Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Letkol Sidik Pramono Resmi Buka Dandim Klungkung Cup

Letkol Sidik Pramono Resmi Buka Dandim Klungkung Cup

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Kejuaraan tenis lapangan yang memperebutkan piala Dandim Klungkung tahun 2025 dalam rangka memeriahkan HUT Ke 80 TNI tahun 2025 secara resmi dibuka pada Sabtu ( 11/10/25 ).

Kejuaraan yang dibuka langsung oleh Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M.M., M.Han, digelar di Gor Swecapura Gelgel, Kecamatan/Kabupaten Klungkung.

Dalam sambutan singkatnya, Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M.M., M.Han menyampaikan bahwa selain dalam rangka memeriahkan HUT Ke 80 TNI tahun 2025, kejuaraan tenis lapangan Dandim Klungkung Cup ini ditujukan untuk memperkuat sinergitas antara TNI dan instansi maupun seluruh elemen masyarakat.

Dandim Klungkung Cup ini mempertandingkan katagori ganda diikuti oleh 14 tim dengan sistem gugur yang akan digelar selama 2 ( dua ) hari di dua lokasi. Untuk babak penyisihan sampai dengan perempat final dilaksanakan di Gor Swecapura dan untuk semi final sampai dengan final akan digelar di lapangan tenis Makodim 1610/Klungkung,”ungkapnya.

Lebih lanjut, Almamater Akmil Tahun 2005 ini menambahkan bahwa, kejuaraan ini sengaja digelar karena olahraga merupakan salah satu cara mudah, sederhana namun efektif dalam meningkatkan silaturahmi.

Bukan tanpa alasan, olahraga ini didasari rasa sportifitas dan dengan sportifitas inilah bisa menjadi perekat silaturahmi,” lanjutnya.

Pada kesempatan ini, saya juga mengucapkan terima kasih kepada Prosind yang telah mendukung dan mensupport serta seluruh peserta yang siap tampil untuk memeriahkan kejuaraan ini. Mari jadikan kejuaraan ini tidak hanya untuk prestasi semata, namun menjadi momentum untuk semakin memperkokoh sinergitas TNI, khususnya Kodim 1610/Klungkung dengan seluruh pihak yang selama ini sudah terjalin dengan sangat baik, “pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Babinsa Darakunci Hadiri Musdes Perubahan Tematik Usaha Ketahanan Pangan BUMDes Kunci Mandiri

    ‎Babinsa Darakunci Hadiri Musdes Perubahan Tematik Usaha Ketahanan Pangan BUMDes Kunci Mandiri

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur — Babinsa Desa Darakunci, Pelda Fredi William, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Perubahan Tematik Usaha Ketahanan Pangan BUMDes Kunci Mandiri yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Darakunci, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur. Senin (29/12/2025). ‎ ‎Kegiatan Musdes tersebut dihadiri oleh berbagai unsur pemerintahan dan masyarakat, di antaranya Camat Sambelia yang diwakili oleh Kasi […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Bersama Warga Gelar Karya Bhakti Pembongkaran Rumah Rusak

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Bersama Warga Gelar Karya Bhakti Pembongkaran Rumah Rusak

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Abdullah M Ambry, bersama masyarakat lingkungan Woloare 1, Kelurahan Roworena, Kecamatan Ende Utara, melaksanakan kegiatan Karya Bhakti berupa pembongkaran rumah yang sudah rusak pada Selasa, 14 Oktober 2025 pukul 09.40 Wita. Kegiatan ini dilakukan sebagai wujud kepedulian TNI terhadap kesulitan masyarakat sekaligus mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat. Dalam kegiatan tersebut, Serka Abdullah […]

  • Babinsa Koramil 1602-03 Pantau Situasi Wilayah dan Edukasi Masyarakat di Detusoko Barat
    NTT

    Babinsa Koramil 1602-03 Pantau Situasi Wilayah dan Edukasi Masyarakat di Detusoko Barat

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serma Paulus Umbu Pati, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaan Desa Detusoko Barat, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, pada Senin (21/07/2025). Kegiatan ini bertepatan dengan sosialisasi program air minum bersih dari Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Ende, yang diselenggarakan bersama pemerintah desa […]

  • Dandim 1622/Alor Pimpin Patroli Cegah Konflik Antar Pemuda

    Dandim 1622/Alor Pimpin Patroli Cegah Konflik Antar Pemuda

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 46
    • 0Komentar

    Alor — Kalabahi —, Kodim 1622/Alor melaksanakan patroli gabungan dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kabupaten Alor pada Senin, 15 September 2025. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Dandim 1622/Alor dan diikuti oleh seluruh jajaran, antara lain Kasdim 1622/Alor Mayor Inf. Ahmad Hartono, Pasi Ter Kapten Inf. Samuel Ulle, Pasi Intel Kapten […]

  • Babinsa Sampalan Tengah Dampingi Distribusi BLT DD Bulan Oktober 2025

    Babinsa Sampalan Tengah Dampingi Distribusi BLT DD Bulan Oktober 2025

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pemerintah Desa Sampalan Tengah didampingi Babinsa Serka Made Arta dan Bhabinkamtibmas menggelar kegiatan penyaluran Bantuan langsung Tunai Dana Desa ( BLT DD ) Tahap X Bulan Oktober 2025, Rabu ( 02/10/25 ). Kegiatan yang digelar di Kantor Desa Sampalan Tengah Kecamatan Dawan,Kabupaten Klungkung tersebut pun disambut gembira oleh Keluarga Penerima Manfaat ( KPM ) […]

  • Hadir di Kantor Daerah, Dandim 1601/Sumba Timur Peringati Hari Kesaktian Pancasila

    Hadir di Kantor Daerah, Dandim 1601/Sumba Timur Peringati Hari Kesaktian Pancasila

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh pada 1 Oktober, Komandan Kodim (Dandim) 1601/Sumba Timur Letkol Inf. Dobby Noviyanto.S., S.E.,bersama jajaran TNI dan instansi pemerintah, menghadiri upacara yang digelar di halaman Kantor Bupati Sumba Timur, Jalan Jenderal Soeharto No 42, Kelurahan Matawai, Kecamatan Kota Waingapu, Rabu (01/10/2025). Upacara ini dihadiri […]

expand_less