Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Hari Kedua: Rehab Bendungan Panondiwal Capai Target 4%

TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Hari Kedua: Rehab Bendungan Panondiwal Capai Target 4%

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Benteng Tawa, Riung Barat Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan progres signifikan. Pada hari kedua Kamis 09/10/2025. pelaksanaan TMMD, fokus utama kegiatan fisik tertuju pada rehab dan rehabilitasi Bendungan Panondiwal yang terletak di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada.

Bendungan Panondiwal merupakan salah satu sarana vital bagi warga Desa Benteng Tawa dan sekitarnya, khususnya dalam mendukung sistem irigasi pertanian yang menjadi mata pencaharian utama masyarakat. Kerusakan pada bagian-bagian struktur bendungan selama beberapa tahun terakhir menyebabkan penurunan fungsi irigasi, sehingga menjadi prioritas utama dalam sasaran fisik TMMD kali ini.

Kegiatan rehabilitasi yang dilaksanakan meliputi
Pembersihan dan pengerukan sedimentasi bendungan Perbaikan dinding penahan air yang retak dan bocor, Penataan ulang jalur distribusi air menuju lahan pertanian dengan mencapai target 4%

Komandan Kodim 1625/Ngada selaku Dansatgas TMMD ke-126, Letkol Inf. Imam Subekti S.E menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI terhadap pembangunan di daerah terisolir maupun tertinggal.

“Kami tidak hanya membangun infrastruktur, tetapi juga memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat. Dengan rehabilitasi bendungan ini, kami berharap masyarakat dapat kembali memanfaatkan potensi lahan pertanian secara maksimal, sehingga meningkatkan kesejahteraan mereka.

Pekerjaan rehabilitasi dilakukan dengan semangat secara gotong royong oleh personel Satgas TMMD ke-126, Semangat kebersamaan dan kerja sama menjadi kunci utama dalam mempercepat proses pembangunan infrastruktur Desa Benteng Tawa.
(Pendim Ngada)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukungan Penuh TNI AD: Babinsa Sanggalangit Turun Tangan Bantu Petani Olah Tanah 50 Are untuk Ketahanan Pangan

    Dukungan Penuh TNI AD: Babinsa Sanggalangit Turun Tangan Bantu Petani Olah Tanah 50 Are untuk Ketahanan Pangan

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gerokgak, Bali—Program percepatan ketahanan pangan nasional di wilayah perdesaan kembali menunjukkan geliatnya. Kali ini, semangat tersebut diwujudkan oleh personel TNI, khususnya Babinsa (Bintara Pembina Desa), yang tak ragu turun langsung ke lumpur. Pada Selasa, 7 Oktober 2025, Babinsa Desa Sanggalangit, Sertu Putu Eka Erawan, memimpin aksi nyata pendampingan petani dalam kegiatan Pengolahan Tanah di lahan […]

  • Satgas Yonarmed 12 Kostrad Amankan Mobil Xpander Tak Lengkap Dokumen di Perbatasan RI–Timor Leste

    Satgas Yonarmed 12 Kostrad Amankan Mobil Xpander Tak Lengkap Dokumen di Perbatasan RI–Timor Leste

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Belu, – Tim intel gabungan Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad berhasil menggagalkan upaya penyelundupan satu unit mobil jenis Mitsubishi Xpander di kawasan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Motaain, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu. Penggagalan dilakukan setelah personel mencurigai aktivitas kendaraan yang hendak melintas menuju wilayah negara tetangga. Sabtu (11/10/2025). Dari hasil pemeriksaan […]

  • Babinsa Lepadi Gelar Ronda Malam Bersama Warga Jaga Keamanan Desa
    NTB

    Babinsa Lepadi Gelar Ronda Malam Bersama Warga Jaga Keamanan Desa

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    HU’U, NTB, – Patroli ronda malam kembali dilaksanakan oleh Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u pada Senin, 17 November 2025, sebagai bagian dari upaya menjaga keamanan wilayah. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan situasi desa tetap aman dan kondusif. Babinsa Desa Lepadi, Sertu Ruslan, turut terjun langsung dalam patroli bersama warga di Dusun Lepadi. Keterlibatan Babinsa dalam kegiatan ronda […]

  • Sinergi HUT TNI ke-80: Kodim 1630/Manggarai Barat Bersihkan Pura Agung Giri Segara, Wujudkan Kebersamaan Lintas Iman

    Sinergi HUT TNI ke-80: Kodim 1630/Manggarai Barat Bersihkan Pura Agung Giri Segara, Wujudkan Kebersamaan Lintas Iman

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Labuan Bajo, 1 Oktober 2025 — Semangat kebersamaan dan gotong royong merayakan HUT ke-80 TNI di Manggarai Barat. Kodim 1630/Manggarai Barat memimpin aksi mulia melalui kegiatan Karya Bakti pembersihan di kawasan Pura Agung Giri Segara, yang terletak strategis di Jl. Hotel La Cecile, Labuan Bajo. Aksi ini adalah perwujudan nyata dari filosofi “Tentara Rakyat.” Sebanyak […]

  • Babinsa Kodim 1622/Alor Amankan Misa Tahun Baru 2026 di Kalabahi

    Babinsa Kodim 1622/Alor Amankan Misa Tahun Baru 2026 di Kalabahi

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT—ALOR—, Babinsa Desa Alila, Serka Suandi Mohala, melaksanakan monitoring dan pengamanan ibadah Misa Tahun Baru 2026 pada Rabu, 1 Januari 2026, pukul 08.00 WITA. Kegiatan tersebut berlangsung di Gereja Katolik Paroki Yesus Gembala Yang Baik Kalabahi, Kelurahan Kalabahi Tengah, Kecamatan Teluk Mutiara, Kabupaten Alor. Pengamanan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI dalam menjaga keamanan dan […]

  • Kodim 1614 Dompu Libatkan Personel dalam Smart Patrol Tambora

    Kodim 1614 Dompu Libatkan Personel dalam Smart Patrol Tambora

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Kodim 1614/Dompu kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kelestarian hutan dan lingkungan hidup di wilayah Kabupaten Dompu. Melalui personelnya, Kodim terlibat aktif dalam kegiatan Smart Patrol Jalur Rawan Tindak Pidana Kehutanan (Tipihut) bersama Balai Taman Nasional Tambora (TNT) di Kecamatan Pekat, Sabtu (23/8/2025). Patroli gabungan yang memasuki Jalur Gunungsari, Dusun Gunungsari, Desa Doropeti, wilayah […]

expand_less