada – Jajaran Kodim 1625/Ngada melalui Koramil 1625-01/Bajawa terus mendukung program pembangunan di wilayah. Pada Rabu, 14 Januari 2025, Kasdim Kodim 1625/Ngada bersama Pasi Log menghadiri kegiatan peletakan batu pertama pembangunan KDKMP Bela yang bertempat di Desa Bela, Kecamatan Bajawa. Kegiatan tersebut merupakan tahap awal pelaksanaan pembangunan KDKMP Bela yang diharapkan dapat memberikan manfaat bagi […]

expand_less