Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Firman Syarif Ajak Warga Desa Kole Jauhi Narkoba dan Miras

Sertu Firman Syarif Ajak Warga Desa Kole Jauhi Narkoba dan Miras

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Bima _ Selasa malam, 7 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1608-06/Wawo melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam di beberapa desa binaan sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Di Desa Kole, Kecamatan Ambalawi, Sertu Firman Syarif mengajak warga untuk menjaga ketentraman lingkungan serta mengingatkan anak muda agar menjauhi penyalahgunaan narkoba dan miras yang merugikan diri sendiri dan keluarga.

Di Desa Londu, Kecamatan Lambitu, Serka Busran melakukan patroli bersama warga dan menghimbau masyarakat untuk selalu menjaga kerukunan antar tetangga. Ia juga mengingatkan agar setiap permasalahan diselesaikan dengan musyawarah dan dilaporkan kepada aparat berwajib, menghindari tindakan main hakim sendiri yang dapat memperkeruh situasi.

Serda Dian Kurniadin di Desa Ranggasolo, Kecamatan Wera, turut melaksanakan patroli malam dan menekankan pentingnya menjaga keamanan serta melaporkan setiap permasalahan kepada aparat berwajib untuk mencegah tindakan yang merugikan masyarakat.

Sementara itu, di Desa Pusu, Kecamatan Langgudu, Serda Darwis menghimbau warga agar terus memupuk gotong royong dan menyelesaikan masalah secara musyawarah dan mufakat agar tercipta lingkungan yang aman dan damai.

Seluruh kegiatan patroli dan ronda malam yang dilaksanakan para Babinsa berjalan dengan lancar, aman, dan tertib, menunjukkan sinergi kuat antara TNI dan masyarakat dalam menjaga ketertiban di wilayah masing-masing.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 03/Ropang Tegaskan Dukungan Babinsa dalam Temu Usaha Komoditi Pertanian
    NTB

    Koramil 03/Ropang Tegaskan Dukungan Babinsa dalam Temu Usaha Komoditi Pertanian

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    ‎NTB — Sumbawa, Bertempat di Kantor Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Kecamatan Lenangguar, Dinas Pertanian Kabupaten Sumbawa menggelar kegiatan Temu Usaha Komoditi Pertanian. Senin (21/07/2025). ‎ ‎Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan para kelompok tani se-Kecamatan Lenangguar dalam pengelolaan komoditi tanaman padi secara lebih efektif dan berkelanjutan. ‎ ‎Hadir dalam kegiatan ini perwakilan dari Dinas Pertanian […]

  • Tim Monitoring Ketersediaan Dan Harga Pangan Kabupaten Klungkung Tinjau Pasar Galiran Klungkung

    Tim Monitoring Ketersediaan Dan Harga Pangan Kabupaten Klungkung Tinjau Pasar Galiran Klungkung

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Menjelang perayaan Hari Raya Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Pemerintah Kabupaten Klungkung beserta berbagai pihak termasuk Kodim 1610/Klungkung menggelar kegiatan monitoring stock ketersediaan dan harga pangan pada Selasa ( 23/12/25 ). Dipimpin langsung Bupati Klungkung I Made Satria, S.H, monitoring stock ketersediaan dan harga pangan ini menyasar Pasar Galiran Klungkung. Dalam kegiatan monitoring […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Amankan Kegiatan Pawe TK se-KSB Peringati Harlah ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Amankan Kegiatan Pawe TK se-KSB Peringati Harlah ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka memperingati Hari Lahir (Harlah) ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat (KSB), kegiatan Pawai Tingkat Taman Kanak-kanak (TK) se-KSB berlangsung meriah di kawasan Gerbang KTC, Taliwang, Senin (13/10/2025). Babinsa Kelurahan Kuang, Serka Bustanuddin dari Koramil 1628-01/Taliwang, turut melaksanakan tugas pengamanan jalannya kegiatan tersebut. Kehadiran aparat TNI di lapangan bertujuan memastikan seluruh rangkaian […]

  • Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad dan Mahasiswa IPB Gelar Gadik Bersama di Perbatasan RI–RDTL

    Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad dan Mahasiswa IPB Gelar Gadik Bersama di Perbatasan RI–RDTL

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Belu, – Dalam upaya menumbuhkan semangat kebangsaan sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad menggelar kegiatan Gadik (Pendidikan dan Pengajaran) bersama mahasiswa Institut Pertanian Bogor (IPB) di Pos Asulait. Kegiatan edukatif ini menjadi salah satu bentuk nyata kepedulian Satgas terhadap pengembangan sumber daya manusia di wilayah perbatasan. […]

  • Danramil 1607-06/Lape-Lopok Tegaskan Komitmen Kawal Penyaluran Pupuk Bersubsidi di Kecamatan Lopok

    Danramil 1607-06/Lape-Lopok Tegaskan Komitmen Kawal Penyaluran Pupuk Bersubsidi di Kecamatan Lopok

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam rangka mendukung kelancaran dan ketertiban penyaluran pupuk bersubsidi bagi para petani di wilayah Kecamatan Lopok, Pejabat Sementara (Pjs) Danramil 1607-06/Lape-Lopok Kapten Arm Dedi Biantoro menghadiri Rapat Sosialisasi Tata Kelola dan Harga Pupuk Bersubsidi yang digelar di Aula Balai Penyuluh Pertanian (BPP) Kecamatan Lopok, pada Selasa (4 November 2025). Kegiatan ini diselenggarakan […]

  • Pererat Hubungan, Pos Mahen Gelar Silaturahmi dan Pelayanan Kesehatan untuk Warga Perbatasan

    Pererat Hubungan, Pos Mahen Gelar Silaturahmi dan Pelayanan Kesehatan untuk Warga Perbatasan

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Belu, NTT – Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat perbatasan, Pos Mahen Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan silaturahmi sekaligus pelayanan kesehatan gratis di Desa Baudaok, Kecamatan Lasiolat, Kabupaten Belu, pada Kamis (16/10/2025). Kegiatan ini disambut antusias oleh warga yang datang untuk berobat dan berinteraksi langsung dengan prajurit TNI. Kegiatan silaturahmi […]

expand_less